Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

MODEL EVALUASI KINERJA DARI USAHA KECIL : SUATU PENDEKATAN PERENCANAAN STRATEGIS DI KOTAMADYA MALANG Indah Mustikowati, Rita; Nu Graha, Andi
Jurnal Ekonomi Modernisasi Vol. 6 No. 3 (2010): Oktober
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Kanjuruhan Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (264.654 KB)

Abstract

This research is aim to investigate the influence between strategic planning that used by a small firms through internal and eksternal environment analysis process. The subject of the research conducted to small firms owner which located in Malang. Total sample that used to this studi is 125 respondent, determined by using purpossive sampling. Primary data were collected and analyzed by using SEM technics analysis. This tools used to know the relationship and the influence which conducted by construct variables to the independent variables. The research found that strategic planning has a influence to the strategic which determine by the small firms owner. This study found that strategic planning which consist of internal and external factors having a positive relationship with evaluation and control, but both of them don’t have an influence significanly. Internal environment has a positive relationship and significanly influence to the evaluation and control. The other side, external environment has a negative relationship and significnly don’t have an influence with evaluation and control. The other founded from this study is strategic planning which consist of internal and external environment has a positive relationship and significanly not influence with a small firms strategy. From this study know that internal and external environment has a positive relationship with small firms strategy. Internal environment not significant influnce to the small firms strategy, but eksternal environment have it. Finnaly, this study also show that small firms strategy has an influence to the evaluation and controlling.
PENGARUH MARKET VALUE ADDED TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Indah Mustikowati, Rita
Jurnal Ekonomi Modernisasi Vol. 7 No. 1 (2011): Februari
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Kanjuruhan Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (250.26 KB)

Abstract

Penilaian kinerja perusahaan akan menggambarkan tingkat efisiensi dan efektifitas keuangan perusahaan. Konsep yang sering digunakan dalam penilaian kinerja keuangan perusahaan adalah analisa laporan keuangan. Salah satu alternatif penilaian kinerja keuangan yang telah diakui mampu memberikan hasil yang lebih baik dari penilaian kinerja lainnya salah satunya dengan mempertimbangkan aspek non keuangan yaitu MVA (Market Value Added). Hasil analisis regresi tidak ada pengaruh market value added dengan harga saham karena MVA yang cenderung rendah akan memberikan informasi bahwa kinerja perusahaan kurang baik, sehingga investor cenderung menghindari pembeliaan saham pada perusahaan yang bersangkutan bahkan melepas atau menjual saham yang dimilki yang berakibat pada penurunan permintaan bahkan terjadi adanya peningkatan penawaran yang berakibat pada turunnya harga saham selain itu juga karena tidak adanya efisiensi pasar modal di Indonesia (BEJ), dimana para investor belum menggunakan sepenuhnya informasi yang tersedia untuk menganalisis suatu saham perusahaan, sehingga harga saham yang terjadi belum mencerminkan semua informasi yang ada. Kontribusi MVA terhadap Harga Saham, diperoleh nilai yang kecil dan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Hal ini berarti selain MVA harga saham juga dipengaruhi oleh faktor-faktor lain seperti kondisi keuangan (inflasi), tingkat suku bunga maupun faktor keamanan dalam negara 
PENGARUH LABA AKUNTANSI, ARUS KAS OPERASI, RETURN ON EQUITY, DAN RETURN ON ASSET TERHADAP RETURN SAHAM Verensiana Uhus, Maria; Indah Mustikowati, Rita; Wahyu Setiyowati, Supami
Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi Vol. 9 No. 1 (2021): April
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Kanjuruhan Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21067/jrma.v9i1.5437

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk menguji pengaruh LAK, AKO, ROE,dan ROA ,terhadap RS secara simultan dan secara parsial. Teknik yang digunakan peneliti dalam pengambilan sampel adalah menggunakan Purposive Sampling pada perusahaan LQ 45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) karena dalam pengambilan sampel menggunakan kriteria tertentu. Penelitian dilakukan dalam kurun waktu 2016-2018. Metode analisis menggunakan analisis regresi linear berganda yaitu program SPSS 22. Hasil penelitian menunjukan secara simultan LAK, AKO, ROE,dan ROA berpengaruh terhadap RS dan secara parsial LAK dan AKO memiliki pengaruh terhadap RS , sedangkan ROE dan ROA tidak memiliki prngaruh terhadap RS.
PENGARUH MOTIVASI DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BLACKBERRY Cusnul Colipah; Rita Indah Mustikowati; Fauzan _
Jurnal Riset Mahasiswa Manajemen Vol. 1 No. 2 (2013): Oktober
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kanjuruhan Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh motivasi dan gaya hidup terhadap keputusan pembelian Blackberry. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel 58 responden. Metode pengambilan data primer yang digunakan adalah metode kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam pengujian ini adalah regresi berganda uji t dan uji f. Hasil dari pengujian hipotesis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel motivasi berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dan variabel gaya hidup berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian secara parsial, variabel motivasi dan gaya hidup secara bersama-sama mampu mempengaruhi variabel keputusan pembelian dan variabel yang dominan mempengaruhi keputusan pembelian Blackberry adalah faktor motivasi
Agro Edu Wisata Desa Swaru Kecamatan Pagelaran Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur Sudiyono Sudiyono; Maris Kurniawati; Rita Indah Mustikowati
Jurnal Pamator : Jurnal Ilmiah Universitas Trunojoyo Vol 11, No 2: Oktober 2018
Publisher : LPPM Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (270.74 KB) | DOI: 10.21107/pamator.v11i2.4754

Abstract

Pertemuan dan diskusi dengan perangkat desa serta para tokoh masyarakat menyepakati untuk berusaha mengembangkan Desa Suwaru yang juga dikenal sebagai “Kampung Salak” tersebut untuk menjadi desa wisata dengan kekhasannya pada wisata Agro,  outbound, serta kesenian. Pengembangan Suwaru menjadi desa wisata sejalan dengan program utama Pemerintah Kabupaten Malang yang salah satu program besarnya adalah pengembangan bidang pariwisata. Saat ini Wisata Petik Salak di desa Suwaru dijadikan salah satu bagian dari pengembangan wisata Kabupaten Malang. Metode yang ditawarkan melalui PPDM untuk mengembangkan “Agro-eduwisata desa Suwaru” tersebut adalah (1) Pemantapan dan penguatan pengembangan desa agro-eduwisata, (2) Alih teknologi dalam pengelolaan wisata desa, (3) Pelatihan dan pendampingan dalam manajemen pariwisata desa, (4) Studi banding pengelolaan desa wisata, (5) Pengembangan dan pengisian spot-spot wahana wisata, (6) Pelatihan, pendampingan, dan penyiapan SDM pengelola wisata, (7) Pelatihan dan pendampingan dalam manajemen pemasaran wisata.
Religiusitas dan Kewirausahaan; Faktor Kritis dalam Mencapai Kinerja Bisnis pada UKM di Kabupaten Malang Rita Indah Mustikowati; Sri Wilujeng
Jurnal Studi Manajemen dan Bisnis Vol 3, No 2 (2016): Desember
Publisher : Trunojoyo University of Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/jsmb.v3i2.2616

Abstract

Religiusitas bersifat sangat abstrak dan subyektif. Dalam perspektif ini, sejauh mana tingkat religiusitas yang dimiliki oleh seseorang akan mempengaruhi pencapaian kinerja perusahaan, termasuk UKM. Dengan demikian, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji beberapa faktor yang mempengaruhi pencapaian kinerja berdasarkan pada perspektif religiusitas. Populasi penelitian adalah seluruh UKM Sentra Di Kabupaten Malang,dengan jumlah sampel sebesar 82,394 UKM (pembulatan 100 UKM). Pengambilan sampel dilakukan dengan metode probability sampling, dengan teknik Proportional Random Sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah Regresi Berganda. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa semua faktor yang ada pada konsep religiusitas, meliputi kejujuran, etika, moral dan sikap saling menghargai berpengaruh terhadap peningkatan kinerja bisnis. Dengan demikian, agar kinerja bisnis yang dicapai dapat meningkat, maka para pengusaha UKM di Kabupaten Malang harus meningkatkan tingkat religiusitas yang dimiliki.