Azrian Noor
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI KINERJA UNIT FILTRASI IPA II PRAMUKA PDAM BANDARMASIH Azrian Noor; Mahmud mahmud; Chairul Abdi
Jernih: Jurnal Tugas Akhir Mahasiswa Vol 1 No 1 (2018): JERNIH
Publisher : Prodi Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jernih.v1i1.568

Abstract

PDAM Bandarmasih merupakan perusahaan daerah air minum yang melayani penyediaan air bersih di kota Banjarmasin. Pengolahan air bersih dituntut menghasilkan kualitas air bersih yang baik. Untuk menjaga kualitas air bersih yang baik diperlukan unit pengolahan air bersih yang memiliki kinerja yang baik. Upaya untuk menjaga kualitas produksi air bersih adalah dengan melakukan evaluasi pada unit pengolahan air minum. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui kinerja unit filtrasi pada kondisi eksisting (2) menyelidiki permasalahan pada unit filtrasi dan alternatif perbaikan kinerja unit filtrasi. Hasil penelitian memaparkan unit filtrasi IPA II PDAM Bandarmasih berjenis saringan pasir cepat dengan dual media. Dimensi unit filtrasi memiliki panjang, lebar dan tinggi masing-masing 9,08 m; 3,8 m; 2,31. Permasalahan pada Unit filtrasi adalah kedalaman filter,ketinggian muka air,dan effectife size media pasir yang digunakan tidak sesuai dengan kriteria desain. Oleh karena itu perlu dilakukan perubahan pada ketinggian unit filtrasi dan pemilihan kembai ukuran media filtrasi.