Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PENGARUH KOMPENSASI DAN PROMOSI JABATAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA CILEGON Abdul Fatah; Raudatul Janah
Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol 8 No 1 (2020): Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen
Publisher : Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Performance in the public sector has different characteristics from companies that are more profit-oriented. In the public sector, the amount of compensation and opportunities for promotion have been regulated in regional or central regulations. This study aims to examine the effect of compensation on employee performance, the impact of job promotions on employee performance, and analyze the impact of compensation and job promotions on employee performance of the City of Cilegon Public Works. Research data were collected using questionnaire results from 85 employees who became the study sample. Data analysis using IBM SPSS Statistics 21. The results showed compensation had a significant effect on employee performance and promotion also had a considerable impact on employee performance. Further compensation and promotion of positions can be obtained both positively and significantly influence the performance of Public Works Department employees in the City of Cilegon. This finding indicates that both variables have a significant effect on improving employee performance with compensation, having a more significant influence compared to job promotions. Kinerja di sektor publik mempunyai karakteristik yang berbeda dengan perusahaan yang lebih berorientasi kepada keuntungan. Di sektor publik, jumlah kompensasi dan peluang peningkatan jabatan telah diatur dalam peraturan daerah atau pusat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kompensasi terhadap kinerja pegawai, pengaruh promosi jabatan terhadap kinerja pegawai serta menganalisis pengaruh kompensasi dan promosi jabatan terhadap kinerja pegawai Dinas Pekerjaan Umum Kota Cilegon. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan hasil kuesioner dari 85 pegawai yang menjadi sampel penelitian. Analisis data menggunakan IBM SPSS Statistics 21. Hasil penelitian menunjukkan kompensasi memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kinerja pegawai dan promosi jabatan juga memberikan dampak yang signifikan terhadap kinerja pegawai. Lebih lanjut dapat diperoleh kompensasi dan promosi jabatan sama-sama berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas Pekerjaan Umum di Kota Cilegon. Temuan ini mengindikasikan bahwa kedua variabel mempunyai pengaruh yang signifikan bagi peningkatan kinerja pegawai dengan kompensasi mempunyai pengaruh yang lebih tinggi dibandingkan dengan promosi jabatan.
Pengaruh Motivasi Kerja Dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Bagian Umum Dan Kepegawaian Sekretariat DPRD Provinsi Banten Abdul Fatah
JURNAL EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS, DAN SOSIAL (EMBISS) Vol. 1 No. 2 (2021): Februari 2021
Publisher : CV ODIS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine the influence of Work Motivation and Career Development on Employee Performance in the general office and staffing secretariat of the DPRD Banten Province. This research was conducted by survey method with a quantitative approach. The population of this study amounted to 200 employees and sampled 133 employees calculated using slovin’s formula. The research was conducted in the general and staffing office of the Secretariat of the DPRD of Banten Province from January 1 to 2019. The data was collected using questionnaires and analyzed with SPSS version 23. Based on the results of the study, it can be concluded that there is no influence of work motivation on employee performance, there can be an influence of career development on employee performance, and there can be a significant influence between Work Motivation and Career Development on Employee Performance.
Pemberdayaan Masyarakat dalam Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga menjadi Pupuk Organik Cair Ahmad Nalhadi; Syarifudin Syarifudin; Fikri Habibi; Abdul Fatah; Supriyadi Supriyadi
Wikrama Parahita : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2020)
Publisher : Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30656/jpmwp.v4i1.2134

Abstract

Pengelolaan sampah merupakan permasalahan yang umum dialami masyarakat perkotaan. Desa Pageragung, Walantaka, Kota Serang juga mengalami masalah pengelolaan sampah yang disebabkan tidak tersedia­nya tempat pembuangan sampah dan kurangnya kesadaran masyarakat dalam pengelolaan sampah. Kondisi ini membuat sebagian masyarakat membuang sampah tidak pada tempatnya. Program pengabdian ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat akan bahaya sampah di masa mendatang. Peningkatan kesadaran dilakukan dengan cara me­manfaatkan limbah rumah tangga menjadi pupuk organik cair sehingga mampu mengurangi sampah yang dihasilkan. Kegiatan ini dilakukan pada bulan Juni sampai awal Juli 2019 yang merupakan bagian program kerja KKM Universitas Serang Raya. Program pengabdian ini menghasilkan peralatan pembuatan pupuk cair dengan bahan baku limbah rumah tangga dengan memanfaatkan bioaktivator EM4 (Effective Microorganisms). Hasil dua kali uji coba diperoleh pupuk cair yang dapat dimanfaatkan untuk penyubur tanaman, terutama tanaman yang ada di pekarangan masyarakat. Pemanfaatan peralatan ini secara jangka panjang mampu menurunkan limbah rumah tangga dan mampu meningkatkan kesuburan tanaman masyarakat.
Pengaruh Tekanan Keuangan Dan Kapitalisasi Pasar Terhadap Nilai Pasar Perusahaan Transportasi Di Indonesia Deni Sunaryo; Abdul Fatah; Abdul Malik
AKUA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Vol. 1 No. 1 (2022): Januari 2022
Publisher : Yayasan Pendidikan Penelitian Pengabdian Algero

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (373.876 KB) | DOI: 10.54259/akua.v1i1.139

Abstract

Objective This study aims to determine the Effect of Financial Pressure and Market Capitalization on the Market Value of Companies in the transportation. The population used in this study is the transportation sub-sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI) from 2013 to 2018. The sampling technique used was purposive sampling method and obtained 10 companies. The data collected is secondary data with the documentation method through www. .idx.com is the company's annual report. The analytical tool used to test hypotheses is SPSS23. The results of this study are (1) Financial Pressure has a significant effect on the Company's Market Value, (2) Market Capitalization has no effect on the Company's Market Value
Pengaruh Keselamatan Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Kitchen Restoran Makanan Putri Pratiwi; Abdul Fatah
Jurnal Inovasi dan Kreativitas (JIKa) Vol. 1 No. 1 (2021): Februari
Publisher : Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1597.855 KB) | DOI: 10.30656/jika.v1i1.3286

Abstract

Abstrak Masalah: Kinerja suatu pekerja mempunyai pengaruh terhadap peningkatan kinerja perusahaan secara keseluruhan. Pekerja dapat meningkatkan kinerjanya jika didukung dengan lingkungan kerja yang baik dan tingkat keselamatan yang tinggi. Berdasarkan kuesioner awal pada 10 karyawan kitchen perusahaan makanan menunjukkan beberapa indikator variabel keselamatan kerja, lingkungan kerja dan kinerja karyawan berada pada di bawah rata-rata. Tujuan: Mengetahui pengaruh keselamatan kerja terhadap kinerja karyawan, pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan dan mengetahui secara simultan pengaruh keselamatan kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan. Metodologi: Penelitian menggunakan metode kuantitatif yang menerapkan prinsip objektivitas. Penelitian ini dilakukan pada sebuah perusahaan makanan di daerah Cilegon dengan jumlah sampel sama dengan populasi yang berjumlah 32 responden. Temuan/Hasil Penelitian: Variabel keselamatan kerja mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan. Variabel lingkungan kerja mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan dan secara simultan keselamatan kerja dan lingkungan kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. Perlindungan aktivitas kerja dari tingkat risiko kecelakaan dan lingkungan yang baik dan mendukung aktivitas kerja akan mendorong peningkatan kinerja karyawan. Jenis penelitian: Riset lapangan
Pembuatan Hand Sealer untuk Meminimalkan Cacat Kemasan Produk Heri Setiawan; Amarul Amarul; Abdul Fatah; Ahmad Nalhadi; Dimas Alman Maulana; Supriyadi Supriyadi
KUAT : Keuangan Umum dan Akuntansi Terapan Vol 1 No 3 (2019): Edisi November
Publisher : Polytechnic of State Finance STAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.029 KB) | DOI: 10.31092/kuat.v1i3.631

Abstract

Teknologi yang masih konvensional merupakan salah satu kendala yang dialami Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dalam bersaing. Persoalan peralatan juga dialami oleh  UKM Aneka Snack Geri Sun yang terletak di daerah Pageragung, Walantaka, Kota serang.  Dalam menjalankan usahanya beberapa produk harus kembali dikarenakan kurang rekatnya pengemasan. Cacat kemasan ini disebabkan sistem pengemasan masih menggunakan media api yang sangat tergantung keterampilan dan ketelitian pekerja. Kegiatan pengabdian ini bertujuan merancang alat sealer sederhana untuk meminimalkan persoalan cacat produk dihadapi pemilik usaha. Perancangan alat dilakukan dengan memodifikasi hand sealer yang sudah ada dengan fokus penurunan beban biaya listrik yang digunakan. Berdasarkan beberapa hasil uji coba yang dilakukan dihasilkan hand sealer sederhana yang mampu bekerja lebih baik dari pada menggunakan media api. Waktu yang dibutuhkan dari proses pemanasan sampai pengemasan tidak berebda jauh dengan hand sealer yang sudah ada. Keunggulan rancangan alat ini terletak pada beban listrik yang digunakan yaitu lebih hemat 60 sampai 100 kali lipat dibandingkan dengan hand sealer yang sudah ada. Penghematan beban listrik yang ada mampu menghemat biaya produksi dibandingkan dengan menggunakan media api maupun hand sealer yang ada di pasaran.
Pengaruh Rekrutmen, Seleksi Karyawan dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan di PT Indo Raya Tenaga Syamsudin Syamsudin; Abdul Fatah; Entis Haryadi; Robidiansyah Robidiansyah
Jurnal Manuhara : Pusat Penelitian Ilmu Manajemen dan Bisnis Vol. 1 No. 3 (2023): JULI : Jurnal Manuhara: Pusat Penelitian Ilmu Manajemen dan Bisnis
Publisher : Asosiasi Riset Ilmu Manajemen dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/manuhara.v1i3.66

Abstract

This study is to examine the effect of recruitment, employee selection and competence on employee performance at PT. Indo Raya Tenaga. The methods used are Descriptive and Associative Quantitative Methods. The population is 115 employees. The sampling technique used by researchers is Probability Sampling of 54 employees. Data was collected using Questionnaires and Interviews. To test models and hypotheses, the spss program version 25 is used. The results showed that simultaneously Recruitment, Employee Selection and Competency had a positive and significant effect on Employee Performance Partial Recruitment, Employee Selection and Competency had a positive and significant effect on the Performance of PT. Indo Raya Tenaga. Suggestions for research and further companies must pay attention to recruitment, employee selection and competence can lead employees to successful career patterns, such as salary increases, promotions, and various other positive points in PT PT companies. Indo Raya Tenaga until it is growing
Optimalisasi Sosialisasi Program Pencegahan Stunting pada Ibu Hamil dan Anak-Anak di Desa Katulisan Serang Banten Dhany Isnaeni Dharmawan; Syamsudin Syamsudin; Ahmad Zainuri; Abdul Fatah; Ahmad Firdaus
Kegiatan Positif : Jurnal Hasil Karya Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2023): September : Kegiatan Positif : Jurnal Hasil Karya Pengabdian Masyarakat
Publisher : Asosiasi Riset Ilmu Manajemen dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/kegiatanpositif.v1i3.255

Abstract

The Indonesian government has launched the National Action Plan program for handling stunting at the national level with the theme "National Action Plan Program for handling stunting at the national level" in 2023 which is focused on regions, especially villages in Indonesia. One part of the program is the prevention of stunting that occurs in the community. Because most people do not understand properly about stunting, and think that stunting or dwarfism, the term commonly used in society, is a hereditary factor. This community service activity is carried out to increase knowledge and understanding as well as community participation in the prevention and early detection program for stunting in toddlers which is expected to directly motivate the community to participate in paying attention to the growth and development of their children so that their growth and development can be optimal. The method used was to assess community knowledge and the problems faced regarding prevention and how to assess/early detect stunting in toddlers in Katulisan Village, Cikeusal District, Serang Banten. Mother's knowledge was measured using a pre-test before the activity and a post-test after being given the knowledge.