Claim Missing Document
Check
Articles

Found 28 Documents
Search

PENENTUAN TEMBAKAU BERKUALITAS MENGGUNAKAN FUZZY AHP Kuzairi, Kuzairi; Faisol, Faisol; Pramiswari, Titin
Network Engineering Research Operation [NERO] Vol 3, No 2 (2017): NERO
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tembakau adalah produk pertanian yang diproses dari daun tanaman yang digunakan sebagai bahan baku utama rokok. alasan penulis meneliti tembakau karena tembakau termasuk salah satu komoditas dengan manfaat ekonomi yang tinggi juga manfaat sosialnya pun sangat dirasakan. Penelitian di sini adalah untuk menentukan kualitas tembakau dari beberapa kriteria dan alternatif. Oleh karena itu dilakukan perankingan dengan menggunakan metode FAHP, sehingga dari hasil penelitian ini didapat hasil perankingan dari setiap alternatifnya. Ranking pertama terdapat pada alternatif pertama yaitu cangkreng, yang kedua yaitu alternatif kedua yaitu malateh, yang ketiga terdapat pada alternatif keempat yaitu bojonegoro dan yang terakhir pada alternatif ketiga yaitu mores.Kata kunci: Fuzzy AHP, Logika Fuzzy, Tembakau.
PENERAPAN METODE EXPONENTIAL SMOOTHING UNTUK PERAMALAN JUMLAH KLAIM DI BPJS KESEHATAN PAMEKASAN Faisol Faisol; Sitti Aisah
Jurnal Matematika MANTIK Vol. 2 No. 1 (2016): Mathematics and Applied Mathematics
Publisher : Mathematics Department, Faculty of Science and Technology, UIN Sunan Ampel Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (178.967 KB)

Abstract

Time series model is the model used to predict the future using past data, one example of a time series model is exponential smoothing. Exponential smoothing method is a repair procedure performed continuously at forecasting the most recent data. In this study the exponential smoothing method is applied to predict the number of claims in the health BPJS Pamekasan using data from the period January 2014 to December 2015, the measures used to obtain the output of this research there are four stages, namely 1) the identification of data, 2) Modeling, 3) forecasting, 4) Evaluation of forecasting results with RMSE and MAPE. Based on the research methodology, the result for the period 25 = 833.828, the 26 = 800.256, period 27 = 766.684, a period of 28 = 733.113, period 29 = 699.541, and the period of 30 = 655, 970. Value for RMSE = 98.865 and MAPE = 7.002, In this case the moving average method is also used to compare the results of forecasting with double exponential smoothing method. Forecasting results for the period 25 = 899.208, the 26 = 885, 792, 27 = 872.375 period, a period of 28 = 858.958, period 29 = 845.542, and the period of 30 = 832.125. Value for RMSE = 101.131 and MAPE = 7.756. Both methods together - both have very good performance because the value of MAPE is below 10%, but the method of exponential smoothing has a value of RMSE and MAPE are smaller than the moving average method.
Distribusi Batik Madura Melalui Penerapan Generalized Vehicle Routing Problem (GVRP) Faisol Faisol; Masdukil Makruf
Jurnal Matematika MANTIK Vol. 3 No. 2 (2017): Mathematics and Applied Mathematics
Publisher : Mathematics Department, Faculty of Science and Technology, UIN Sunan Ampel Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (392.557 KB) | DOI: 10.15642/mantik.2017.3.2.101-104

Abstract

Product distribution process is an effort to convey a product of consumer handlebar with a planned and programmed system. Cluster method is a grouping of the nearest market location, then analyzed the location of potential facilities through center of gravity. GVRP (Generalized Vehicle Routing Problem) is one of the algorithms in the cluster method [1]. In the GVRP describes the route determination to minimize the required distribution costs. GVRP is a generalization of VRP, so the point of the graph is partitioned into several sets of specific points, called clusters [2]. In this research, modification of GVRP model for multi-capacity vehicle case can determine the route and minimize the cost of distribution. Taken case on UD. Damai Asih for the distribution of Madura writes batik to 25 districts in East Java. From the results of running using MATLAB 7.8.0 obtained the efficiency of the distribution cost of 8.71% of the initial cost before doing the clustering based on distance and maximum capacity of the car of Rp. 6,969,480.00. After the filtering based on the distance and maximum capacity of the car obtained a cost of Rp. 6.365.500.00. The highest value of efficiency is obtained in cluster four, while the lowest efficiency value is obtained in cluster eight. The existence of cost efficiency is due to the different mileage in the clustering process.
PENENTUAN TEMBAKAU BERKUALITAS MENGGUNAKAN FUZZY AHP Kuzairi Kuzairi; Faisol Faisol; Titin Pramiswari
Network Engineering Research Operation Vol 3, No 2 (2017): NERO
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1076.766 KB) | DOI: 10.21107/nero.v3i2.81

Abstract

Forecasting the recovery of COVID-19 patients in East Java using the Fuzzy time series Cheng method Tony Yulianto; Faisol Faisol; Fatimatus Zahroh; Sri Suryanti; Mohamad Tafrikan
Journal of Natural Sciences and Mathematics Research Vol 7, No 1 (2021): June
Publisher : Faculty of Science and Technology, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21580/jnsmr.2021.7.1.11289

Abstract

Coronavirus 2019  (COVID-19) has significantly impacted Indonesia. Social restrictions in Indonesia's major cities and rural areas have been put in place as the coronavirus spreads. The Indonesian government is more vigilant with the spread of COVID-19, namely by issuing a lockdown policy to PSBB (Large-Scale Social Restrictions). Almost all Indonesian people have complied with the guidelines set by the government, namely carrying out all activities in a WFH manner to minimize the chain of distribution of COVID-19 in Indonesia. The author of this work forecasts the recovery rate of Covid-19 patients in the East Java region using the Cheng Fuzzy Time Series approach. After checking the simulation with real in the field, it can be seen that using 51 data starting from February 4 2021 to March 26 2021 gives results MAPE = 0.4602%, which means the forecasting is very accurate.©2021 JNSMR UIN Walisongo. All rights reserved.
OPTIMALISASI DISTRIBUSI BATIK DENGAN METODE FMADM MENGGUNAKAN BILANGAN FUZZY PADA INTERVAL ARITMATIK Kuzairi Kuzairi; Faisol Faisol; Dian Islami
INTEGER: Journal of Information Technology Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31284/j.integer.2018.v3i1.192

Abstract

Batik adalah sehelai kain yang dibuat secara tradisional menggunakan teknik celup dengan malam dan lilin sebagai bahan perintang warna. Selama ini batik merupakan ikon budaya indonesia sehingga batik menjadi bagian terpenting. Salah satu jenis batik adalah batik Klampar.Adapun batik dalam permasalahannya terdapat banyak permasalahan, salah satunya masalah pendistribusian batik untuk mencapai pangsa pasar.Oleh karena itu, dilakukan penelitian menggunakan bilangan fuzzy pada interval aritmatik sehingga dari hasil penelitian ini didapat alternatif terbaik yaitu ranking pertama terdapat pada alternatif Kabupaten Bangklan dengan nilai 0,881768.Kata Kunci: Batik, Metode Bilangan Fuzzy pada Interval Aritmatik, Pendistribusian.
Penerapan Petri-Net Pada Model Gerakan Berjalan Walking Robot Berkaki Empat (Quadruped) Kuzairi Kuzairi; Tony Yulianto; M. Fariz Fadillah Mardianto; Faisol Faisol; Rica Amalia
Zeta - Math Journal Vol 1 No 1 (2015): Mei 2015
Publisher : Universitas Islam Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4219.834 KB) | DOI: 10.31102/zeta.2015.1.1.1-5

Abstract

Selama ini sudah banyak robot diproduksi baik dalam skala kecil maupun besar untuk membantu manusia dalam mengerjakan pekerjaan sehari-hari manusia sesuai dengan fungsi masing-masing. Akan tetapi, fungsi-fungsi tersebut akan dapat berjalan dengan baik apabila komponen-komponen yang mendukung pada robot dapat berjalan dengan baik, seperti salah satunya adalah cara gerak berjalan robot. Di sini, peneliti lebih menekankan gerak jalan robot empat kaki yang menggunakan walking, karena yang banyak umum digunakan dan kesulitannya juga lumayan dibandingkan robot berjalan dengan dua kaki. Maka dengan menggunakan aljabar max plus akan diperoleh model gerak jalan robot walking tersebut yang sesuai dengan yang diharapkan.
Aplikasi SVM Classifier dalam Pengenalan Target IR (infrared) Rica Amalia; Kuzairi Kuzairi; Tony Yulianto; M. Fariz Fadillah Mardianto; Faisol Faisol
Zeta - Math Journal Vol 1 No 1 (2015): Mei 2015
Publisher : Universitas Islam Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2775.426 KB) | DOI: 10.31102/zeta.2015.1.1.6-9

Abstract

Dalam tulisan ini, support vector machine diusulkan dalam pengenalan target IR. Metode grid digunakan untuk memilih parameter yang tepat dari SVM untuk menghindari over-fitting yang disebabkan pemilihan parameter yang tidak tepat. Kami menggunakan citra pemantauan IR tambang batubara untuk melihat kemampuan pengenalan target IR oleh SVM. Fitur dan kategori citra pemantauan IR tambang batubara diberikan. Hasil eksperimen menggambarkan bahwa akurasi pengenalan target IR oleh SVM adalah 100%. Jadi, SVM adalah metode pengenalan target IR yang sangat baik.
Aplikasi Jaringan Hebb dalam Pengenalan Huruf Faisol Faisol; Rica Amalia; Kuzairi Kuzairi; Tony Yulianto; M. Fariz Fadillah Mardianto
Zeta - Math Journal Vol 1 No 1 (2015): Mei 2015
Publisher : Universitas Islam Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4078.798 KB) | DOI: 10.31102/zeta.2015.1.1.10-14

Abstract

Pengenalan pola secara automatis adalah masalah yang banyak menyita perhatian sekarang ini, baik pengenalan pola wajah, sidik jari, tulisan tangan maupun pola karakter hasil cetakan. Yang menjadi alasan penelitian adalah kemampuan untuk mengenali secara efektif dengan menggunakan pola contoh yang sedikit. Satu pendekatan yang menunjukkan hasil yang menjanjikan dalam pengenalan pola adalah dengan menggunakan jaringan saraf tiruan. Jaringan saraf tiruan telah dikembangkan sebagai generalisasi model matematik dari pembelajaran otak manusia. Jaringan saraf tiruan algoritma Hebb Rule adalah salah satu algoritma pelatihan paling sederhana untuk jaringan syaraf tiruan secara umum. Dalam penelitian ini, jaringan saraf dilatih dengan menggunakan 7 karakter huruf besar, yakni A, B, C, D, E, J, dan K. Hasil pengujian menunjukkan bahwa metode Hebb masih memiliki keterbatasan dalam pengenalan pola karena ada input pola yang ditraining yang tidak bisa dikenali pada saat proses testing.
Perancangan Bejana Tekan Berdimensi Satu dengan Menggunakan Metode Elemen Hingga Tony Yulianto; Faisol Faisol; Rica Amalia; Kuzairi Kuzairi; M. Fariz Fadillah Mardianto
Zeta - Math Journal Vol 1 No 1 (2015): Mei 2015
Publisher : Universitas Islam Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5063.042 KB) | DOI: 10.31102/zeta.2015.1.1.15-21

Abstract

Salah satu metode numerik yang digunakan untuk menyelesaikan persamaan differensial biasa adalah metode elemen hingga, dalam paper ini diberikan simulasi penerapan metode tersebut untuk menyelesaikan masalah nilai batas kususnya untuk mengukur besar defleksi dari bejana tekan. Diberikan pula perbandingan galat dari dua cara perhitungan, yaitu metode elemen hingga dengan metode beda hingga yang pernah diteliti sebelumnya. Hasilnya menunjukkan bahwa perhitungan dengan caraelemen hingga lebih baik dibandingkan denganbeda hingga.