Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Publikasi Pengabdian Masyarakat Komputer dan Teknologi (PUNDIMASKOT)

Relokasi Dan Redesain Toilet Umum Teater Imax Keong Emas Taman Mini Indonesia Indah Wiyoga Triharto; Ambar Tri Hapsari; Arief Nugroho Wibowo; Ismail Ismail
Publikasi Pengabdian Masyarakat Komputer dan Teknologi (PUNDIMASKOT) Vol. 1 No. 2 (2022): PUNDIMASKOT: Desember 2022
Publisher : Yayasan Bina Internusa Mabarindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (679.602 KB)

Abstract

Toilet merupakan sarana sanitasi yang utama, dan kebersihan dapat dijadikan sebagai tolak ukur kualitas pengelolaan sanitasi di suatu tempat. Fasilitas toilet umum diperuntukan bagi masyarakat umum yang berkunjung ke suatu tempat. Masyarakat yang menggunakan fasilitas tersebut akan sangat beragam dan selalu berubah. Toilet bisa menjadi tempat penyebaran penyakit. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengetahui kenyamanan, kebersihan, dan sanitasi toilet di WC umum Taater Imax Keong Emas TMII. Pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk membantu memperbaiki desain dan tata letak toilet umum di Museum Keong Emas, serta memberikan saran untuk perbaikan dan renovasi. Oleh karena itu, penting untuk mendidik masyarakat tentang etika toilet yang benar, serta memastikan bahwa toilet umum dirancang dan dikelola sesuai dengan standar yang tinggi.