Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH ORIENTASI PASAR TERHADAP KINERJA ORGANISASI DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEUNGGULAN KOMPETITIF SD DAN SMP SWASTA DI KOTA DUMAI Yuka Dwi Bantara; Zulfadil Zulfadil; Samsir Samsir
Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol 6 No 1 (2018): Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen
Publisher : Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (244.53 KB)

Abstract

The purpose of this study is to determine the effect of market orientation on organizational performance and its impact on competitive advantage at private elementary and junior high school in Dumai City. The population is all parents/ guardians of private elementary and junior high school students in Dumai City. The total sample is 382 respondents. The data were obtained by using the research questionnaire answered by the respondents. The sampling technique used is simple random sampling. Data were analyzed using SEM (Structural Equation Model) analysis method by using Amos Version 22. Based on the result of regression weight test, it is known that the critical value of the ratio of influence of market orientation toward organizational performance shows that market orientation variables have positive and significant effect on organizational performance variable but in testing the relationship of market orientation to competition of its influence is not significant. While on the variable test of organizational performance and competitive advantage, organizational performance have positive and significant influence to competitive advantage. This study argue that the market orientation and organizational performance must be improved in every private elementary and junior high school in Dumai City so that schools have competitiveness and can compete with other schools. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan pengaruh orientasi pasar terhadap kinerja organisasi dan dampaknya terhadapa keunggulan kompetitif di SD dan SMP swasta di Kota Dumai. Populasi mencakup seluruh orang tua / wali dari murid-murid SD dan SMP swasta di Kota Dumai. Jumlah sampel mencakup 382 orang. Data didapatkan dengan menggunakan kuesioner yang dijawab oleh seluruh responden. Teknik sampling yang digunakan adalah simple random sampling. Data dianalisa dengan menggunakan metode analisa SEM (Structural Equation Model) yang menggunakan Amos Version 22. Berdasarkan hasil dari uji berat regresi, critical value dari rasio yang mempengaruhi orientasi market terhadap kinerja perusahaan menunjukkan bahwa variabel orientasi pasar memiliki efek positif dan signifikan terhadap variabel kinerja perusahaan, namun dalam pengujian hubungan antara orientasi pasar dan kompetisi, hasilnya tidak signifikan. Sedangkan dalam pengujian variable kinerja perusajaan dan keunggulan kompetitif, kinerja perusahaan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keunggulan kompetitif. Penelitian ini menyatakan bahwa orientasi pasar dan kinerja perusahaan harus ditingkatkan di setiap SD dan SMP swasta di Kota Dumai agar sekolah memiliki daya saing dalam berkompetisi dengan sekolah-sekolah lain.
PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN BEBAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN DI PT. PRAKARSA PRAMANDITA Vinda Sulvitri; Sri Indarti; Samsir Samsir
Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol 6 No 1 (2018): Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen
Publisher : Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (232.624 KB)

Abstract

This study aimed to examine and analyze the impact of leadership dan workload on performance with work motivation as intervening variable. The study was conducted in PT. Prakarsa Pramandita, Duri Area. The data used consist of primary and secondary data. Data were collected by using questionnaires that given to 106 employees of PT. Prakarsa Pramandita that used Census Sample. Descriptive analysis method is used to describe the characteristics of respondents and the research hyphotheses by using relevant statistical tests. Variables used are leadership and workload as independent variable, performance as dependent variable and work motivation to intervening or mediation variable. Analyzer used is path analysis by using program of SPSS 21 for windows. The results of this study conclude that leadership has a direct influence significantly on performance, the workload directly influence significantly to performance and work motivation have a significant effect on performance. Indirectly, work motivation has positive mediation role on the influence of leadership on performance and work motivation has a positive mediation role on the influence of workload on performance. The improvement of leadership effectiveness and workload are recommended in order to optimize employee performance and work motivation. This study provided some guidelines to help PT. Prakarsa Pramandita understand how to improve employees performance. This study demonstrates the importance of leadership and workload with work motivation support to improve employee performance. It shows to a highly quality of leadership and workload that compatible with employee ability will improve employee performance as the absenteeism rate decreases and employee motivation increases. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisa pengaruh dari kepemimpinan dan beban kerja terhadap kinerja dengan motivasi kerja sebagai variabel perantara. Penelitian ini dilakukan pada PT. Prakarsa Pramandita Area Duri. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang diberikan kepada 106 karyawan PT. Prakarsa Pramandita yang menggunakan sampel sensus. Metode analisis deskriptif digunakan untuk mendeskripsikan karakteristik dari responden dan hipotesis penelitian dengan menggunakan uji statistic yang berhubungan. Variabel-variabel yang digunakan adalah kepemimpinan dan beban kerja sebagai variabel independen, kinerja sebagai variabel dependen, dan motivasi kerja sebagai variabel perantara atau mediasi. Path analysis dilakukan dengan menggunakan program SPSS 21 untuk windows. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa kepemimpinan memiliki pengaruh langsung yang signifikan terhadap kinerja, beban kerja secara langsung dan signifikan mempengaruhi kinerja, dan motivasi kerja memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja. Secara tidak langsung, motivasi kerja memiliki peran positif sebagai mediator untuk pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja dan motivasi kerja memiliki peran positif sebagai mediator untuk pengaruh beban kerja terhadap kinerja. Peningkatan dalam efektifitas kepemimpinan dan beban kerja sangat disarankan guna mengoptimalkan kinerja karyawan dan motivasi kerja. Penelitian ini memberikan beberapa pedoman untuk membantu PT. Prakarsa Pramandita dalam memahami peningkatan kinerja karyawan. Penelitian ini membuktikan pentingnya kepemimpinan dan beban kerja serta motivasi kerja dalam mendukung kinerja karyawan. Penelitian ini menunjukkan bahwa kepemimpinan yang berkualitas dan beban kerja yang sesuai dengan kemampuan karyawan akan meningkatkan kinerja karyawan dengan menurunnya tingkat ketidakhadiran dan meningkatnya motivasi karyawan.
Analisis Customer Relationship Marketing Terhadap Kepuasan Dalam Meningkatkan Loyalitas Nasabah PT. BNI (Persero) Sri Wardani; Zulkarnain Zulkarnain; Samsir Samsir
Akuntansi & Ekonomika Vol 11 No 1 (2021): Jurnal Akuntansi dan Ekonomika
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37859/jae.v11i1.2497

Abstract

The study was conducted at Bank BNI (Persero) Tbk Regional Area Pekanbaru. The aim is to find out the direct effect of the CRM Dimension, namely Trust, Communication, Commitment, Conflict handling, Emphaty on customer satisfaction and loyalty. This study took a sample of 100 consumers. The variables used are Trust, Communication, Commitment, Conflict handling, Emphaty on customer satisfaction and loyalty. Data were analyzed using SEM (Structural Equation Modeling) analysis which is operated through the Smart PLS 3.2.8 program. The results showed that there is an influence of Trust, Communication, Commitment, Conflict handling, Emphaty on customer satisfaction and loyalty. And there is an influence between customer satisfaction variables on customer loyalty, the better the customer satisfaction, the better customer loyalty will be.
Pengaruh Customer Relationship Marketing Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Merchant Partner Grab Food di Kota Pekanbaru Ricky Purnama Sanjaya; Zulkarnain Zulkarnain; Samsir Samsir
Akuntansi & Ekonomika Vol 11 No 1 (2021): Jurnal Akuntansi dan Ekonomika
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37859/jae.v11i1.2548

Abstract

This study aims to determine the effect of Customer Relationship Marketing on Satisfaction and Loyalty of Grab Food Merchant Partners in Pekanbaru City. The population taken from this research is Grab Food merchant partner in Pekanbaru. The method used in this research is descriptive quantitative method. And testing the hypothesis in this study using the analysis of Structural Equation Modeling (SEM). The data collection technique was done by interview and questionnaire. The results of this study indicate that from the variable Customer Relationship Marketing (Trust, Commitment, Communication and Problem Handling), variables of trust and problem handling have a positive but insignificant effect on the satisfaction of merchant partners. Meanwhile, Commitment and Communication have a positive and significant effect on merchant partner satisfaction. Then the results of this study also show that the Satisfaction variable has a positive and significant effect on the Loyalty of Grab Food partner merchants in Pekanbaru.
PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA MANAJERIAL MELALUI KEPEMIMPINAN PADA PEMBANGKIT LISTRIK DI PT. PLN (PERSERO) UIKSBU Rahmat Dian Amir; Sri Indarti; Samsir Samsir
Jurnal Daya Saing Vol 8 No 1 (2022)
Publisher : Komunitas Manajemen Kompetitif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35446/dayasaing.v8i1.862

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Total Quality Management terhadap kinerja manajerial dan kepemimpinan. Untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja Manajerial. Dan untuk menganalisis pengaruh Total Quality Management terhadap kinerja manajerial melalui kepemimpinan. Populasi dalam penelitian ini adalah pegawai struktural PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangkitan Sumatera Bagian Utara sebanyak 304 orang. Sedangkan sampel yang digunakan sebanyak 173 orang. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation Modelling (SEM) PLS. Temuan penelitian ini memperlihatkan TQM berpengaruh terhadap kinerja manajerial. TQM berpengaruh terhadap kepemimpinan. Kepemimpinan memiliki pengaruh positif secara langsung terhadap kinerja manajerial. TQM berpengaruh signifikan terhadap kinerja manajerial melalui kepemimpinan. Artinya, apabila TQM perusahaan menguat sebesar satu skala satuan, dan dengan meningkatnya kepemimpinan maka meningkatkan kinerja manajerial. Sebaliknya, apabila TQM dan kepemimpinan melemah sebesar satu skala satuan, maka secara langsung juga akan menyebabkan melemahnya kinerja manajerial.
Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Terhadap Keputusan Pembelian dan Kepuasan Pelanggan Kedai Kopi Kimteng di Pekanbaru Adhi Nurcahyo Achmad; Samsir Samsir; Yulia Efni
Bahtera Inovasi Vol 4 No 1 (2020): Jurnal Bahtera Inovasi
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/bi.v4i1.2755

Abstract

This study aims to see and determine the direct effect of the marketing mix on purchasing decisions and customer satisfaction. Research site at the Kimteng coffee shop Pekanbaru. The population in this study were all customers who made repeat purchases at the Kimteng coffee shop Pekanbaru. The sampling technique used was non-probability sampling using the simple random sampling method, because the sampling of members from the population was done randomly without paying attention to the strata in the population. Determining the number of samples 5 times the number of variable indicators as many as 30 are used. Thus, the number of samples to be studied in this study was 150 people. In this study, researchers will use SEM (Structural Equation Modeling) analysis. The results of this study indicate that there is a positive and significant influence between the marketing mix on purchasing decisions and there is a positive and significant influence between the marketing mix and purchasing decisions on customer satisfaction. Purchasing decisions are able to positively and significantly mediate between marketing strategies and customer satisfaction.
The effect of Competitive StrategyandTotal Quality Management (TQM) to the Project Management of Continuous Improvement at PT Riau Prima Energi, Division of Power Generating RAPP Sya’ral Nasution; Susi Hendriani; Samsir Samsir
INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS AND APPLICATIONS Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS AND APPLICATIONS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (388.886 KB) | DOI: 10.31258/ijeba.1.1.36-48

Abstract

The purpose of this study was to explore the relationship between competitive strategy, total quality management (TQM), and the continuous improvement of project management on PT Riau Prima Energi in the Power Plant industry in the City of PangkalanKerinci of PelalawanDistrict. PT. Riau Prima Energi. This research explains “Differentiation Strategy” has stronger influenced toward TQM elements rather than “Cost Leadership Strategy”. This study also findthat no direct relationship between Differentiation Strategy and employee relations to make project management of continual improvement successful.Tcompanyneed to pay attention on aspects such of employee empowerment, reward and compensation system, as well as open communication, accompanied by a comprehensive training system to achieve good performance of continual improvement of project management.
The Effect of Product Quality, Price, Promotion Towards Purchase Decision and Consumer Loyalty of Tiga Serangkai Books in Riau Province Bambang Arianto; Zulkarnain Zulkarnain; Samsir Samsir
INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS AND APPLICATIONS Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS AND APPLICATIONS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (325.774 KB) | DOI: 10.31258/ijeba.3.1.%p

Abstract

This research conducted at PT. Tiga Serangkai in Riau province. The goal is to know the direct effect of product quality, price, and promotion to purchasing decision and consumer loyalty. The population is 369 consumers. The sample was taken as many as 192 consumers. Variables used are product quality, price, promotion of purchasing decision and loyalty. Data were analyzed using SEM (Structural Equation Modeling) analysis which operated through AMOS 20 programs. The results showed that there is influence of product quality, price and promotion to purchasing decision and consumer loyalty. But there is no positive and significant influence between promotion variable to consumer loyalty. There is a positive and significant influence between the purchase decision variable on consumer loyalty, the better the consumer purchasing decision will increase consumer loyalty consumers.
The Effect of Leadership, Competency and Talents Management to Career Development Through Employees Performance of BPJS Health of Regional Division II Erwin Fadillah; Susi Hendriani; Samsir Samsir
INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS AND APPLICATIONS Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMICS, BUSINESS AND APPLICATIONS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (473.288 KB) | DOI: 10.31258/ijeba.3.1.%p

Abstract

This study was aimed to determine and analyze the influence between Leadership, Competence, and Talent Management on Career Development BPJS Health Division II Regional Performance as a variable Mediation. The population of this study were all leaders in BPJS Health Division II with the level of manager and assistant manager who totaled 121 people. The sample in this research is 99 people obtained by disproportionate stratified random sampling method. The instrument used for data collection is by ordinal scale model questionnaire. To test the hypothesis used descriptive analysis and PLS analysis.The result of data analysis shows that (1) the leadership has a significant positive effect on career development, (2) the competence has a significant positive effect on career development, (3) the competence has a significant negative effect on career development, (4) talent management has no significant positive effect on the development (5) leadership has a negative effect on insignificant to career development, (6) competence has no significant positive effect on leadership performance, (7) talent management has significant negative effect on leadership performance, (8) leadership performance is not a mediation variable between leadership career development, (9) leadership performance is not a mediating variable between competence on career development, (10) and leadership performance is not a mediating variable between talent management towards career development.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DAN LOYALITAS KONSUMEN DIMASA NEW NORMAL PADA LEMBAGA TOEFL INDONESIA DI PEKANBARU Aidinal Sahid; Samsir Samsir; Raden Lestari Garnasih
Jurnal Daya Saing Vol 9 No 2 (2023)
Publisher : Komunitas Manajemen Kompetitif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35446/dayasaing.v9i2.1127

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan citra perusahaan terhadap loyalitas konsumen dan kepuasan konsumen pada new normal di lembaga TOEFL Indonesia Pekanbaru. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pengguna jasa LTI Pekanbaru dengan minimal dua penggunaan. Selanjutnya teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner pada google form dan sampel diklasifikasikan menjadi 175 orang. Teknis analisis data dalam penelitian ini adalah dengan Structural Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan Smart PLS 3.2.9 untuk pengolahan datanya. Hasil penelitian menunjukkan kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. Citra perusahaan mempengaruhi kepuasan konsumen. Kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen dan loyalitas konsumen. Citra perusahaan mempengaruhi kepuasan konsumen dan loyalitas konsumen. Setelah itu kualitas pelayanan memberikan pengaruh terhadap loyalitas konsumen melalui kepuasan konsumen dan antara kepuasan konsumen dan kualitas pelayanan berkorelasi untuk menciptakan hubungan tersebut.