Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERBANDINGAN HASIL PRODUKSI BERDASARKAN PENGARUH WORKOVER TERHADAP HASIL PRODUKSI SUMUR WALIO 212 PT. PETROGAS (BASIN) LTD, KABUPATEN SORONG, PROVINSI PAPUA BARAT Emi Prasetyawati Umar; Egi Rianto Pradana; Jamal Rauf Husain; Arif Nurwaskito
Jurnal Geomine Vol 5, No 3 (2017): Edisi Desember
Publisher : Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (519.1 KB) | DOI: 10.33536/jg.v5i3.142

Abstract

Penurunan laju produksi pada sumur tua umumnya merupakan keadaan yang tidak dapat dihindari. Hal ini bisa disebabkan karena problem yang terjadi selama sumur berproduksi atau karena menurunnya tekanan reservoir dan juga terlalu tingginya produksi air dari pada minyak dan gas. Untuk mengembalikan atau menjaga laju produksi yang turun sebagai akibat adanya problem produksi pada suatu sumur adalah dengan melakukan operasi kerja ulang (workover). Tujuan dari penelitian mengetahui pengaruh sistem kerja workover terhadap hasil produksi sumur walio 212 dan membandingkan hasil produksi sebelum dan sesudah workover. Hasil produksi sebelum workover dalam satu bulan produksi minyak sebesar 14466,434 bbls (barel) dengan produksi tertinggi 63 barel/hari dan gas sebesar 507.750 mmscf (kubik) dengan produksi tertinggi 20.919 kubik/hari. Setelah dilakukan workover, hasil produksi minyak mencapai 1589,000 bbls (barel) dengan produksi tertinggi mencapai 98 barel/hari dan gas sebesar 487.408 mmscf (kubik) dengan produksi tertinggi mencapai 20.777 mmscf/kubik. Hal ini menunjukkan bahwa workover telah meningkatkan laju produksi sumur walio 212 dan mengurangi jumlah produksi air yang berlebihan. Faktor- faktor yang mempengaruhi meningkatnya laju produksi sumur walio 212 ialah berkurangnya produksi air, pembukaan zona interval baru dalam sumur yang membuat tekanan reservoir yang baru keluar terproduksi, dan berkurangnya masalah produksi kepasiran dalam sumur pompa yang menghambat minyak mengalir. 
PKM Community Partnership Program: Strengthening the Capacity of the Salenrang Village Community, in Optimizing the Management of Geopark Area Geotheritage, Maros Regency South Sulawesi Province Sirajuddin, Haerany; Pachri, Hendra; Imran, A. M.; Husain, Jamal Rauf; Langkoke, Rohaya; Husain, Ratna; Farida, Meutia; Maulana, Adi; ., Sultan; ., Agustinus; Thamrin, Meinarni; ., Safruddim; Hidayah, Bahrul; Fajrin, Muh.; Azrul, Muh. Zulfahmi; Ikhsan, Nurul
JURNAL TEPAT : Teknologi Terapan untuk Pengabdian Masyarakat Vol 7 No 1 (2024): Community Development
Publisher : Faculty of Engineering UNHAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25042/jurnal_tepat.v7i1.372

Abstract

Indonesia is a country that has many islands and is rich in tourist destinations such as natural tourism, history, religion, culture, and so on. This attracts foreign tourists to visit or travel to Indonesia. One of the leading destinations in South Sulawesi which attracts foreign and domestic tourists is the Rammang-Rammang Karst in Maros which is known as the largest karst in Indonesia and is also a Global Karst Geopark Area approved by UNESCO. Rammang-Rammang Karst is an area that has a unique panorama, namely the type of karst, namely, tower karst with the natural landscape shape (geomorphology) of the Maros-Pangkep Karst area. Increasing the capacity of the Salenrang Village community is urgently needed so that the dissemination of geology-based information is more optimal. Therefore, the Department of Geological Engineering, Faculty of Engineering, Hasanuddin University, in collaboration with the Salenrang Village Government, organized a Laboratory Based Education (LBE) Service to increase the capacity of the people of Salenrang Village, Maros Regency. The methods used in this LBE event are observation, socialization and presenting information on tourist destinations through pamphlets and brochures. The observation method is carried out with the aim of systematically obtaining data on objects that will be socialized at the LBE service location in detail. Socialization was carried out to the Salenrang Village community about the tourism potential and geological conditions of the Rammang – Rammang Karst by distributing brochures and pamphlets to the Salenrang Village community in the LBE event area. Based on the results of the questionnaire, around 63% of visitors understand geological information in the tourist area, making it a challenge to disseminate better information. Through this LBE event, the people of Salenrang Village have proven that scientific information related to geological characteristics is very helpful in managing the geoheritage of the Rammang Rammang Area so that the increase in visitors will increase.