Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

Pembelajaran Project Based Learning Dengan Menggunakan Sosial Media You Tube Pada Mata Kuliah Media Pembelajaran Ruski Ruski; Yusrianto Sholeh
JPEK: Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Kewirausahaan Vol 3, No 2 (2019): JPEK (Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Kewirausahaan)
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/jpek.v3i2.1667

Abstract

Pembelajaran Project Based Learning dengan menggunakan sosial media You Tube pada mata kuliah media Pembelajaran diharapkan dapat membantu mahasiswa untuk membentuk karakter berbahasa sopan, dan meningkatkan pendapat dengan baik dan meningkatkan kemampuan analisis serta imajinatif, sehingga mahasiswa termotivasi dan semangat mahasiswa dalam mengunakan metode media ajar untuk mengurangi rasa jenuh dalam proses belajar-mengajar dikelas. Metode penelitian menggunakan “metode penelitian kualitaitf”. Penelitian yang menggunakan metode kualitatif lebih mengutamakan proses daripada hasil. Proses berperan penting pada penelitian kualitatif karena yang diteliti lebih jelas, jika dilakukan dalam proses pengamatan (Moleong dalam lestari, 2017:196). Data yang dipergunakan dalam penelitian ini, yaitu menyimak video di YouTube dan membaca komentar-komentarnya, jumlah like, jumlah video di tonton oleh warganet, dan wawancara mahasiswa lalu menelaah data dan menyimpulkan. Penelitian ini dilakukan dikampus STKIP PGRI Bangkalan pada program studi Pendidikan Ekonomi Semester IV, Penggunaan media sosial sebagai media pembelajaran meningkatkan antusias mahasiswa untuk mengerjakan tugas Media PembelajaranKata kunci: Pembelajaran Project Based Learning.
Sosialisasi Strategi Pemasaran Kerajinan Souvenir Menggunakan Media Online di Era Pandemi Virus Covid-19 Anindita Trinura Novitasari; Rica Wijayanti; Yusrianto Sholeh
MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Volume 4 Nomor 2 Tahun 2021
Publisher : STKIP Andi Matappa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/matappa.v4i1.920

Abstract

This community service program is motivated by the decreased number of souvenir sales by the micro, small and medium enterprises (UMKMs) in Martajasah Village where the program takes place. This condition is mainly caused by the rise of global Covid-19 pandemic. Solution provided by this community service is to offer the UMKMs to switch from conventional direct sale to online sale. The method of this program is direct dissemination reaching out to the craftsmen to introduce online marketing. The outcome of this community service program is to enable the souvenir UMKMs practice any online marketing method using WhatsApp, Facebook, Instagram, and other social media platforms by disseminating the introduction of virtual marketing media
DAMPAK KEBERADAAN MALL BANGKALAN PLAZA TERHADAP PASAR TRADISIONAL KI LEMAH DUWUR DI KABUPATEN BANGKALAN Zaiful Arief; Yusrianto Sholeh; Ika Lis Mariatun
Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 2, No 2 (2017)
Publisher : STKIP PGRI Tulungagung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/.v2i2.352

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis dampak keberadaan Mall Bangkalan Plaza terhadap pedagang Pasar Tradisional Ki Lemah Duwur di Kabupaten Bangkalan tahun 2016-2017. Data yang digunakan merupakan data primer dan sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara secara mendalam (in-dept interview) berdasarkan kuesioner yang telah disiapkan dan pengamatan (observasi) terhadap pedagang dan pembeli pasar tradisional. Analisis deskriptif digunakan untuk mengindentifikasi dampak keberadaan Mall Bangkalan Plaza terhadap pedagang Pasar Tradisional Ki Lemah Duwur di Kabupaten Bangkalan.Berdasarkan hasil wawancara, terbukti bahwa keberadaan Mall Bangkalan Plaza berdampak pada pedagang Pasar Tradisional Ki Lemah Duwur Kabupaten Bangkalan. Hal itu tampak, adanya perubahan omset penjualan sesudah keberadaan Mall Bangkalan Plaza. Pedagang mempunyai strategi khusus dalam menanggapi penurunan omset akibat keberadaan Mall Bangkalan Plaza dengan memilih mengambil untung sedikit diikuti dengan strategi ambil sopan-santun dalam berdagang dan melakukan pembenahan secara fisik maupun non-fisik pasar terutama kebersihan Pasar Tradisonal Ki Lemah Duwur.Kata Kunci: Omset penjualan, Faktor Keberadaan, Dorongan
PEMBUATAN ALAT PERAGA MANUAL BAGI GURU-GURU MI MIFTAHUL ULUM BRAGANG KLAMPIS Mariyatul Kiptiyah; Yunita Hariyani; Yusrianto Sholeh
Civitas Ministerium Vol 4, No 01 (2020): Civitas Ministerium
Publisher : Civitas Ministerium

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Alat peraga merupakan bagian dari media pembelajaran yang diartikan sebagai semua benda (dapat berupa manusia, objek atau benda mati) sebagai perantara di mana digunakan dalam proses pembelajaran. Tujuan pada prinsip dasar penggunaan media pembelajaran yakni memperjelas instrumen yang disampaikan, dapat merangsang pikiran, perhatian, dan kemampuan siswa, harus dapat meningkatkan efektifitas dan kelancaran proses belajar, terutama dalam memperjelas materi yang dipelajari, sehingga pada akhirnya mempercepatproses perubahan tingkah laku pada siswa.  Hal ini bisa dilakukan dengan adanya pelatihan pada guru MI Miftahul Ulum Bragang Klampis. Kegiatan Pengabdian akan dilaksanakan melalui beberapa tahapan pelaksanaan kegiatan, diantaranya: Persiapan dan Pembekalan, Pelaksanaan, dan Rencana Keberlanjutan Program. Setelah diadakan pelatihan guru mampu memberi solusi alternatif untuk menanggulangi kendala yang menghambat terlaksananya kegiatan pembelajaran di MI Miftahul Ulum Bragang Klampis. 
Pengaruh Harga, Citra Merek dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Pelanggan Di Rumah Makan Bu Rupa di Tanah Merah Laylatus Sa'adah; Oktaviana Arisinta; Yusrianto Sholeh
J-MAS (Jurnal Manajemen dan Sains) Vol 7, No 2 (2022): Oktober
Publisher : Universitas Batanghari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/jmas.v7i2.502

Abstract

Indonesia consists of various ethnic groups, languages and different religions. In addition to having a dense population and large area, Indonesia has a natural area that supports the second largest level of biodiversity in the world. Indonesia has 34 provinces where each province has a different culture and special food. Indonesia is a country that is famous for its culinary fields, there are many kinds of Indonesian food and drinks, because Indonesia is rich in its unique cooking spices. The purpose of this study was to determine the effect of price, brand image, and service quality on customer loyalty at Bu Rupa's restaurant in Tanah Merah. The population in this study were all consumers at Mrs. Rupa's restaurant, so the sample used was 50 respondents. The results of this study indicate that price has no effect on customer loyalty, as evidenced by the Tcount value of 1.784 and a significant value of 0.81 so that it is said to be significant Ha is rejected and Ho is accepted. Brand image has an effect on customer loyalty, which is evidenced by the Tcount value of 5.519 and a significant value of 0.000 so that it is said to be significant, then Ha is accepted and Ho is rejected. Service quality has no effect on customer loyalty, as evidenced by the Tcount 1.664 and a significant value of 0.103, then Ha is rejected and Ho is accepted. The next result is to prove that price and brand image affect customer loyalty with a calculated F value of 11,515 and a significant value of 0.000 so that the value is said to be significant, then Ha is accepted and Ho is rejected, meaning that price, brand image and service quality have a positive influence simultaneously on customer loyalty.
PENDAMPINGAN ORANG TUA DALAM BIAYA PENDIDIKAN UNTUK MELANJUTKAN PENDIDIKAN ANAK KE PERGURUAN TINGGI STKIP PGRI BANGKALAN DI DESA LARANGAN GLINTONG SELATAN KECAMATAN KLAMPIS Yusrianto Sholeh; Zaiful Arief; Yunita Hariyani; Romiftahul Ulum
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2023): Volume 4 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendidikan merupakan suatu hal yang penting dalam menjalani kehidupan khususnya pada zaman sekarang ini. Karena segala sesuatu didasarkan atas pendidika yang dimiliknya. salah satu contoh ketika ingin mencari suatu pekerjaan yang akan menjadi pertimbangannya adalah tingkat pendidikan yang dimilikinya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana persepsi orang tua dan biaya pendidikan dalam melanjutkan pendidikan anak ke pergurua tinggi STKIP PGRI Bangkalan di Desa Larangan Glintong Selatan Kecamatan Klampis. Penelitian ini menggunakan penelitian pendekatan kualitatif bersifat deskriptif berdasarkan jenis penelitian adalah penelitian lapangan (filed research). Sedangkan motivasi dalam melanjutkan pendidikan adalah supaya anak mereka tidak menikah muda dan ingin membuktikan bahwa anak dari seorang petani bisa sekolah ke jenjang yang lebih tinggi.
MENINGKATKAN POTENSI PERIKANAN DALAM MATA PENCAHARIAN NELAYAN DI DESA PRANCAK Yusrianto Sholeh; Lilis Febriani; Fatimatus Zahroh
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2023): Volume 4 Nomor 1 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i1.12352

Abstract

Potensi merupakan suatu bentuk sumber daya atau kemampuan yang cukup besar namun kemampuan tersebut bisa dikembangkan. Potensi yang dimiliki oleh desa Prancak ada tiga yaitu nelayan, perikanan, dan pertanian, namun dikarenakan desa Prancak ini berdekatan dengan laut jadi mayoritas penduduk disana adalah nelayan. Faktor yang menjadi keluhan nelayan terletak pada cuaca dan bahan bakar. Dan adanya kPendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Metode pelaksanaan yang digunakan pada penelitian merupakan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data merupakan observasi dan wawancara. Hasil penelitian adalah membuat Bas Top untuk meningkatan ekonomi masyarakat dan memanfaatkan potensi yang dimiliki desa Prancak.
Teacher Efforts to Instill Character Values in Learning Islahiyah Islahiyah; Ika Lis Mariatun; Yusrianto Sholeh
Edunesia: Jurnal Ilmiah Pendidikan Vol. 4 No. 3 (2023)
Publisher : research, training and philanthropy institution Natural Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51276/edu.v4i3.558

Abstract

This study aims to describe the efforts of teachers to instil character values ​​in economics lessons for class XI at MA Darul Ulum Tlagah Galis Bangkalan. This study used a descriptive qualitative research method. The subjects in this study were economics teachers, school principals and class XI students. The instrument in this research is the researcher himself. Data collection techniques using observation, interviews and documentation. Data analysis techniques include three activities, namely data reduction, data presentation and conclusion. The results of this study indicate that efforts to instil character education values ​​in economics learning for class XI at MA Darul Ulum Tlagah Galis, Bangkalan Regency, have been going well. This has been seen from the lesson plans for economics teachers, which include character education values ​​such as religion, honesty, discipline, responsibility, caring, politeness, responsiveness, and proactive. The efforts made by the teacher to instil character values ​​in the learning process are prepared in a planned manner by school institutions using the teaching stages through the planning stages, implementation stages, and evaluation stages. Then the teacher's efforts to instil character values ​​in economics learning inside and outside the classroom are carried out properly, starting from the methods used during learning, reading prayers before entering class, followed by Duha prayers and Duhur prayers in congregation.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KOTAK DAN KARTU MISTERIUS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR Nasiyah Nasiyah; Ika Lis Mariatun; Yusrianto Sholeh
Jurnal Pendidikan Ekonomi (JURKAMI) Vol 8, No 2 (2023): JURKAMI
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31932/jpe.v8i2.2523

Abstract

Education is always developing and can be seen from the various findings and the increasing components of the existing education system. The learning outcomes obtained by students are a reflection of the learning process with the learning model and learning media used. The purpose of this study was to develop learning media for mysterious boxes and cards in the Economics subject of Class XI at Nurusshaleh High School. The type of research used is Research and Development using procedures developed by Brog and Gall. The steps used are: Analysis and potential problems, Data Collection, Product Design, Design Validation, Design Revision, Product Testing. The Material and Media testing phase is carried out by media experts. The data in this study are in the form of qualitative and quantitative data. The research instrument was a questionnaire on student learning motivation and a questionnaire on the assessment of mysterious boxes and cards by experts. Based on the development obtained an average of the validation of material experts 29,5, media experts 9,625, learning practitioners 10,265 and student responses with an average of 11,625, learning outcomes obtained from an average pretest score of 52,5 an average posttest score of 76,1. Based on the results of the research that has been done, it means that the mysterious box and card media are in the good category and are suitable for use in class XI SMA Nurusshaleh.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS BLOG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR X SMAN 1 TANJUNG BUMI Kurrotul Aini; Ika Lis Mariatun; Yusrianto Sholeh
Jurnal Pendidikan Ekonomi (JURKAMI) Vol 8, No 2 (2023): JURKAMI
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31932/jpe.v8i2.2543

Abstract

The application of technology in learning as a learning medium will make it easier for students to learn according to their characteristics and can help teachers when overcoming difficulties in conveying learning material. This study aims to determine the procedure for blog-based learning media, and whether or not the learning media is appropriate, as well as to analyze the development or increase in student motivation after the introduction of class X blog-based learning media at SMAN 1 Tanjung Bumi. This study uses research and development methods using the ADDIE model. Using data sources from teachers and students at SMAN 1 Tanjung Bumi, with research data on the development of learning media. Data collection using a questionnaire. Data analysis techniques are qualitative and quantitative data analysis, qualitative data analysis of media is carried out according to the scores of material experts, media experts, economic learning practitioners, and student response questionnaires. The results of research on the development of blog-based learning media in class X OJK lessons with the satisfaction of using blog-based learning media are very suitable for use in learning; student responses experienced an increase in motivation to take part in learning