Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEMAMPUAN MENULIS TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI SISWA KELAS VII SMPN 13 BANDARLAMPUNG Mutiara Dini; Mulyanto Widodo; Ni Nyoman Wetty Suliani
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 2, No 3 (2014)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (526.975 KB)

Abstract

This research aims to describe the students ability in writing observation text at the seven grade of SMP Negeri 13 Bandarlampung 2013/2014 period. This research uses descriptive method. Data collecting technique used in this research was written test technique such as writing the report text of observation. The populations of this research was 275 students from six classes by 45 students as the sample or 15% of population. Based on the result, it can be said the students ability in writing instructions at the seven grade of SMP Negeri 13 Bandarlampung 2013/2014 peroide is categorized very good. For each indicator text observation report by 75 is catagorized good. The vocabulary by 68 is categorized enough. And spelling and attractiveness by 73 is categorized enough.Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan kemampuan menulis teks laporan hasil observasi pada siswa kelas VII SMP Negeri 13 Bandarlampung Tahun Pelajaran 2013/2014. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode desktiptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik tes tertulis berupa kegiatan menulis teks laporan hasil observasi. Sampel diambil 15% dari jumlah populasi sehingga sampel yang digunakan sebesar 45 siswa dari jumlah populasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui kemampuan menulis petunjuk pada siswa kelas VII SMP Negeri 13 Bandarlampung tergolong dalam kategori baik sekali. Hal ini dapat dilihat dari penguasaan rata-rata siswa secara keseluruhan pada indikator pengorganisasian unsur teks laporan observasi menunjukkan nominal 93 yang tergolong dalam kategori baik Sekali. Bila dilihat per indikator, pada aspek struktur kalimat rata-rata 75 tergolong dalam kategori baik. Indikator kosakata rata-rata 68 tergolong dalam kategori cukup. Indikator penggunaan ejaan rata-rata 73 tergolong dalam kategori cukup. Kata kunci: kemampuan, menulis, teks laporan hasil observasi.