Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI TERHADAP HUBUNGAN ANTARA PENERAPAN SISTEM PERDAGANGAN DUA PAPAN DI BURSA EFEK JAKARTA DAN INDIKASI MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN ANIS WIJAYANTO; RAHMAWATI RAHMAWATI; YACOB SUPARNO
Jurnal Bisnis dan Akuntansi Vol 9 No 2 (2007): Jurnal Bisnis dan Akuntansi
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (86.17 KB) | DOI: 10.34208/jba.v9i2.170

Abstract

The purpose of this research is to examine the influence of information asymmetry to the relationship between applying of commerce system two board in Jakarta Stock Exchange and earnings management indication at banking firms in BEJ. Results of this research are expected be benefit to BAPEPAM, Indonesian Bank, Investor, Creditor, and academician. The companies taken as sample in the research is banking firms which listed in Jakarta Stock Exchange from 2000-2004. The data pool method is used to collect 120 observation. The hypothesis is tested by regression (OLS). In order to control the size effects, analytical model in the research use the control variable of SIZE and GROWTH, and to control the firms risk use Cash Flow Variance (Cfvar) dan Market to Book Value (Mktbv). The research show that there is no significant influence of information asymmetry to the relationship between applying of commerce system two board in Jakarta Stock Exchange and earnings management indication at banking firms in BEJ, so Ho can not be rejected.This research show that there was significant effect of multyboard policy towards earnings management (research to manufacture and non manufacture emiten, except financial emiten). This research also show that the effect of variable control higher than variable independent multiboard policy.
Inovasi Batik Print Malam: Upaya Pengentasan Kemiskinan di Solo Rahmawati Rahmawati; Edy Supriyono; Sarah Rum Handayani; Khairudin Khairudin
Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstorming Vol 5, No 1 (2022): Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstormin
Publisher : Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/japhb.v5i1.3092

Abstract

Tujuan kegiatan ini meningkatkan perekonomian pengrajin batik di Kampung Batik Laweyan sebagai solusi pengentasan kemiskinan dengan melibatkan pihak Universitas Sebelas Maret, Pemda Surakarta dan UKM Batik Santosa selaku mitra selama periode April-Agustus 2021. Kegiatan ini meliputi pelatihan dan pendampingan pembuatan batik print malam dengan motif flora dan fauna, teknik pewarnaan dan peningkatan pemasaran hasil produksi melalui pameran dengan hasil yang cukup positif, dimana terjadi peningkatan produksi dan peningkatan penjualan rata-rata diatas 10% dari kondisi sebelumnya, sehingga pada akhirnya dapat mengentaskan kemiskinan di wilayah Laweyan.
DETERMINANT OF DOWNWARD AUDITOR SWITCHING Totok Budisantoso; Rahmawati Rahmawati; Bandi Bandi; Agung Nur Probohudono
Jurnal Akuntansi Multiparadigma Vol 8, No 3 (2017): Jurnal Akuntansi Multiparadigma
Publisher : Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (497.958 KB) | DOI: 10.18202/jamal.2017.12.7065

Abstract

Abstrak: Determinan Pengalihan Auditor. Penelitian ini menguji faktor-faktor yang memengaruhi downward auditor switching di lima Negara ASEAN. Metode analisis yang digunakan adalah fixed effect logistic regression. Penelitian ini menemukan bahwa opinion shopping terjadi di ASEAN, terutama pada perusahaan yang mengalami kesulitan keuangan. Perusahaan dengan bisnis yang kompleks akan mempertahankan auditor Big Four untuk mengurangi kompleksitas dan biaya audit. Komite audit dan publik berperan sebagai penjaga kualitas auditor. Di sisi lain, pemegang saham gagal menjalankan peran sebagai penjaga kualitas audit. Ini mengindikasikan bahwa terdapat pengaruh kubu dalam pemegang saham.Abstract: Determinant of Downward Auditor Switching. This study examines the factors that influence downward auditor switching in five ASEAN countries. Fixed effect logistic regression was used as analytical method. This study found that opinion shopping occurred in ASEAN, especially in distress companies. Companies with complex businesses will retain the Big Four auditors to reduce complexity and audit costs. Audit and public committees serve as guardians of auditor quality. On the other hand, shareholders failed to maintain audit quality. It indicates that there is entrenchment effect in auditor switching.
MANFAAT LABA UNTUK MENAMBAH UTANG DAN MENGURANGI PAJAK Nur Endah Fajar Hidayah; Rahmawati Rahmawati
Jurnal Akuntansi Multiparadigma Vol 10, No 2 (2019): Jurnal Akuntansi Multiparadigma
Publisher : Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18202/jamal.2019.08.10015

Abstract

Abstrak: Manfaat Laba untuk Menambah Utang dan Mengurangi Pajak. Penelitian ini bertujuan menemukan dampak serentak dan parsial pada likuiditas, struktur aset serta laba korporasi atas struktur modal. Regresi linear berganda digunakan sebagai metode terhadap 25 korporasi ritel sejak tahun 2011-2017. Hasil temuan mengindikasikan korporasi ritel cenderung memaksimalkan pemanfaatan pembiayaan internal dari pada laba ditahan. Laba ditahan digunakan untuk membiayai aktivitas operasional serta ekspansi bisnisnya sehingga tingkat utang mengalami penurunan. Namun laba korporasi tidak dimanfaatkan manajemen untuk menarik kreditur baru sehingga pembayaran pajak menjadi lebih tinggi. Oleh sebab itu, manajemen harus memanfaatkan laba untuk menambah utang korporasi sebagai pengurang biaya pajak. Abstract: The Benefits of Profit for Increasing Debt and Reducing Taxes. This study aims to find a simultaneous and partial impact on liquidity, asset structure, and profit on the capital structure. Multiple linear regression was used as a method for 25 retail corporations from 2011-2017. The findings indicate that corporations tend to maximize the utilization of internal financing from retained earnings. It is used to finance operational activities and business expansion so that the level of debt has decreased. However, the profit isn’t utilized by management to attract new creditors so that tax is higher. Therefore management must use the profit to increase corporate debt as a deduction from tax costs.
Kebangkrutan Perusahaan Menggunakan Model Altman dan Zavgren pada Perusahaan Food And Beverages Yeni Agustina; Rahmawati Rahmawati
The Winners Vol. 11 No. 1 (2010): The Winners Vol. 11 No. 1 2010
Publisher : Bina Nusantara University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21512/tw.v11i1.696

Abstract

The purpose of this research is to show the illustration of the financial performance in food and beverages companies during the years 2001, 2002, 2003, 2004, and 2005. Since the Indonesian economic crisis which began in middle 1997, most of industry sectors, including food and beverages companies, had some constraints in producing and actualizing their products. One of the important things in making decisions for company managers, creditors, and the future investors is the bankruptcy analysis model to predict company’s bankruptcy. This research used two models developed by Edward I. Altman (Model Z-Score) and Christine V. Zavgren (Logit Model). The result of this research is, generally, the financial conditions of the food and beverages companies are in bad conditions. This situation is connected with the low profitability, liquidity, and activity rates of those companies.
TUNNELING TUNNELING, GOVERNANCE, DAN PERFORMANCE SEBUAH STUDI BIBLIOMETRIK Siti Arifah; Agung Nur Probohudono; Rahmawati Rahmawati; Setianingtyas Honggowati
JOURNAL OF APPLIED MANAGERIAL ACCOUNTING Vol 5 No 2 (2021): JOURNAL OF APPLIED MANAGERIAL ACCOUNTING
Publisher : Pusat P2M Politeknik Negeri Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30871/jama.v5i2.3537

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui trend penelitian dengan topic tunneling, governance dan performance dengan beberapa variabel yang menyertainya. Metode yang digunakan yakni studi bibliometrik, dengan analisa vosviewer. Penelitian ini menggunakan data publikasi artikel penelitian yang dipublikasikan di science direct pada periode tahun 2010 – 2020. Kesimpulan yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah bahwa publikasi penelitian terkait tunneling, governance, dan performance mengalami fluktuasi yang cukup signifikan. Banyak dipublikasikan di berbagai jurnal, terutama pada Q1 dan Q2. Variabel yang terkait mengarah pada perkembangan yang lebih komplek dan sesuai dengan perkembangan kondisi perekonomian dunia. Negara yang mendominasi sebagai obyek penelitian adalah China dengan perbedaan yang sangat mencolok dibanding dengan Negara lain. Diharapkan penelitian ini dapat memberikan implikasi berupa arah dan peluang lebih lanjut dalam melakukan penelitian terkait tunneling, governance, dan performance.
Pelatihan dan Pendampingan Akuntansi Manajemen UKM Batik di Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta Rahmawati Rahmawati; Djoko Suharjanto; Muthmainah Muthmainah; Sarah Rum Handayani; Djamaluddin Subekti; Setyaningtyas H; Fitri Susilowati
JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat) VOL. 4 NOMOR 1 MARET 2020 JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat)
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (490.44 KB) | DOI: 10.30595/jppm.v0i0.5544

Abstract

Program Pengabdian ini dilaksanakan di Desa Pijenan, Wijirejo, Pandak, Bantul Yogyakarta. Mitra dalam kegiatan pengabdian ini adalah UKM Batik Wongso dan Batik Brenda yang memiliki permasalahan sama dengan permasalahan yang dihadapi oleh UKM pada umumnya, yaitu terkait dengan masalah manajemen usaha, administrasi pencatatan/pembukuan, manajemen pemasaran, penyusunan laporan keuangan. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kinerja usaha serta kehidupan social ekonomi masyarakat pengrajin  sehingga dapat menanggulangi  kemiskinan. Metode yang digunakan adalah : (1) Observasi dan Wawancara, (2) Focus Group Discussion (FGD), (3) Analysis kebutuhan pelatihan (4) Pelatihan dan Pendampingan. Observasi dan wawancara dilakukan untuk mendapatkan gambaran umum tentang mitra. FGD dilakukan untuk mengidentifikasi dan membahas secara lebih mendalam terkait dengan permasalahan yang dihadapi oleh mitra. Analisis kebutuhan pelatihan dilakukan untuk menentukan materi yang dibutuhkan oleh mitra. Hasil kegiatann ini  adalah : 1) Mitra membutuhkan pelatihan tentang kewirauahaan, manajemen usaha, manajemen pemasaran, manajemen operasi dan manajemen keuangan. 2) Pelatihan dan pendampingan dapat meningkatkan kinerja usaha serta kehidupan social ekonomi masyarakat pengrajin.
INDEPENDENT COMMISSIONER’S EXISTENCE AND EXPERTISE INFLUENCES ON INDONESIAN RURAL BANK’S CREDIT PERFORMANCE Nung Harjanto; Rahmawati Rahmawati
AFEBI Accounting Review Vol 3, No 2 (2018)
Publisher : Asosiasi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (291.81 KB) | DOI: 10.47312/aar.v3i02.192

Abstract

Although the BPR's growth rate is very good, most BPRs of 1,184 (68%) are with limited core capital (CC) of less than IDR 6 billions. One of the main problems with BPRs with core capital below IDR 6 billions is that the credit performances of those Indonesian Rural Banks tend to deteriorate. In the other hand, according to OJK in POJK No.4/POJK.03/2015, the existence of independent commissioner is only compulsory for BPRs with core capital IDR 50 billionss and above. This research is concentrated to the empirically analyze of the worsening cause of the lack of governance, especially the effects of the existence of independent commissioner and independent commissioner’s expertise on the credit performance of BPRs with core capital below IDR 50 billions. Using purposive sampling, the sample data are taken from BPRs in Central Java Province and Yogyakarta Special Region Province. The secondary data related to these research variables are processed and analyzed by cross-sectional linear regression using SPSS statistic software with a significance level of 5%. This research result shows that independent commissioners' existence and independent commissioner’s expertise have positive significant effects on the credit performance of BPRs with core capital below IDR 50 billions.Keywords: Credit Performance, Expertise, Internal Governance, Independent Commissioner, and Rural Bank
Pewarnaan Alami Batik Eco Print, Upaya Peningkatan Kreativitas Produk Lokal di Jumog Berjo Karanganyar Rahmawati Rahmawati; Sarah Rum Handayani; Djuminah Djuminah; Sri Hartoko; Sri Murni; Fransisca Sestri Goestjahjanti
TRIDARMA: Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM) Vol. 5 No. 1 (2022): TRIDARMA: Pengabdian Kepada Masyarakat (PkM)
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan kegiatan ini adalah untuk melestarikan dan mengembangkan batik sebagai identitas budaya bangsa, menerapkan inovasi desain yang variatif dengan pewarna alami, mengimplementasikan konsep ramah lingkungan berbasis potensi unggulan wilayah, meningkatkan kompetensi sumber daya manusia di sentra kerajinan batik Jumog Karanganyar, serta mengemas inovasi dan produk batik secara ekonomis dan berdaya jual tinggi dalam rangka meningkatkan pendapatan masyarakat. Metodologi yang diterapkan dalam kegiatan ini meliputi pelatihan teknik pewarnaan alam ramah lingkungan dan desain dan corak yang unik dan menarik, pendampingan pasca pelatihan, serta evaluasi kegiatan untuk meningkatkan capaian kegiatan. Luaran kegiatan ini adalah adanya desain produk baru yang dapat dihasilkan oleh pelaku usaha batik. Hasil kegiatan ini adalah peningkatan penjualan dan pendapatan masyarakat dengan adanya inovasi hasil produksi batik bagi masyarakat Jumog Kabupaten Karanganyar. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah bahwa hubungan antara akademisi dan masyarakat dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat sangatlah penting. Masyarakat dapat menerima manfaat dalam rangka meningkatkan ekonomi dan kesejahteraan melalui peningkatan kapasitas SDM, sedangkan akademisi dapat meningkatkan pencapaian IKU institusi terutama terkait peran institusi bagi masyarakat luas.
Institutional Ownership, Blockholder Ownership, and the Board’s Tenure to Disclosure of Corporate Governance Totok Dewayanto; Rahmawati Rahmawati; Djoko Suhardjanto
Ekuilibrium : Jurnal Ilmiah Bidang Ilmu Ekonomi Vol 15, No 1 (2020): March
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (405.1 KB) | DOI: 10.24269/ekuilibrium.v15i1.2272

Abstract

This research was conducted to determine the effect of institutional ownership, blockholder ownership and the Board’s tenure on disclosure of corporate governance in Indonesia. The population is all publicly listed companies listed on the Indonesia Stock Exchange and samples were taken using purposive sampling techniques to produce a total of 152 companies in the period 2016-2017. Using the multiple linear regression test, the results show that institutional ownership and blockholder ownership have a positive effect on corporate governance disclosure, while there is no effect of the Board’s  tenure on corporate governance.