Claim Missing Document
Check
Articles

Sentuhan Digital Bisnis (Teknologi Informasi) pada UMKM Studi Kasus : Pemasaran Produk Adi Upakara Anindia Putra, I Nyoman Tri; Kartini, Ketut Sepdyana; Dewi, Luh Gede Kusuma
International Journal of Natural Science and Engineering Vol 3, No 2 (2019)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (758.953 KB) | DOI: 10.23887/ijnse.v3i2.22225

Abstract

Pelaksanaan upacara dalam Agama Hindu tidak lepas dari upakara/banten. Di Banjar Pondok Kelod, Desa Gadungan Kecamatan Selemadeg Timur terdapat kelompok Usaha Kecil Menengah (UKM) yang bergerak di bidang pembuatan banten. Usaha yang dijalani sejak tahun 2010 hanya menggunakan sistem pre order (membuat bila ada pesanan). Berdasarkan hasil wawancara permasalah yang di alami mitra adalah pemasaran produk masih sangat terbatas. Tujuan dari Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan mitra dalam bentuk, teknik pemasaran dengan sentuhan Digital Bisnis serta menyempurnakan pengetahuan mitra tentang pemanfaatan Teknologi Informasi yang digunakan untuk membantu UKM dalam memasarkan produk. Adapun kegiatan mulai dari pelatihan pengambilan gambar menggunakan smartphone sampai pada proses unggah ke dalam sosial media telah berjalan dengan baik dan menghasilkan luaran berupa Akun Sosial media (Facebook dan Instagram) serta memperkenalkan website telah berhasil dibuat dan dioperasikan untuk umkm. Kata Kunci: Sosial Media, Digital Bisnis, PKM, Sistem Informasi
ANALISIS KESIAPAN DAN PENGETAHUAN DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERBASIS SAK EMKM (STUDI KASUS PADA USAHA MENENGAH DI KABUPATEN BULELENG) Dewi, Luh Gede Kusuma; Sari, Luh Gede Jayanti Mekar
JIA (Jurnal Ilmiah Akuntansi) Vol 4, No 2 (2019): Volume 4, Nomor 2, Tahun 2019
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jia.v4i2.21900

Abstract

UMKM merupakan salah satu pilar dalam kemajuan perekonomian bangsa Indonesia. Dalam menjalankan usahanya, setiap UMKM diharapkan menyusun laporan keuangan. Laporan keuangan ini digunakan untuk menganalisis kinerja keuangan dalam rangka membuat keputusan financial serta mempertanggungjawabkan manajemen atas penggunaan sumber daya dalam usaha tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengetahuan dan kesiapan pelaku usaha menengah di Kabupaten Buleleng dalam mengimplementasikan dan menyusun laporan keuangan yang berkualitas berbasis SAK EMKM. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menyebarkan kuesioner ke 77 sampel yang didapat dari 189 populasi pelaku usaha menengah yang dihitung menggunakan rumus Slovin. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Hasil analisis menunjukkan bahwa sudah hampir seluruh pelaku usaha menengah mengetahui tentang dasar akuntansi serta aturan mengenai SAK EMKM sehingga telah siap dan mampu dalam menyusun laporan keuangan yang berkualitas. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi pemerintah agar memberikan sosialiasi secara berkesinambungan tentang SAK EMKM kepada pelaku UMKM di Kabupaten Buleleng.
Pengaruh Gender Diversity, Kepemilikan Institusional, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Pengungkapan CSR Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di BEI Parwati, Ni Kadek Ayu Yusi; Dewi, Luh Gede Kusuma
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 12, No 3 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v12i3.35402

Abstract

This observe goals to describe the effect of gender range, institutional ownership, profitability, and leverage on CSR disclosure in mining businesses listed at the Indonesia stock alternate for the 2015-2019 period. The sort of studies used on this study is quantitative, with statistics in the form of numbers. assets of data used on this observe have been acquired from annual reports posted with the aid of mining organizations on the Indonesia stock change website. the total populace in this have a look at amounted to 44 mining companies indexed at the IDX. The pattern in this study amounted to 85 devices of information evaluation, with the sampling technique the use of purposive sampling accompanied via numerous criteria. In reading the records, the method used is a couple of linear regression analysis that's processed with the assist of SPSS version 21 software program. The consequences of the examine state that gender variety, institutional possession, and profitability in part have a high-quality influence at the disclosure of social obligation or CSR. whilst the leverage variable has a poor impact on the disclosure of social obligation or CSR. 
Pengaruh Good Corporate Governance, Corporate Social Responsibility, dan Corporate Financial Performance Terhadap Nilai Perusahan Hemayani, Ni Made Indah; Dewi, Luh Gede Kusuma
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol 12, No 3 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v12i3.34614

Abstract

This study aimed to determine the effect on good corporate governance, corporate social responsibility, corporate financial performance on firm value. The type of research is quantitative research. The research was used secondary data from the Indonesia Stock Exchange. The population of this research is miscellaneous industry sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015-2019 totaling 44 companies. The sampling technique used purposive sampling. Dependent variable of this research is firm value as measured by Tobin’s Q. Independent variable of this research is good corporate governance which is proxied by corporate secretary, audit committee, and remuneration committee, corporate social responsibility, and corporate financial performance which is proxied by return on assets (ROA). The results of this study showed that (1) corporate secretary had effect on firm value, (2) audit committee had effect on firm value, (3) remuneration committee had effect on firm value, (4) corporate social responsibility had effect on firm value, and return on assets had effect on firm value on miscellaneous industry sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015-2019.
Menelaah Pengelolaan Keuangan Sekaa Santhi atas Pendapatan Batu-Batu Uleman di Banjar Penarungan Wati, Luh Putu Erlina Ariya; Dewi, Luh Gede Kusuma
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika Vol 11, No 3 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jiah.v11i3.34952

Abstract

Sekaa santhi is a non-profit organization that auspices of the banjar. This study aims to find out:(1) how accountability, community participation and justice in the financial management of the Sekaa Santhi Eka Dharma Saba trough to batu-batu and uleman income. The research was conducted at the Sekaa Santhi Eka Dharma Saba, Penarukan Disrict, Buleleng Regency. This study using a qualitative method. The data used in this study are primary data and secondary data. The result this study is (1) accountability has been implemented by making simple record in a note book for batu-batu uleman income and also expenditure, then community participation has been implemented by assigning members the task of managing finances during Genitri activities and justice has been implemented that all member known a financial record.
STRATEGI CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PENGELOLAAN KEUANGAN BERBASIS TRI HITA KARANA DAN CATUR PURUSA ARTHA MELALUI PROGRAM KERJA SEKAA Sunitha Devi; Luh Gede Kusuma Dewi; Luh Gede Rahayu Budiarta; Komang Adi Kurniawan Saputra
Jurnal Aplikasi Akuntansi Vol 3 No 2 (2019): Jurnal Aplikasi Akuntansi, April 2019
Publisher : Program Studi Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (598.924 KB) | DOI: 10.29303/jaa.v3i2.43

Abstract

Permasalahan utama yang dihadapi oleh para peserta didik di Indonesia adalah ketidakmampuan peserta didik dalam menghubungkan antara teori dengan implementasi dalam kehidupan nyata di lingkungan masyarakat. Tujuan penulisan ini adalah untuk membantu pengembangan strategi pembelajaran berbasis Contextual Teaching and Learning melalui pengelolaan keuangan sampah. Hal ini penting dilakukan untuk peningkatan pemberdayaan masyarakat lokal, serta membantu mewujudkan insan yang berkualitas dan berkarakter melalui aktivitas sosial tersebut. Sumber data yang digunakan dalam penelitian konseptual ini adalah sumber primer berupa buku-buku dan jurnal-jurnal hasil penelitian, serta sumber sekunder berupa sumber internet dan koran. Data penelitian diuraikan dengan content analysis, descriptive analysis, serta inter-text analysis.Sekaa dapat dijadikan sebagai organisasi sosial dalam mendukung program pengembangan pembelajaran kreatif dan inovatif dalam hal pengelolaan keuangan dan lingkungan. Pemahaman kuat tentang keseimbangan antara filosofi Tri Hita Karana dan Catur Purusa Artha dapat dijadikan sebagai penopang kuat dalam pembentukan etika dan moral seseorang ketika melaksanakan pengelolaan keuangan tersebut. Berbagai ide kreatif dan inovatif dalam hal pengelolaan keuangan dan lingkungan dapat terus dikembangkan sehingga manfaat yang dihasilkan melalui pelaksanaan program ini benar-benar dapat membantu peningkatan pemberdayaan masyarakat.
MENGUNGKAP STRATEGI KETAHANAN USAHA PENGUSAHA MUDA Luh Gede Kusuma Dewi
Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis Vol 6 No 2 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.003 KB) | DOI: 10.38043/jimb.v6i2.3159

Abstract

Survey yang dilakukan oleh BPS menunjukkan banyaknya pelaku usaha yang mengalami penurunan pendapat akibat pandemic Covid-19. Fenomena ini juga terjadi dalam kiprah wirausaha yang dijalani oleh wirausaha muda dalam Asosiasi Pengusaha Muda di Fakultas Ekonomi Undiksha. Data awal terdapat 283 usaha yang terdaftar hingga tahun 2021, sedangkan hanya 72 unit usaha yang mampu bertahan. Menjadi pengusaha yang mampu bertahan di masa pandemi merupakan hal yang menarik untuk dianalisis strateginya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi ketahanan usaha anggota asosiasi pengusaha muda FE Undiksha di masa pandemi Covid-19. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Data yang dikumpulkan melalui observasi, wawancara, FGD serta studi literatur. Dari hasil pengumpulan data, reduksi data dan hasil FGD ditemukan delapan inti pokok yang mendukung ketahanan usaha dari anggota asosiasi pengusaha muda FE Undiksha. Hal ini adalah strategi penjualan yang bervariatif untuk terus dapat menjalankan operasional usahanya; memanfaatkan peluang di dalam badai pandemi; menghadirkan berbagai solusi agar terus bisa bertahan; tetap memiliki pikiran positif dan pikiran kreatif; mengendalikan diri agar terus berusaha untuk bertahan; kiat penjualan yang sesuai dengan kondisi pandemi; serta strategi lainnya dalam menghadapi konsumen. Diharapkan hasil penelitian ini akan mampu menungkap strategi informan dalam mempertahankan usaha di tengah badai pandemi, sehingga kedepannya penelitian ini dapat dikembangkan kedalam bentuk pelatihan ataupun kurikulum yang membawa manfaat bagi para pengusaha mikro secara umum, dan kepada anggota asosiasi pengusaha muda FE Undiksha secara khusus, serta pihak-pihak terkait lainnya.
PENGARUH KONSERVATISME AKUNTANSI PADA SUATU PERUSAHAAN DI SEKTOR AGRICULTURE DALAM PENGGUNAAN TEORI AKUNTANSI POSITIF: Indonesia Luh Gede Kusuma Dewi; Sandrya Dewi
Jurnal Ilmiah Akuntansi & Bisnis Vol 5 No 2 (2020)
Publisher : Universitas Pendidikan Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (363.764 KB) | DOI: 10.38043/jiab.v5i2.2731

Abstract

Pengaruh Konservatisme Akuntansi Pada Suatu Perusahaan Di Sektor Agriculture Dalam Penggunaan Teori Akuntansi Positif. Penelitian ini bertujuan untuk menguji (1) pengaruh leverage terhadap konservatisme, (2) pengaruh financial distress terhadap konservatisme, serta (3) pengaruh ukuran perusahaan terhadap konservatisme akuntansi perusahaan di sektor agriculture. Desain penelitian ini yaitu deskriptif dengan metode kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah data keuangan dari seluruh perusahaan di sektor agriculture yang tercatat pada papan utama www.idx.co.id. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) leverage tidak berpengaruh signifikan terhadap konservatisme (2) financial distress berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap konservatisme, serta (3) ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap konservatisme akuntansi perusahaan di sektor agriculture Kata Kunci: Financial Distress, Konservatisme, Leverage, Ukuran Perushaan
Pengaruh Good Corporate Governance, Corporate Social Responsibility, dan Corporate Financial Performance Terhadap Nilai Perusahan Ni Made Indah Hemayani; Luh Gede Kusuma Dewi
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 12 No. 3 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v12i3.34614

Abstract

This study aimed to determine the effect on good corporate governance, corporate social responsibility, corporate financial performance on firm value. The type of research is quantitative research. The research was used secondary data from the Indonesia Stock Exchange. The population of this research is miscellaneous industry sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015-2019 totaling 44 companies. The sampling technique used purposive sampling. Dependent variable of this research is firm value as measured by Tobin’s Q. Independent variable of this research is good corporate governance which is proxied by corporate secretary, audit committee, and remuneration committee, corporate social responsibility, and corporate financial performance which is proxied by return on assets (ROA). The results of this study showed that (1) corporate secretary had effect on firm value, (2) audit committee had effect on firm value, (3) remuneration committee had effect on firm value, (4) corporate social responsibility had effect on firm value, and return on assets had effect on firm value on miscellaneous industry sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015-2019.
Pengaruh Gender Diversity, Kepemilikan Institusional, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Pengungkapan CSR Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di BEI Ni Kadek Ayu Yusi Parwati; Luh Gede Kusuma Dewi
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 12 No. 3 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v12i3.35402

Abstract

This observe goals to describe the effect of gender range, institutional ownership, profitability, and leverage on CSR disclosure in mining businesses listed at the Indonesia stock alternate for the 2015-2019 period. The sort of studies used on this study is quantitative, with statistics in the form of numbers. assets of data used on this observe have been acquired from annual reports posted with the aid of mining organizations on the Indonesia stock change website. the total populace in this have a look at amounted to 44 mining companies indexed at the IDX. The pattern in this study amounted to 85 devices of information evaluation, with the sampling technique the use of purposive sampling accompanied via numerous criteria. In reading the records, the method used is a couple of linear regression analysis that's processed with the assist of SPSS version 21 software program. The consequences of the examine state that gender variety, institutional possession, and profitability in part have a high-quality influence at the disclosure of social obligation or CSR. whilst the leverage variable has a poor impact on the disclosure of social obligation or CSR.