This Author published in this journals
All Journal Buletin Ilmiah IMPAS
Kamila Ignasia Seran
Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Nusa Cendana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFISIENSI PRODUKSI USAHATANI BAWANG PUTIH LOKAL DI KECAMATAN MIOMAFFO BARAT, KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA Kamila Ignasia Seran; Maximilian M. J. Kapa; Sondang S. P. Pudjiastuti
Buletin Ilmiah Impas Vol 21 No 3 (2020): Buletin Ilmiah IMPAS Volume 21 Edisi 3 Nopember 2020
Publisher : Undana Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35508/impas.v21i3.3323

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilakukan di Desa Saenam Kecamatan Miomaffo Barat Kabupaten Timor Tengah Utara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) faktor-faktor yang mempengaruhi produksi bawang putih lokal, (2) Efisiensi penggunaan faktor produksi pada usahatani bawang putih lokal, didekati dengan menggunakan analisis fungsi produksi stohastic Frontier Cobb – Douglas. Hasil pendugaan terhadap faktor – faktor yang mempengaruhi usahatani bawang putih lokal menyimpulkan bahwa faktor produksi luas lahan, benih, pupuk organik, tenaga kerja tidak berpengaruh nyata terhadap usahatani bawang putih lokal dengan nilai coefficient masing-masing sebesar 0,666, -0,559, 0.381, -0.129. Apabilia ditelisik lebih jauh maka, faktor luas lahan dan tenaga kerja memiliki 0>EP<1. Sedangkan faktor benih dan pupuk organik memiliki EP<0.Nilai Efisiensi Teknis sebesar 0,96 sehingga usahatani ini efisien secara teknis. Nilai Efisiensi Alokatif untuk variabel luas lahan, benih dan pupuk tidak efisien karena < 1. Sedangkan variabel tenaga kerja sudah efisien secara alokatif karena dengan nilai 1,931. Nilai Efisiensi Ekonomi dari usahatani bawang putih lokal sebesar -0.490, hal ini menunjukan bahwa usahatani bawang putih lokal di Desa Saenam tidak efisien secara ekonomi. Perlu dilakukan peninjauan lebih mendalam mengenai harga dari bawang putih lokal,sehingga dapat mengetahui pendapatan untuk usahatani bawang putih lokal. Kata kunci: Bawang Putih Lokal, Faktor Produksi, Efisiensi teknis, alokatif, ekonomi. ABSTRACT This research was conducted in Saenam Village, West Miomaffo District, North Central Timor Regency. This study aims to determine (1) the factors that affect local garlic production, (2) Efficiency of the use of production factors in local garlic farming, approached by using the analysis of the Cobb-Douglas Frontier stohastic production function. The results of the estimation of the factors that influence the local garlic farming concluded that the factors of production of land area, seeds, organic fertilizer, labor did not significantly affect the local garlic farming with each coefficient value of 0.666, -0.559, 0.381, -0.129.If is further investigated then, the area of ​​land and labor has 0> EP <1. Whereas the seeds and organic fertilizer factor have EP <0. The value of technical efficiency is 0.96.Value Allocative efficiency values ​​for land area, seed and fertilizer variables are not efficient because <1.While the workforce variable is allocatively efficient because with a value of 1,931. The Economic Efficiency Value of local garlic farming is -0.490, this shows that local garlic farming in Saenam Village is economically inefficient. A more in-depth look at the price of local garlic is needed, so that you can find out the income for local garlic farming. Keywords: Local Garlic, Production Factors, Technical, Price, and Economic Efficiencies