Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

HUBUNGAN AKHLAK MAHMUDAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII 1 SMP MUAMMADIYAH 6 PALEMBANG Ahmad Wahyu Hidayat; Abdullah Idi; Nyayu Soraya
PAI RAFAH Vol 1 No 1 (2019): Jurnal PAI Raden Fatah
Publisher : Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (425.972 KB) | DOI: 10.19109/pairf.v1i1.3015

Abstract

Kedudukan akhlak dalam kehidupan manusia menempati tempat yang penting sekali, baik sebagai individu maupun sebagai masyarakat dan bangsa. Untuk itu diperlukan berbagai upaya untuk membina dan membangun generasi yang cerdas, jujur, dan bertawakal kepada Allah, karena manusia sebagai kholifah memikul beban yang besar dihadapan Allah dalam memperbaiki Allah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagiamana hubungan akhlak mahmudah terhadap prestasi belajar siswa kelas VII 1 SMP Muhammadiyah 6 Palembang. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kuantitatif. Adapun pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode angket, observasi, dan dokumentasi. Analisis dalam penelitian ini menggunakan teknik prosentasi dan uji t. Adapun hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa akhlak mahmudah siswa tergolong sedang, yaitu 21 siswa dengan prosentase 69,93%. Sedangkan untuk prestasi belajar siswa ditemukan bahwa tingkat prestasi belajar siswa kelas VII 1 semester 1 tergolong sedang, yaitu 17 siswa dengan prosentase 56.61%. Dan dari analisis data dengan menggunakan perhitungan secara manual yaitu dengan Uji signifikan koefisien korelasi dengan uji t didapat α = 0,05 dan n = 30, Dk = n – 2 = 30–2 = 28 sehingga diperoleh thitung > ttabel 3,90 > 1,701, itu berarti mempunyai interpretasi yang tinggi. Artinya ada Hubungan yang signifikan Akhlak Mahmudah terhadap prestasi belajar. Dengan demikian berarti bahwa hipotesa yang diajukan peneliti dalam penelitian ini diterima. Hipotesa “hubungan yang signifikan antara Akhlak Mahmudah dengan Prestasi Belajar Siswa”.
PERAN GURU PAI DALAM MENUMBUHKAN SIKAP SOSIAL SISWA SMA NURUL IMAN PALEMBANG Muhammad Febriansyah; Ahmad Wahyu Hidayat
Jurnal Ilmiah Ar-Risalah: Media Ke-Islaman, Pendidikan dan Hukum Islam Vol 17 No 1 (2019): (April 2019)
Publisher : LPPM IAI IBRAHIMY GENTENG BANYUWANGI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research included in the research field (Field Resarch) are purely qualitative. As for the subject of the study i.e. principals, Islamic education, Teachers and students of class X SMA NURUL IMAN Palembang. While the collection of data in this study using the method of observation, in-depth interviews and documentation. The analysis in this study uses data reduction techniques, presentation of data and verification. The results of this research is to 1). There is a positive and significant role of competence education teachers of Islamic religion in fostering social attitude 2). The attitude of Social discipline and cooperation of students is already good, disciplined students already in the school and the role of Teacher Education coupled with the religion of Islam to be quite good. 3.) factor endowments in the cultivation of the social attitudes of HIGH SCHOOL students at NURUL IMAN Palembang was school rules or code of conduct compulsory school students observe, the teacher shows a great attitude towards students, teachers reprimand students whenever students are less invited to well, as well as the teacher always invites students to cooperate in maintaining and cleaning up the environment of the school.
Kegiatan Ekstrakurikuler Tahfidz Qur’an Juz 30 dengan Aktivitas Belajar Siswa Marwansyah Marwansyah; Ahmad Wahyu Hidayat
Madaniyah Vol 9 No 2 (2019): 9 (2) Edisi Agustus 2019
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Pemalang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (177.631 KB)

Abstract

Penelitian ini menggambarkan hubungan antara kegiatan ekstrakurikuler tahfidz Qur’an juz 30 dengan kegiatan belajar siswa di SMP Negeri 54 Palembang. Penelitian ini termasuk dalam penelitian lapangan kuantitatif yang menggunakan teknik analisis statistik sederhana. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 350 siswa yang diambil dengan teknik random sampling, sampel berjumlah 72 siswa. Hasil penelitian ini dapat dilihat pada analisis data yaitu nilai korelasi perhitungan rxy sebesar 0,91 angka indeks korelasi yang diperoleh tidak negatif, dapat dikatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara Tahfidz Qur'an Juz 30 dengan hasil belajar siswa. kegiatan, maka rxy yang diperoleh adalah 0, 91 terletak antara 0,90-1,00. Berdasarkan perhitungan di atas, α = 0,05 dan n = 72, uji satu pihak: Dk = n - 2 = 72 - 2 = 70 sehingga diperoleh tabel = 1,667. Ternyata thitung> ttabel adalah 2,50> 1,667 maka Ho ditolak dan Ha diterima. Ini berarti bahwa ada hubungan yang signifikan antara kegiatan ekstrakurikuler Tahfidz Qur’an juz 30 dan kegiatan belajar siswa di SMP Negeri 54 Palembang.