Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi

Penerapan Multimedia Development Life Cycle dalam Pengembangan Media Visualisasi Pembelajaran Interaktif Agung Maulana; Asep Budiman Kusdinar; Asril Adi Sunarto
Jutisi : Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi JUTISI Vol. 9, No. 3, Desember 2020
Publisher : STMIK Banjarbaru

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (629.695 KB) | DOI: 10.35889/jutisi.v9i3.539

Abstract

ABSTRAK. Pada umumnya sistem pembejaran di Perguruan Tinggi saat ini menggunakan media pembelajaran visual yang disalurkan melalui proyektor, sehingga masih kurang efektif untuk memvisualisasikan materi perkuliahan bagi mahasiswa. Di sisi lain, perkembangan Teknologi Informasi memungkinkan penggunaan Multimedia interaktif yang dilengkapi dengan alat pengontrol yang dapat dioperasikan oleh pengguna, sehingga pengguna dapat mengendalikan sistem pembelajaran secara efektif. Paper ini menyajikan konsep penerapan multimedia development life cycle pada aplikasi media pembelajaran interaktif. Metode pengembangan media pembelajaran berbasis Multimedia development life cycle melalui Enam tahap meliputi: konsep, perancangan, pengumpulan materi, pembuatan, pengujian dan distribusi. Hasil uji program melalui uji Blackbox menunjukkan fitur-fitur fungsionalitas telah sesuai dengan kebutuhan pengguna. Kata kunci: Media pembelajaran, Multimedia interaktif, Multimedia development life cycle ABSTRACT.  In general, the current education system in tertiary institutions uses visual learning media that is channeled through a projector, so it is still ineffective in visualizing lecture material for students. On the other hand, the development of Information Technology allows the use of interactive multimedia which is equipped with a controller that can be operated by the user, so that the user can control the learning system effectively. This paper presents the concept of implementing the multimedia development life cycle in interactive learning media applications. Multimedia development life cycle based on learning media development methods through six stages including: concept, design, material gathering, manufacture, testing and distribution. The test results of the program through the Blackbox test show that the functionality features are in accordance with user needs. Keywords: Learning media, Interactive multimedia, Multimedia development life cycle