Djoko Murdoko
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Nilai Usaha Kopi Pada Panti Karya Salib Putih Salatiga Theresia Woro Damayanti; Rosaly Franksisca; Sony Heru Priyanto; Djoko Murdoko
Ekonomikawan: Jurnal Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Vol 19, No 2 (2019)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (152.508 KB) | DOI: 10.30596/ekonomikawan.v19i2.3822

Abstract

Panti Karya Salib Putih merupakan lembaga yang menampung warga usia produktif (25-60) yang tidak mampu bekerja di organisasi atau lembaga yang kompetitif. Untuk memenuhi kebutuhan mereka, pengelola mengusahakan kopi, mulai dari produksi sampai pennjualan bubuk kopinya. Masalahnya adalah produktivitas kopi masih rendah, pengolahan kurang maksimal sehingga hasil dari produk kopi juga tidak maksimal. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas hasil produksi kopi, meningkatkan manajemen pengolahan kopi menjadi produk kopi dan meningkatkan jumlah hasil produk kopi. Untuk mencapai tujuan peningkatan kapasitas hasil produksi kopi, dilakukan dengan mereview kondisi eksisteng dari tanah. Berdasarkan hasil analisis tanah dari pengujian laboratorium, maka dilakukan pemilihan teknik pemupukan yang tepat. Selain memperbaiki kualitas tanah, juga dilakukan perbaikan kualitas dan kuantitas tanaman kopi supaya mencapai hasil yang maksimal dengan melakukan peremajaan tanaman kopi. UntukĀ  meningkatkan manajemen pengolahan kopi menjadi produk kopi dan meningkatkan jumlah hasil produk kopi, dilakukan dengan pengadaan alat roasting yang baik dan pemasaran hasil produk kopi yang baik pula.