Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGAMBILAN KREDIT OLEH PELAKU USAHA PROPERTY DI KOTA BATAM Handra Tipa; Mortigor Afrizal Purba
JURNAL AKUNTANSI BARELANG Vol 3 No 1 (2018): Jurnal Akuntansi Barelang
Publisher : LPPM Universitas Putera Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (425.182 KB) | DOI: 10.33884/jab.v3i1.1612

Abstract

Factors that are one aspect of the failure of property businesses in accessing Working Capital Loans and Investment Loans are misunderstandings of business actors who refer to what factors are important assessments of banks in lending. This study aims to analyze the factors that influence credit taking by property businesses in Batam City. in particular, because land ownership status in Batam is different from other regions in Indonesia. Based on data processing In partial interest rates have a significant effect on the decision to take credit by property businesses in Batam City with a significant value = 0,000 <0.05, Ha is accepted and Ho is rejected. From these calculations the interest rate has a significant effect on Credit Decisions, influential collateral significant to the decision to take credit by property business actors in Batam City with a significance = 0.017 <0.05 then Ha is accepted and Ho is rejected. From these calculations, the guarantee has a significant effect on Credit Decisions. Credit nominal has a significant effect on the decision to take credit by property businesses in Batam City with a significant value = 0,000 <0,05 so Ha is accepted and Ho is rejected. Likewise, the variable bank service has a significant effect on the decision to take credit by property businesses in Batam City. Simultaneously the influence of interest rates, guarantees, nominal credit, and bank services have a significant effect on the decision in credit disbursement for property entrepreneurs in the city of Batam. From the results of this study entrepreneurs must be wiser in making credit decisions and be better able to see better opportunities in the future so that the business undertaken can grow much more rapidly.
LITERASI KEUANGAN DAN PENGENALAN FINTECH UNTUK GENERASI MILENIAL PADA SISWA/I SMK BATAM INTERNATIONAL SCHOOL Mortigor Afrizal Purba
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): Volume 1 Nomor 1 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (243.21 KB)

Abstract

Indonesian people's awareness of the importance of financial literacy is currently still low, especially in the millennial generation who are known to tend to be consumptive and do not have good financial management. In terms of financial planning and management, millennials have the characteristics of not saving/investing much, they prefer to seek experiences through traveling, buying gadgets, and expressing themselves through social media. So that the problems of the next millennial generation that will arise are spending that is greater than income, increasing loans and not being able to have a place to live because of unbalanced income and home mortgage costs. This makes it important to provide guidance on financial planning and management education for the millennial generation as mandated by the government through the Financial Services Authority. In addition, there is a need for an introduction to financial technology (fintech) for the millennial generation, because of the proximity of this generation to technology and practical principles. Fintech is one of the solutions in providing education and understanding of integrated financial products, as well as providing access for millennials to find out which financial planning products suit their needs. The target of this service is students or students of SMK Batam International School class 12 majoring in Accounting and Financial Institutions. This coaching was carried out on Friday and Saturday, February 15-16, 2019 at the Batam International School Vocational School, which is located at Rananta Shopping Complex Blok A No. 5-7 Legenda, Baloi, Batam Centre. The training participants were 18th graders majoring in Accounting and Informatics Engineering. Coaching is provided with methods of providing practical materials, concepts and tricks in preparing good finances, making financial plans/priorities in the future, and getting to know financial technology facilities that are easy to use today. The training participants were very enthusiastic because in addition to the material topics according to their majors, each training session was also provided with interesting games.
MANAJEMEN PENGEMBANGAN UNIT USAHA SIMPAN PINJAM SYARIAH PADA MASYARAKAT PULAU BELAKANG PADANG BATAM Tiurniari Purba; Mortigor Afrizal Purba
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2022): Volume 1 Nomor 2 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (300.224 KB)

Abstract

Desa Sembulang terletak di salah satu pulau yang ada di Batam yaitu pulau Belakang Padang. Belakang Padang ini sendiri secara geografis adalah sebuah kecamatan dari 12 kecamatan yang ada di Batam. Latar belakang Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini diadakan di desa Sembulang karena setelah melakukan survei, observasi, dan wawancara, penduduk desa Sembulang sangat membutuhkan pengetahuan dan informasi tentang sumber dana untuk memulai sebuah usaha. Alasan ini memberikan masukan bagi tim PKM untuk membantu penduduk desa Sembulang dengan cara mengajari mereka tentang apa itu usaha simpan pinjam syariah. Topik ini sangat sesuai dengan latar belakang keyanikanan dan nilai yang mereka anut. Metode PKM ini dilaksanakan dengan melakukan dua kali pertemuan dengan 25 peserta. Pertemuan pertama, tim PKM mengajarkan apa itu koperasi simpan pinjam syariah, manfaatnya, dan cara mengoperasikan. Pada pertemuan kedua, mengadakan praktek koperasi simpan pinjam syariah. Setelah dua kali pertemuan, hasil dari PKM ini sangat memuaskan menurut para peserta pelatihan. Mereka sangat memahami dan menginginkan tindak lanjut dari pelatihan koperasi simpan pinjam syariah kepada aparat desa (lurah).
Analisis Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan Dan Efikasi Keuangan Terhadap Keputusan Berinvestasi Mahasiswa Kota Batam Bayu Sugara; Mortigor Afrizal Purba
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 4, No 3 (2022)
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v4i3.3244

Abstract

Abstrak Manusia memiliki kebutuhan tidak dipungkiri bahwa manusia juga memiliki keinginan untuk memenuhi kebutuhan sekunder, dengan demikian manusia diharuskan untuk lebih berhati-hati dalam memenuhi kebutuhan sekunder yang kurang penting dan dapat menyebabkan pengeluaran yang berlebih untuk jangka pendek maupun jangka panjang, dalam perilaku ini menjadikan manusia kurang berhati-hati dalam melakukan kegiatan membeli maupun konsumsi dengan secara berlebihan tanpa melihat dari aspek nilai guna. Dalam penelitian ini penulis menggunakan data skala likert dengan menggunakan data kuantitatif untuk mengumpulkan data. Dalam pengumpulan data menggunakan data primer, dimana pengambilan data menggunakan penyebaran kuesioner kepada responden. Data kuantitatif dalam penelitian ini melingkupi skor terhadap jawaban responden atas dasar kuesioner yang terkumpul serta jumlah responden yang berpartisipasi berdasarkan hasil yang diperoleh pada penelitian ini. Berdasarkan hasil dari uji f menyatakan nilai signifikan 0,002 kurang dari 0,05, hal ini menunjukkan bahwa nilai f hitung sebesar 5,397 lebih besar dari nilai f tabel sebesar 2,69. Jelaskan bahwa pengetahuan keuangan, perilaku keuangan, dan efisiensi keuangan memengaruhi pengambilan keputusan investasi pada saat yang bersamaan. Sedangkan nilai signifikansi uji-t beberapa variabel pengetahuan keuangan adalah 0,10 t Tabel 1,98260 hipotesis diterima Uji t variabel efikasi keuangan. Kata Kunci: Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan, Efikasi Keuangan dan Keputusan Berinvestasi
Pengaruh Kepatuhan Wajib Pajak Dan Penggunaan E-Filing Terhadap Penerimaan Pajak Di Kpp Pratama Batam Selatan Stevani Pasaribu; Mortigor Afrizal Purba
Jurnal Mirai Management Vol 8, No 1 (2023)
Publisher : STIE AMKOP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/mirai.v5i2.1002

Abstract

Pajak memiliki peran yang sangat besar bagi pendapatan negara, dengan meningkatkan penerimaan maka akan meningkatkan kesejahteraan rakyatnya, melalui kepatuhan yang dimiliki oleh wajib pajak dan penggunaan e-filing dalam memudahkan pembayaran pajak. Penelitian menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan 100 orang sampel yang akan diberikan quesioner menggunakan google forms dan datanya akan diproses menggunakan SPSS versi 25 lalu diuji kualitas datanya menggunakan uji validitas dan uji asumsi klasik. Data kemudian diuji hipotesis t dan F. Hasil penelitian menunjukan bahwa kepatuhan wajib pajak tidak berpengaruh terhadap penerimaan pajak dan penggunaan e-filing berpengaruh terhadap penerimaan pajak. Secara simultan kedua variabel memberikan pengaruh atas penerimaan pajak di KPP Pratama Batam Selatan. Kata kunci: Kepatuhan Wajib Pajak, Penerimaan Pajak, Penggunaan E-Filing
Analisis Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan Dan Efikasi Keuangan Terhadap Keputusan Berinvestasi Mahasiswa Kota Batam Bayu Sugara; Mortigor Afrizal Purba
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 6, No 1 (2023): January - Juny
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v6i1.4238

Abstract

Tidak dapat dipungkiri bahwa manusia memiliki kebutuhan dan manusia juga memiliki keinginan untuk memenuhi kebutuhan sekundernya. Oleh karena itu, manusia harus lebih memperhatikan pemenuhan kebutuhan sekunder. Kebutuhan sekunder dari kebutuhan sekunder dapat menyebabkan pengeluaran berlebihan dalam jangka pendek dan panjang, perilaku, dll mengurangi produktivitas masyarakat. Terlepas dari nilai kegunaannya, harap berhati-hati dengan pembelian dan konsumsi yang berlebihan. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan data skala likert dengan pengumpulan data menggunakan data kuantitatif. Data mentah digunakan untuk pengumpulan data dan survei responden digunakan untuk pengumpulan data. Data kuantitatif untuk penelitian ini meliputi jumlah responden yang berpartisipasi menurut hasil yang diperoleh dalam penelitian ini dan skor tanggapan responden menurut survei yang dikumpulkan.Berdasarkan hasil uji f signifikansi 0,002 lebih kecil dari 0,05, hal ini menunjukkan bahwa nilai f hitung sebesar 5,397 lebih besar dari nilai f tabel sebesar 2,69. Jelaskan bahwa pengetahuan keuangan, perilaku keuangan, dan efikasi keuangan secara bersamaan mempengaruhi keputusan investasi. Namun hipotesis ditolak karena signifikansi uji t untuk beberapa variabel pengetahuan keuangan sebesar 0,10 t tabel 1,98260 uji Hipotesis diterima uji t variabel efikasi keuangan keuangan. Kata Kunci: Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan, Efikasi Keuangan dan Keputusan Berinvestasi
ANALISIS PENERAPAN SAK EMKM DALAM MENYUSUN LAPORAN KEUANGAN UMKM Mortigor Afrizal Purba; Erni Yanti Natalia
JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen) Vol 11 No 1 (2023): Volume 11 Nomor 1 2023
Publisher : INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDOBARU NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47024/js.v11i1.569

Abstract

Seeing the importance of applying accounting for UMKM, the IAI as a professional organization as well as a compiler of Financial Accounting Standards (SAK) through the Financial Accounting Standards Board (DSAK) composes accounting standards that are consistent with the characteristics of UMKM. Based on the results of the study, it can be concluded that, (1) Bookkeeping carried out on UMKM is still limited to business reports which are prepared not in accordance with financial accounting standards, but the entity considers them as financial statements. (2) The entity has not conducted accounting procedures in accounting. (3) UMKM have not implemented SAK-EMKM. (4) The entity has not been able to present financial statements in accordance with the SAK-EMKM.
PENYULUHAN/PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN BAGI PENCARI KERJA DI KECAMATAN SEKUPANG KOTA BATAM Tiurniari Purba; Mortigor Afrizal Purba
JUPADAI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2023): Volume 2 Nomor 1 2023
Publisher : Asosiasi Dosen Akutansi Indonesia, KEPRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Para pencari kerja di Batam perlu mengetahui hal-hal yang apa saja yang bisa mendukung mereka untuk membentuk sebuah usaha tanpa harus selalu berharap untuk mencari pekerjaan atau mencari status seorang karyawan. Pihak Disnaker Batam tidak hanya menekankan pada pelatihan keterampilan tenaga kerja sesuai dengan kebutuhan pasar tenaga kerja, melainkan juga Pelayanan Dasar Standar Pelayanan Minimum Bidang Ketenagakerjaan yang terdiri dari lima Jenis Pelayanan dengan 8 Indikator dan batas waktu pencapaian Tahun 2016, salah satunya adalah besaran tenaga kerja yag mendapatkan pelatihan kewirausahaan dengan batas tahun capaian pada tahun 2016 sebesar 60 persen. Penyebaran pelatihan kewirausahaan ini merata di semua desa yang ada di Kota Batam. Pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan dalam bentuk kegiatan penyuluhan/prlatihan dan praktek pengetahuan, pengujian kecakapan dan pemberdayaan para pencari kerja bahkan dengan memberikan modal dalam wujud peralatan sesuai dengan usaha yang diminati para calon wirausaha di Batam. Pemberian peralatan wirausaha didanai oleh pihak Disnaker Batam. Sebagai hasil dari kegiatan PKM ini, para peserta pelatihan kewirausahaan memeliki modal dalam bentuk peralataan dan pengetahuan secara spesifik untuk memulai sebuah usaha sesuai dengan kemampuan masing-masing.
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI KOTA BATAM Rusliani Butar-butar; Mortigor Afrizal Purba
MEASUREMENT : Jurnal Program Studi Akuntansi Vol 17, No 1 (2023): MEASUREMENT : JURNAL AKUNTANSI JUNI 2023
Publisher : Universitas Riau Kepulauan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33373/mja.v17i1.4911

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Data yang digunakan di dalam penelitian ini menggunakan data primer yang bersumber dari kuisioner yang telah disebarkan kepada responden. Untuk pengambilan sampel menggunakan teknik Nonprobability Sampling yaitu Accidental Sampling sebanyak 100 responden. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh wajib pajak kendaraan bermotor yang terdaftar di Kantor SAMSAT Batam Center. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan software SPSS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan wajib pajak, Sosialisasi pajak, dan penerapan e-samsat berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak pada pajak kendaraan bermotor. Sedangkan Pengetahuan mengenai pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib bayar pajak pada pajak kendaraan bermotor.
Analisa Faktor-Faktor Minat Mahasiswa Akuntansi Batam terhadap Pemilihan Karir Sebagai Akuntan T. Shelvira Rifalny Al Jufry; Mortigor Afrizal Purba
JSMA Vol 15 No 2 (2023): JSMA (Jurnal Sains Manajemen dan Akuntansi)
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi STAN IM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37151/jsma.v15i2.137

Abstract

Akuntansi merupakan profesi yang diperlukan dalam organisasi bisnis. Akuntansi berperan penting dilingkungan sosial dan ekonomi, dikarenakan semua keputusan yang ditarik dengan sifat keuangan diharuskan untuk bersumber kepada informasi akuntansi. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui minat mahasiswa akuntansi di Kota Batam terhadap pemilihan karir sebagai akuntan yang dipengaruhi oleh pertimbangan pasar kerja, lingkungan kerja dan penghargaan finansial. Mahasiswa akuntansi semester ganjil 2019 di perguruan tinggi swasta digunakan sebagai sampel dengan responden sebanyak 100 mahasiswa. Data pada penelitian ini menggunakan data primer, yakni data yang didapatkan dari penyebaran kuesioner kepada mahasiswa/i jurusan akuntansi. Analisis data menggunakan aplikasi IBM SPSS Statistik versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan kerja dan penghargaan financial memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pemilihan karir sebagai akuntan. Pertimbangan pasar kerja tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pemilihan karir sebagai akuntan.