Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

ANALISIS KETERLAMBATAN PENYELESAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA INDUSTRI PERCETAKAN KARTON BOX PT INDORIS PRINTINGDO Hidayatul Mu’arifin
Keberlanjutan : Jurnal Manajemen dan Jurnal Akuntansi Vol 3, No 2 (2018): Keberlanjutan
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (645.031 KB) | DOI: 10.32493/keberlanjutan.v3i2.y2018.p857-868

Abstract

AbstractThis study aims to determine the factors of delay in the completion of the report on the PT Indoris Printingdo cardboard box printing industry as a whole. This study uses qualitative research methods with interpretive paradigms in order to reveal reality as a construction of experience and awareness in the process of financial statement completion. The population in this research is PT Indoris Printingdo employees have 50 people and are supported by interviews face to face and in writing. Based on the data analysis design used, the following results are obtained: There is a positive and positive influence, 'Significantly between the incomplete transaction evidence, all transactions that are fully recorded in reports, sales and purchase transactions that still have a difference, and a warehouse report that has not been fully recorded against the completion of the financial statements based on the results of the respondents' questionnaire stating that 0.25 or 25% of respondents stated that they did not agree on the statement of all reports on time, which means that all reports were not timely when closing the book so that it had a positive and significant to the timely completion of financial statements. Keywords: delays in financial statements, completion of financial statements
Pendampingan Peningkatan Kualitas Pelaporan Perpajakan dan Laporan Keuangan Pada Koperasi Insan Mandiri Indah Pertiwi; Yulyanah Yulyanah; Rezi Eka Putra; Sukarno Sukarno; Hidayatul Mu’Arifin
DEDIKASI PKM Vol 1, No 1 (2020): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v1i1.6057

Abstract

Tujuan dari Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) adalah mengetahui bagaimana pemahaman pajak koperasi di koperasi insan mandiri dan mengetahui pembuatan laporan keuangan di koperasi insan mandiri. Dari hasil pengabdian masyarakat yang telah dilakukan di koperasi insan mandiri untuk pemahaman mengenai pajak koperasi bagi pengurus koperasi belum maksimal hal ini juga diketahui dari belum terdaftarnya semua karyawan dalam NPWP. Serta dalam proses pembayaran dan pelaporan pajak koperasinya. Selain itu dalam pembuatan laporan keuangan koperasi masih manual dan belum tersistem sehingga belum efektif dan efisien.
PENGARUH BIAYA PENDIDIKAN, BIAYA PELATIHAN DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP TINGKAT PENJUALAN PADA SEKTOR ROKOK (STUDI KASUS PT. GUDANG GARAM. TBK) Ririn Sari Dewi; Titah Rahmawati; Hidayatul Mu’arifin
JURNAL LENTERA AKUNTANSI Vol 8, No 1 (2023): JURNAL LENTERA AKUNTANSI, MEI 2023
Publisher : POLITEKNIK LP3I JAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34127/jrakt.v8i1.849

Abstract

This study aims to analyze the effect of education, training, and promotion costs on the level of sales at PT Gudang Garam Tbk. The research method used is hypothesis testing using multiple linear regression. The data used in this study is the financial data of companies listed on the stock exchange. The analysis results show that training costs influence sales but are not significant. This is indicated by a significance value of 0.619, more significant than the significance level of 0.05 (5%). In addition, advertising costs also influence sales with a significance value of 0.236. However, the effect of education, training, and advertising costs on sales is insignificant. In addition, the analysis results also show that the regression model used has an accuracy rate of 58.7% which is explained by the independent variables. Companies can consider managing education, training, and promotion costs more effectively to increase their sales levels. Future research can involve other variables that affect sales and use a larger sample to obtain broader generalizations. Key words: Education and Training Costs, Promotion Costs, Sales
PELATIHAN PENCATATAN LAPORAN KEUANGAN SEDERHANA BERBASIS GREEN ECONOMY PADA UMKM BONTOT IBU SALMINAH Irna Maya Sari; Ririn Sari Dewi; Hidayatul Mu’arifin
Multidisiplin Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 01 (2024): Multidisiplin Pengabdian Kepada Masyarakat 2024 (Inpres)
Publisher : Sean Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menghadapi kendala dalam penyusunan pelaporan keuangan yang sesuai standar, tidak mengetahui berapa keuntungan murni yang didapatkan, kurang pahamnya pengetahuan dasar pencatatan keuangan, kurang pahamnya membuat laporan keuangan, sehingga kesulitan mendapatkan pembiayaan dari lembaga keuangan yang menyebabkan Sulit Sekali para UMKM dapat Mengembangkan diri ketika pencatatan dan pelaporan keuangan yang menjadi data utama tidak terkelola dengan baik. Tujuan pengabdian masyarakat ini meningkatkan pemahaman pengetahuan dasar pencatatan keuangan dan meningkatkan kemampuan membuat laporan  keuangan  melalui edukasi dan pelatihan pembukuan keuangan berbasis android . Pengabdian masyarakat melibatkan para pelaku UMKM Bontot Ibu Salminah, Kota Serang  sebagai objek penelitian. Metode yang digunakan dalam pelatihan adalah metode pelatihan Langsung secara luring.  Materi pembukuan keuangan disajikan dengan ceramah, pelatihan, tanya-jawab, demonstrasi, dan penyelesaian kasus. Materi tersebut dibuat dengan sederhana dan menarik sehingga materi pembukuan keuangan mudah dipahami UMKM Bontot Ibu Salminah. Selanjutnya proses pencatatan dimulai dengan contoh contoh transaksi sederhana yang biasa dilakukan melalui buku pencatatan yang telah disediakan.  Hasil pelatihan dan pendampingan literasi finansial dan pencatatan laporan keuangan diharapkan berjalan dengan baik, serta terjadi peningkatan pemahaman mengenai pengetahuan dasar pencatatan keuangan dan peningkatan pemahaman mengenai Pembuatan Laporan keuangan yang bertujuan sebagai dasar pengambilan keputusan usaha.