Yakobus Ason
Unknown Affiliation

Published : 12 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI MEMBACA MENULIS DAN BERHITUNG PADA SISWA SEKOLAH DASAR DI DAERAH PEDALAMAN KABUPATEN MELAWI Yakobus Ason
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 2, No 2 (2014): Desember 2014
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (107.847 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v2i2.27

Abstract

Abstract: In accordance with the problem formulations then the purpose of this research are: First, to develop the thematic learning model that suitable with the situation and condition of the elementary school which is located in inland of Melawi regency. Second, to improve the reading, writing and counting competency of the elementary student in the inland area. The method used in this research was the descriptive research with qualitative approach. This research was the development activity with the collaboration of teacher, university student and lecturer. The research found that grade 1 elementary student in the inland has reached 72.80% in reading competency, 77.88% in writing competency and 70.23% in counting competency, with the total average reached 72.80%. In addition, the action implementation according to the observation of learning process that used thematic learning model with assisted media form in 3 schools samples has shown the result average 73% that has been well accomplished. In conclusion the implementation of thematic learning by using the module arranged by the researcher can improve the learning outcomes of reading, writing and counting over the elementary student in the inland of Melawi regency.Keywords: development of thematic learning model, improving the competency in reading, writing and arithmetic.Abstrak: Sesuai dengan rumusan masalah, maka tujuan penelitian adalah: Pertama, untuk mengembangkan model pembelajaran tematik yang sesuai dengan situasi dan kondisi sekolah dasar pedalaman Kabupaten Melawi; Kedua, meningkatkan kompetensi membaca, menulis, dan menghitung siswa sekolah dasar pedalaman Kabupaten Melawi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Penelitian ini merupakan kegiatan pengembangan yang dilakukan secara kolaborasi antara guru, mahasiswa, dan dosen. Hasil penelitian terhadap kompetensi membaca, menulis tulis dan menghitung siswa kelas I SD pedalaman Kabupaten Melawi menunjukkan bahwa hasil kompetensi membaca telah mencapai 72,80%, kompetensi menulis 77,88%, dan kompetensi menghitung mencapai 70,23%, sehingga secara keseluruhan rata-rata telah mencapai 72,80%. Sementara hasil pelaksanaan tindakan berdasarkan observasi proses pembelajaran guru menggunakan model pembelajaran tematik berbantuan media modul pembelajaran di tiga sekolah sampel menunjukkan hasil rata-rata 73% telah terlaksana dengan baik. Dengan demikian penerapan pembelajaran tematik menggunakan modul yang disusun peneliti dapat meningkatkan hasil belajar calistung siswa sekolah dasar pedalaman Kabupaten Melawi.Kata Kunci: pengembangan model pembelajaran tematik, meningkatan kompetnsi baca, tulis dan hitung.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH TERHADAP ASPEK PERKEMBANGAN KOGNITIF DAN SOSIAL EMOSIONAL PADA ANAK USIA DINI TK NEGERI PEMBINA Oksiana Weni; Yakobus Ason; Waridah Waridah
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 4, No 1 (2016): Juni 2016
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (92.146 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v4i1.101

Abstract

Abstract: This study aims to determine the effect of cooperative learning model of ‘make a match’ type to cognitive and social emotional development of children in early childhood. This research was conducted at Negeri Pembina Kindergarten, Nanga Pinoh. The research method used Quantitative research while the type of the research was a quasi experimental research with one shot case study design. The population of this study were the students of class B at Negeri Pembina Kindergarten. Sampling was used with purposive sampling technique. The sample of this research was B1 class student with the total of 25 students. The results showed significant influence with the calculation of t-statistical analysis obtained tcount = 0.328 ttable = -1,708 to aspects of cognitive and social emotional development, with an average of 73.29 on cognitive development and 75.24 for emotional social development.Keywords: application of cooperative learning model of ‘make a match’ type, cognitive and social emotional development.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model  pembelajaran kooperatif tipe make a match terhadap perkembangan kognitif dan sosial emosional pada anak usia dini dilakukan di TK Negeri Pembina Nanga Pinoh. Metode penelitian menggunakan penelitian Kuantitatif dengan jenis penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan design one shot case study. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas B TK Negeri Pembina. Pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling. Sampel penelitian yaitu siswa kelas B1 dengan jumlah siswa 25 orang. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh yang signifikan dengan hasil perhitungan analisis statistik uji-t diperoleh thitung = 0,328 ttabel = -1,708 terhadap aspek perkembangan kognitif dan sosial emosional, dengan rata-rata 73,29 pada perkembangan kognitif dan 75,24 untuk perkembangan sosial emosional.Kata kunci: penerapan model pembelajaran kooperatif tipe make a match,  perkembangan kognitif dan sosial emosional.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR Harnika Sari; Yakobus Ason; Burhan .
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 3, No 2 (2015): Desember 2015
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (77.986 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v3i2.83

Abstract

Abstract: The objective of the research is to improve the students' cognitive,affective and psychomotor learning result. The research used Class Action Researchmethod (CAR) which was applied by Kurt Lewin, and consist of 4 stages namely: 1)Planning; 2) Action; 3) Observation; and 4) Reflection. After the action stage iscarried on, the affective aspect viewed from the indicator of attention to the teacher’sexplanation increased by 31.82%; answering questions (Responding) increased by29.55%; responding to teachers and fellow students (Valuing) increased by 27.27%;and 4) discussing and working together between students and teachers (Organization)increased by 29.54%. Observed from the psychomotor aspect, the indicator ofimitating the work/experiment shown by the teacher (Imitation) increased by 18.18%;doing work or trial as directed (Manipulation) increased by 29.54%; doing work orexperiment with precision (Precision) increased by 22,73%; carrying out anexperiment sequentially (Articulation) increased by 25.00%; and habituation ofscientific thinking in doing experiments or other tasks (Naturalization) increased by22.73%. The cognitive aspect viewed from the average score of the learning resulttest obtained by the students on the pre cycle was 36,36, and the first cycle achieved46,36, while the second cycle reached 76,36. Therefore,based on the pre cycle, thepercentage of improvement of learning result after cycle I was 100%. In addition,after the second cycle action, the percentage of the increment in student learningresult also reached 100.00%.Keywords: Interactive Learning Model, Cognitive, Affective, Psychomotor,NaturalScience Learning ResultAbstrak: Tujuan penelitian adalah untuk meningkatkan hasil belajar kognitif, afektifdan psikomotor siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitiantindakan kelas (PTK) yang diterapkan oleh Kurt Lewin, dengan 4 tahap yaitu: 1)Perencanaan (Plan); 2) Tindakan (Act); 3) Pengamatan (Observe); dan 4) Refleksi(Reflection). Setelah dilakukan tindakan, untuk aspek afektif ditinjau dari indikatormemperhatikan penjelasan guru (Receiving) meningkat sebesar 31,82%; menjawabpertanyaan (Responding) meningkat sebesar 29,55%; memberikan tanggapanterhadap guru dan sesama siswa (Valuing) meningkat sebesar 27,27%; dan 4)berdiskusi dan bekerjasama antara siswa dengan siswa dan siswa dengan guru(Organitation) meningkat sebesar 29,54%. Ditinjau dari aspek psikomotor, indikatormenirukan pekerjaan/percobaan yang ditunjukkan oleh guru (Imitation) meningkatsebesar 18,18%; melakukan kerja atau percobaan sesuai petunjuk (Manipulation)meningkat sebesar 29,54%; melakukan kerja atau percobaan dengan tepat (Precision)meningkat sebesar 22,73%; mengerjakan percobaan sesuai urutan (Articulation)meningkat sebesar 25,00%; dan pembiasaan berpikir ilmiah dalam mengerjakanpercobaan atau tugas lainnya (Naturalization) meningkat sebesar 22,73%. Aspekkognitif dilihat dari rata-rata nilai tes hasil belajar yang diperoleh siswa pada prasiklus 36,36, siklus I sebesar 46,36, dan pada siklus II sebesar 76,36 sehingga dari prasiklus, persentase peningkatan hasil belajar setelah siklus I sebesar 100,00%. Setelahtindakan siklus II, persentase peningkatan hasil belajar siswa juga 100,00%.Kata Kunci: Model Pembelajaran
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SEKOLAH DASAR Pangsuma Jaya; Waridah Waridah; Yakobus Ason
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 4, No 1 (2016): Juni 2016
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (51.238 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v4i1.102

Abstract

Abstract: This study aims to: know the influence of cooperative learning type Team Asissted Individualization (TAI) with scientific-based approach on mathematics studyresult of students atPublic Elementary School Number 13 Nanga Pinoh. The research method used was quantitative research type quasi experiments with one-group pretest-posttest design. The population of this study were the fifth grade students at SD Negeri 13 Nanga Pinoh academic year 2015/2016. Sampling was used with purposive sampling technique class V A with the total of 25 students. The result showed significant influence, with the calculation of t-statistical analysis obtained tcount = 4.04938 ttabel = 1.708 with an average score of 78,on students following the application of cooperative learning type TAI with scientific-based approach. The pretest value of the students prior getting the treatment is an average of 22.8. Meanwhile, followingthe application of TAI learning model based with scientific-based approach, there was significant influence obtained through Posttest with the average score of 78. Therefore, the result of research indicate that application of cooperative learning type TAI with scientific-based approach has a significant effect to mathematics study result of students.Keywords: team asissted individualization (TAI), scientific based, and mathematics study result.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team asissted individualization (TAI) berbasis pendekatan saintifik terhadap hasil belajar matematika di Sekolah Dasar Negeri No. 13 Nanga Pinoh. Metode penelitian menggunakan penelitian kuantitatif degan jenis eksperimen semu dengan bentuk one-group pretest-posttest design. Populasi penelitian ini adalah siswa V SD Negeri 13 Nanga Pinoh tahun ajaran 2015/2016. Pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling kelas V A dengan jumlah 25 siswa. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh yang signifikan dengan hasil perhitungan analisis statistik uji-t diperoleh thitung = 4,04938 ttabel = 1,708 dengan rata-rata 78 pada siswa setelah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TAI berbasis pendekatan saintifik. Nilai pretest siswa sebelum mendapatkan perlakuan yaitu dengan rata-rata 22,8. Setelah diterapkan model pembelajaran TAI berbasis pendekatan saintifik maka berpengaruh signifikan diperoleh melalui Posttest dengan rata-rata 78. Artinya hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TAI berbasis pendekatan saintifik berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar matematika.Kata Kunci: team asissted individualization (TAI), berbasis saintifik, dan hasil belajar  matematika.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH TERHADAP ASPEK PERKEMBANGAN MOTORIK DAN BAHASA PADA ANAK USIA DINI Lusi Ana Pista; Yakobus Ason; Waridah Waridah
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 4, No 1 (2016): Juni 2016
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (205.598 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v4i1.98

Abstract

Abstract: This study aims to see the influence and effectiveness ofcooperative learning model type ‘make a match’ on the motorial development aspect and language in early childhood of children at PAUD Mutiara Hati, Kelakik, Nanga Pinoh Subdistrict. The method used in this research was pre-exprimental design by using one shot case study design, nonparameter statistics with construct validity and cronbach alpha reliability with Mann Whitney hypothesis test. The results showed that the aspect of motorial development obtained an average of 83 from three meetings while the developmental aspects of the language obtained an average of 81 of the three meetings. Mann Whitney hypothesis testing obtained U arithmetic 256 and U table 0,533 with the tangible level of 0.05 therefore using the applied learning model proven to be influential and effective on  motorial development aspect and language.Keywords: make a match type, motorial development and languageAbstrak : Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dan efektifitas model pembelajaran kooperatif tipe make a match terhadap aspek perkembangan motorik dan bahasa pada anak usia dini PAUD Mutiara Hati Desa  Kelakik Kecamatan Nanga Pinoh. Metode yang digunakan dalam penelitian ini  pre exprimental disgn dengan menggunakan desain one shot case study,  statistika nonparameter dengan  validitas konstruk dan reliabilitas cronbach alpha dengan pengujian hipotesis mann whitney. Hasil penelitian menunjukkan aspek perkembangan motorik memperoleh rerata  83 dari tiga kali pertemuan dan aspek perkembangan bahasa memperoleh rerata 81 dari tiga kali pertemuan. Pengujian hipotesis Mann Whitney memperoleh U hitung 256 dan U tabel 0,533 dengan taraf nyata 0,05 sehingga menggunakan model pembelajaran yang diterapkan berpengaruh dan efektif terhadap aspek perkembangan motorik dan bahasa.Kata Kunci: model make a match, perkembangan  motorik dan bahasa. 
PENGARUH MODEL MISSOURI MATHEMATICS PROJECT DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA TERHADAP KETUNTASAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG TABUNG Yakobus Ason
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 2, No 2 (2014): Desember 2014
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (180.555 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v2i2.30

Abstract

Abstract: The general objective of this research is to know the results of student learning on the material tube room wake up when compared to the results of the ketuntasan study after they are taught using MMP in class IX Junior High Nanga Pinoh Budi County Faithful Melawi. In detail the purpose of the research was to determine: (1) student learning outcomes. the difference in the materials up the space tube if compared between Ketuntasan and Posttest results study.(2) differences in student learning outcome on that matter up space tube if compared between the delayed test results ketuntasan and learn. (3) the activity of the students attend the learning material on MMP model using up space tubes for students of class IX JUNIOR Loyal Budi Nanga Pinoh Melawi Regency. This research uses experimental methods with Pre-experimental design. The design used is the One-Shot Case Study. The population in this research is the entire Junior class IX students loyal to Nanga Pinoh Melawi Regency Budi that consists of one class of 20 students. The technique used is the sample determination of sampling is saturated. Data collecting techniques and tools to ketuntasan using a tool with measurement techniques post-test and Delayed test, using the technique of direct observation activity with the tool in the form of sheets of observation activities, teachers and students. Data processing of the results obtained; the average results of student learning test after being given the post instruction using model Missouri Mathematict Project is the 85,51, and the average results of student learning test delayed was 81.60, students are very active during the follow up on that matter learning space tube by using model Missouri Mathematict Project. Key words: model missouri mathematics project, the learning of mathematics,Abstrak: Tujuan umum dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar siswa pada materi bangun ruang tabung jika dibandingkan dengan ketuntasan hasil belajar setelah mereka diajarkan menggunakan MMP di kelas IX SMP Setia Budi Nanga Pinoh Kabupaten Melawi. Secara rinci tujuan penelitian adalah untuk mengetahui: (1) Perbedaan hasil belajar siswa pada materi bangun ruang tabung jika dibandingan antara posttest dan ketuntasan hasil belajar; (2) Perbedaan hasil belajar siswa pada materi bangun ruang tabung jika dibandingan antara delayed test dan ketuntasan hasil belajar; (3) Aktivitas siswa selama mengikuti pembelajaran menggunakan model MMP pada materi bangun ruang tabung bagi siswa kelas IX SMP Setia Budi Nanga Pinoh Kabupaten Melawi. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan bentuk pre-eksperimental design. Rancangan yang digunakan adalah One-Shot Case Study. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IX SMP Setia Budi Nanga Pinoh Kabupaten Melawi yang terdiri dari satu kelas yang berjumlah 20 siswa. Teknik penentuan sampel yang digunakan adalah sampling jenuh. Teknik dan alat pengumpul data untuk ketuntasan menggunakan teknik pengukuran dengan alat berupa post-test dan Delayed test, aktivitas menggunakan teknik observasi langsung dengan alat berupa lembar pengamatan aktivitas guru dan siswa. Dari hasil pengolahan data diperoleh; rata-rata hasil belajar siswa post test setelah diberikan pembelajaran menggunakan model Missouri Mathematict Project adalah 85,51, dan rata-rata hasil belajar siswa delayed test adalah 81.60, siswa sangat aktif selama mengikuti pembelajaran pada materi bangun ruang tabung dengan menggunakan model Missouri Mathematict Project.Kata Kunci: model missouri mathematics project, pembelajaran Matematika, ketuntasan hasil belajar siswa.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MEDIA KIT DI KELAS VI SEKOLAH DASAR NEGERI 08 BONDAU KECAMATAN MENUKUNG KABUPATEN MELAWI TAHUN AJARAN 2012-2013 Selfinus Selfinus; Sugiatno Sugiatno; Yakobus Ason
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 2, No 1 (2014): Juni 2014
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (41.076 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v2i1.9

Abstract

The purpose of this research is to increase the student learning result on the subject mathematic, especially by implemented the KIT media on the learning process. The method used in this research was the class action research, where the subject of the research its self was the 25 students of grade VI Public Elementary School No.08 Bondau. The students were including 11 male students and 14 female students. The result of this research shown there was increasing in learning process by using KIT media over the subject mathematic. The class average grade in the first cycle was 66.30, and 83.90 in the second cycle. The increasing of student learning result from 1st cycle to 2nd cycle was 17.60. Keywords: Study Result, Learning on Mathematic Subject, KIT Media
PENGGUNAAN MEDIA NYATA UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS VI SEKOLAH DASAR Kurnia Nuzul Siam; Yakobus Ason; Aprima Tirsa
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 3, No 2 (2015): Desember 2015
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (46.018 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v3i2.85

Abstract

Abstract: This study aims to improve students' motivation in learningIndonesian language with the use of real media. The research methodused was Classroom Action Research (CAR)and it consists of two cycles.The results of this study showed an increase in student learningmotivation that was shown by the average scoreon the first cycle thatreached 40% and achieved 95%on the second cycle. In conclusion, it canbe seen that the increment from cycle I to cycle II is equal to 55%.Keywords: learning motivation, real media, learning indonesianlanguage.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengupayakan peningkatanmotivasi belajar siswa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia denganpenggunaan media nyata. Metode penelitian ini menggunakan PenelitianTindakan Kelas (PTK). Metode yang digunakan pada penelitian ini adalahmetode penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari 2 siklus. Hasilpenelitian ini menunjukan peningkatan motivasi belajar siswa yangditunjukan dengan nilai rata-rata pada siklus I adalah 40% dan pada siklusII 95% sehingga peningkatan dari siklus I ke siklus II adalah sebesar55%.Kata kunci: motivasi belajar, media nyata, pembelajaran bahasaindonesia.
PENGGUNAAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) KELAS V SDN NO.14 OYAH KIRI KECAMATAN MENUKUNG Maharan Maharan; Andi Usman; Yakobus Ason
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 2, No 1 (2014): Juni 2014
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (34.351 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v2i1.6

Abstract

The purpose of this research is to increase the student learning activity of the subject social science by using the discussion method. The research was taken over 15 students of grade V, public elementary school No.14 Oyah Kiri, Menukung District. In order to reach that purpose, the researcher did research action in class through 2 cycles. There was significant increase from the first cycle to the second cycle. First, the student activity in learning social science increased for about 11.27% in the first cycle. Second, the student activity in learning social science increased for about 21.26% from the first cycle to the second cycle. Therefore, the student activity in learning social science was increased for about 32.53%.Key words: The Increasing Learning Activity, Social Science Subject
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BACA, TULIS DAN HITUNG MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK Yakobus Ason
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 2, No 2 (2014): Desember 2014
Publisher : STKIP Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (143.671 KB) | DOI: 10.46368/jpd.v2i2.31

Abstract

Abstract: The purpose of this research is the improvement of thematic learning model in order to increase the reading, writing and counting competency of first grade elementary student in Melawi regency. The subject of the research is the first grade student that include 11 students of Elementary School No.24 Teluk Batu and 15 students of Elementary School No.17 Laman Tanjung. In other hand, the object of this research is the implementation of thematic learning model and the reading- writing- and counting competency of the first grade elementary student. This research used the class action research method with the goal were the teacher, and the student of first grade elementary student. The results of this research are: (1) the first study in Elementary School No.24 shown that 64% of the students have reached the set up reading competency criteria with the score 70 above. The writing ability has reached 73% and the counting ability has reached 55% of the total students. (2) The second study in Elementary School No. 17 in Laman Tanjung shown that 87% of the students have reached the set up reading competency criteria with the score 70 above. The writing ability has reached 93% and counting ability has reached 80% of the total students. The observation of the learning process shown that in the first research there were 68.66% teachers used the arranged thematic learning model, where it was 73.77% in the second research. Therefore, the arranged thematic learning module has helped the teacher in the implementation thematic learning model so that can increase the competency in reading, writing and counting of grade 1 elementary students. Key Words: The ability improvement in reading, writing and counting, the module of thematic learning modelAbstrak: Tujuan penelitian ini adalah pengembangan model pembelajaran tematik untuk meningkatkan kompetensi Calistung siswa kelas I Sekolah Dasar di Kabupaten Melawi. Subyek penelitian adalah siswa kelas I SDN 24 Teluk Batu sebanyak 11 siswa dan SDN 17 Laman Tanjung sebanyak 15 siswa. Sedangkan obyek penelitian adalah penerapan model pembelajaran tematik dan kemampuan baca-tulis dan hitung siswa kelas I. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas dengan sasarannya guru dan siswa kelas I sekolah dasar. Hasil pelatihan adalah sebagai berikut: (1) Pada penelitian pertama terhadap kompetensi membaca, menulis, dan berhitung siswa SDN 24 Teluk Batu menunjukkan bahwa kemampuan membaca adalah 64% dari jumlah siswa telah mencapai kriteria yang ditetapkan yakni memperoleh nilai 70 ke atas. Kemampuan menulis telah mencapai 73%, dan kemampuan berhitung mencapai 55% dari jumlah siswa; (2) Pada penelitian kedua terhadap kompetensi membaca, menulis, dan berhitung siswa SDN 17 Laman Tanjung menunjukkan bahwa kemampuan membaca adalah 87% dari jumlah siswa telah mencapai kriteria yang ditetapkan yakni memperoleh nilai 70 ke atas. Kemampuan menulis telah mencapai 93%, dan kemampuan berhitung mencapai 80% dari jumlah siswa. Hasil observasi terhadap proses pembelajaran guru mengunakan model pembelajaran tematik berdasarkan modul pembelajaran yang telah disusun adalah pada penelitian pertama telah mencapai 68,66%, sementara pada penelitian kedua mencapai 73,77% dengan demikian modul pembelajaran tematik yang telah disusun membantu guru dalam penerapan model pembelajaran tematik sehingga dapat meningkatkan kompetensi baca, tulis dan hitung siswa kelas I sekolah dasar.Kata Kunci: peningkatan kemampuan, baca, tulis dan hitung, modul model pembelajaran tematik.