Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Analisis Perspektif PPKn Terhadap Peran Pemilih Generasi Millennial Dalam Menyikapi Masa Tahun Politik Abdinur Batubara
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 9, No 2 (2020): Jurnal Kultur Demokrasi
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana perspektif PPKn sebagai suatu disiplin ilmu pengembangan kepribadian, dapat membentuk sikap “Pemilih Generasi Millenial” yang baik dan tepat ber-esensikan civic participatory civic virtue dalam menyikapi masa tahun politik. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Swasta Namira Medan pada kelas 3 atau kelas XII. Proses penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif model miles dan huberman. Alat pengumpulan data menggunakan teknik kuesioner dan dokumentasi. Populasi penelitian adalah seluruh peserta didik kelas 3 SMA Swasta Namira Medan. Sekolah ini dipilih dikarenakan sebagai wadah yang tepat dimana kaum generasi millenial cukup banyak dan termasuk pada kelompok sekolah yang maju, yang sangat rentan akan konsumsi media digital serta aktivitas dunia maya (media sosial) yang kurang atau bahkan tidak terkontrol. Diharapkkan melalui penelitian ini dapat membentuk civic participatory peserta didik atau generasi millenial yang ber-esensikan nilai civic virtue untuk menyikapi masa-masa tahun politik yang kompleksitas dan problematik. Tentunya juga melalui penelitian ini dapat diketahui bagaimana perspektif yang tepat bagi seorang generasi millenial dalam menghadapi masa tahun politik yang penuh dengan hegemoni politik apatis, pesimis, dan budaya politik pasif. Penelitian ini juga dalam rangka sinergi bersama pemerintah dan sekolah dalam mensukseskan dan menyiapkan generasi millenial yang cerdas, kreatif, partisipatif, dan demokratis sebagai persiapan menuju peseta demokrasi yang akan datang dalam waktu dekat.
REVITALISASI PARADIGMA KONSERVATIF PENDIDIKAN DEMOKRASI PADA PKN DENGAN INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN Abdinur Batubara; Cecep Darmawan
Jurnal Ilmiah Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Vol 2, No 2 (2017): Desember 2017
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (33.064 KB)

Abstract

Abstract : This article aimed to describe the conservative paradigm revitalization of democratic learning on civic education (PKn) direction using the Innovation of Digital Democracy Learning Media (IMPDD). The process using quantitative descriptive approach to the design of classroom action research. Data collection tools using techniques of observation and questionnaires. The study population is a class XI student of SMAN 1 Medan with samples of class XI-MIA 7. Results showed 99.3% of students (respondents) responded strongly agree on IMPDD. While teachers tutor (Respondent) gave a very good score at the interval IMPDD. Thus it can be a factor IMPDD imperative to build an effective learning paradigm Civics in schoolAbstrak : Kajian ini bertujuan mendeskripsikan revitalisasi paradigma konservatif pembelajaran demokrasi pada pendidikan kewarganegaraan (PKn) ke arah yang Innovatifdengan menggunakan Inovasi Media Pembelajaran Demokrasi Digital (IMPDD). Proses yang ada menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan desain penelitian tindakan kelas. Alat pengumpulan data menggunakan tehnik observasi dan angket. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI SMA N 1 Medan dengan sampel kelas XI-MIA 7. Hasil kajian menunjukkan bahwa 99,3% siswa (responden) merespon sangat setuju pada IMPDD. Sedangkan guru pamong (responden) memberi skor sangat baik pada interval keberhasilan IMPDD. Dengan demikian maka IMPDD dapat menjadi faktor imperative untuk membangun paradigma pembelajaran PKn yang efektif di sekolah DOI : http://dx.doi.org/10.17977/um019v2i22017p081
Pelaksanaan Kurikulum PPKn pada Kondisi Khusus Pandemi Covid-19 Fazli Rachman; Ryan Taufika; Maryatun Kabatiah; Abdinur Batubara; Febri Fajar Pratama; T Heru Nurgiansah
Jurnal Basicedu Vol 5, No 6 (2021): December Pages 5001-6500
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v5i6.1743

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan kurikulum PPKn pada kondisi pandemi COVID-19. Adapun metode penelitian yang digunakan dalam penelitian yaitu menggunakan metode penelitian kualitatif dengan data diperoleh dari data primer dan sekunder. Studi dokumen menjadi teknik pengumpulan data utama, selain itu, penelitian ini menggunakan teknik studi literatur. Studi dokumentasi merupakan teknik pengambilan data yang diperoleh dari dokumen. Data yang sudah terkumpul dianalisis secara kualitatif menggunakan model interaktif dan dianalisis kemudian disajikan secara deskriptif, sehingga dihasilkan paparan bersifat deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan kurikulum PPKn dimasa pandemi saat ini memberikan tantangan juga peluang untuk mengembangkan suatu metode dan formula yang tepat dalam proses pembelajaran yang aktif, kreatif dan inovatif. Pembelajaran PPKn kondisi khusus pandemi COVID-19 harus diawali dengan asesmen diagnostik agar teridentifikasi kompetensi, kekuatan, kelemahan peserta didik sehingga pembelajaran PPKn dapat dirancang sesuai dengan kompetensi dan kondisi peserta didik.
DIFFUSION OF CIVIC ENGAGEMENT LITERATURE WEBSITE INNOVATION FOR SMART AND PARTICIPATORY VILLAGE COMMUNITIES Abdinur Batubara
Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Vol 12, No 01 (2022): Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan
Publisher : Prodi PPKn ULM dan AP3KnI Kal-Sel

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/kewarganegaraan.v12i01.12229

Abstract

DIFFUSION OF CIVIC ENGAGEMENT LITERATURE WEBSITE INNOVATION FOR SMART AND PARTICIPATORY VILLAGE COMMUNITIES ABTRACTThis research was conducted to develop a digital-based literacy innovation in an effort to form participatory village citizen engagement literacy. The method used is a qualitative method and a realist ethnographic research design. The population is the people of Tumpatan village, Beringin sub-district, Deli Serdang regency and the sample is people aged 17-36 years. The data analysis used is the Miles and Hubermann model data analysis. Based on the research results obtained, it shows that the existence of a civic engagement literacy website developed by the research team has a positive impact on the Tumpatan village community so that their daily activities in the village support the realization of a participatory village. So that the website project is empowered by the village community to explore their various activities in the fields of politics, education, social, religion, art, etc.Keywords: Civic Engagement, Educational innovation, and citizen participation.
EDUCM SEBAGAI APLIKASI EDUKASI MERANCANG KARYA MINI RISET BERBASIS CASE METHOD Abdinur Batubara
Akademika : Jurnal Teknologi Pendidikan Vol 11 No 02 (2022): Akademika : Jurnal Teknologi Pendidikan
Publisher : Akademika : Jurnal Teknologi Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34005/akademika.v11i02.2193

Abstract

Application called EduCM, which is designed to provide education to students on how to develop case-method-based lecture assignments.. The research method used is the descriptive qualitative method with the ADDIE model (Analyze Design, Development, Implementation, and Evaluation), the research sample being students from the PPKn Department, FIS UNIMED. Data collection tools include observation, questionnaires, and test techniques. Data analysis used Miles and Hubermann's data analysis to analyze data from field observations. The orientation of the results will focus on the influence of EduCM to assist students in developing lecture assignments, in this case, mini-research based on the Case Method. The results showed that from the total sample taken, namely 126 students with a population of 187 students majoring in PPKn and FIS at UNIMED, there was a significant increase from the initial observation data related to understanding and the ability to develop case-based scientific papers. The result is that 80.16% of students fall into the category of "very good understanding," with indications of understanding the basic concepts of scientific work, the nature of the case method, and being skilled at developing case method-based scientific papers. whereas in the initial observation, the category of "very good" was even 0% and even 79, 37% in the "poor" category, and 15.87% in the "bad" category, with indications of not understanding the three indications of the "very good" category. Then the results also show 13.49% in the "good" category, 6.35% in the "enough" category, and 0% in the "bad" category
PENDAMPINGAN PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN DIGITAL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN DI SMK NEGERI 1 KOTA TEBING TINGGI Fazli Rachman; Liber Siagian; Maryatun Kabatian; Abdinur Batubara; Arief Wahyudi
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2023): Volume 4 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i2.13763

Abstract

Revolusi industri 4.0 mendorong tersebut harus segera direspon cermat untuk menyelaraskan edukasi 4.0 dengan industri 4.0 PKM bertujuan membantu meningkatkan kompetensi pedagogik guru SMK Negeri 1 Kota Tebing Tinggi secara khusus dalam pengembangan perangkat pembelajaran digital untuk mendukung pembelajaran dalam jaringan. Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dilaksanakan dengan beberapa tahapan, yaitu: perencanaan, pelatihan, pendampingan berkelanjutan, dan evaluasi. Peserta PKM adalan guru SMK Negeri 1 Kota Tebing Tinggi. PKM dilaksanakan di SMK Negeri 1 Kota Tebing Tinggi. PKM dilaksanakan dari tanggal 15 November 2021 sampai 23 November 2021. Pelaksanaan PKM berhasil. Hal ini dapat dilihat dari produk perangkat pembelajaran yang telah dihasilkan seperti: rencana pelaksanaan pembelajaran; lembar kerja peserta didik, materi ajar berbasis digital dan media menggunakan Powtoon: Video Maker relatif cukup baik. Keberhasilan PKM tidak diukur hanya berhasil mencapai tujuan, tetapi PKM juga menciptakan proses dan pengalaman pelatihan yang berkualitas untuk peserta.
Pendampingan Guru dalam Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif Pada Pengelolaan Kelas Dalam Jaringan Maryatun Kabatiah; Liber Siagian; Arief Wahyudi; Abdinur Batubara; Fazli Rachman
Mitra Abdimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 2 No 1 (2022)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (824.798 KB) | DOI: 10.57251/mabdimas.v2i1.395

Abstract

Community service activities carried out by a team from the faculty of social sciences at Universitas Negeri Medan took place at State Vocational High School 2 Tebing Tinggi. Implementation of the Community Partnership Program (hereinafter referred to as PKM) which will be carried out to support efforts to implement creative and fun learning and assist in the "Development of Interactive multimedia-based Learning Media in Online Classroom Management". This is one way to increase the competence of teachers of SMKN 2 Tebing Tinggi in online learning using Powtoon Interactive multimedia-based Learning Media. The targets that have been achieved in this PKM are: 1) Powtoon Interactive multimedia-based Learning Media Products. on online class management at State Vocational High School 2 Tebing Tinggi; 2) The use of Powtoon interactive multimedia-based learning media development in online classroom management at State Vocational High School 2 Tebing Tinggi; 3) Improving the competence of teachers of State Vocational High School 2 Tebing Tinggi in online learning using Powtoon Interactive multimedia-based Learning Media.
Inovasi Aplikasi MEMPAN (Membumikan Pancasila) Berbasis Website Sebagai Ruang Edukasi dan Aktualisasi Pancasila Abdinur Batubara; Maryatun Kabatiah; Fazli Rachman
Jurnal Kewarganegaraan Vol 7 No 1 (2023): Juni 2023
Publisher : UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31316/jk.v7i1.4939

Abstract

Abstrak Tulisan ini merupakan karya tulis yang dirancang dari suatu gagasan ilmiah tentang inovasi aplikasi MEMPAN (Membumikan Pancasila) berbasis website sebagai ruang edukasi dan aktualisasi Pancasila. Inovasi ini hadir sebagai upaya tim penulis untuk mengatasi berbagai masalah pada kualitas edukasi dan aktualisasi Pancasila yang kurang optimal dilingkungan Universitas Negeri Medan karena masih mengandalkan proses pembelajaran Pancasila berbasis lesson learning saja yaitu pemberian materi dan tugas saja. Hal ini akan berdampak buruk terhadap tingkat kepercayaan generasi muda terhadap Pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia yang bisa menurun. masalah moral dan etika pada generasi muda juga tidak lepas dari rendahnya kepercayaan dan aktualisasi nilai-nilai Pancasila. Selain itu juga menjadi sumber masalah jika kualitas tenaga pendidik masih belum mampu menghadirkan inovasi yang dapat membuat pembelajaran Pancasila lebih menarik dan inovatif. Olehkarenanya, penulis menyimpulkan butuhnya tindakan untuk membumikan Pancasila dikalangan mahasiswa agar mereka tidak kehilangan keyakinan terhadap ideologi Pancasila serta tindakan tersebut harus digagas dalam balutan inovatif yaitu aplikasi website bernama MEMPAN. Membumikan Pancasila melalui inovasi website MEMPAN akan berdampak baik juga terhadap kualitas pendidikan Pancasila yang sinkron dengan upaya pendidikan yang berkelanjutan karena desainnya yang kekinian atau inovatif. Kata Kunci: Membumikan Pancasila, Inovasi, Website.