Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

KAJIAN DAYA SERAP VEGETASI TERHADAP EMISI GAS CO2 YANG DIHASILKAN KENDARAAN BERMOTOR DALAM MITIGASI BENCANA EKOLOGI DI KOTA BANDA ACEH Abdullah .; Nizam Ismail; Budi Aulia
Jurnal Ilmu Kebencanaan : Program Pascasarjana Unsyiah Vol 4, No 1: Februari 2017
Publisher : Jurnal Ilmu Kebencanaan : Program Pascasarjana Unsyiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Banda Aceh is a city with an area of 61.36 km2. Transportation activities result in increased resulting in air pollution which resulted in ecological disaster. Increased carbon dioxide must be offset by the addition of enough greening crops. This study was conducted to assess the absorption of vegetation on carbon dioxide emissions generated by motorvehicles in Banda Aceh City that is green line on the Five road with samples taken five working days starting at 06.30-18.30. Traffic data at peak hours is used to calculate the production of carbon dioxide emissions generated and the area of vegetation cover on the research sites measured from 2015 satellite images using ArcGIS 10.1. Based on the results of the study, the accumulated carbon dioxide emissions of 182.578.8 kg / hr with the absorption of vegetation of 14,374.8 kg / hr or 7.87%. To absorb the emissions required additional vegetation cover area of 107.88 ha or 1.76%. Banda Aceh City Government can make several mitigation efforts to balance the concentration of carbon dioxide in the air, namely: Improvement of public transportation; Establishment and implementation of 3 in 1 system; Maintaining Green Open Space; Improving Greening Activities.
PENGETAHUAN, SIKAP DAN TINDAKAN IBU-IBU RUMAH TANGGA PADA SAAT PRA BENCANA WABAH PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE DI KOTA BANDA ACEH Nelly Susanty; Teuku Tahlil; Nizam Ismail
Jurnal Ilmu Kebencanaan : Program Pascasarjana Unsyiah Vol 4, No 3: Agustus 2017
Publisher : Jurnal Ilmu Kebencanaan : Program Pascasarjana Unsyiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aimed to improve the housewives’ level of knowledge, attitude and action on the pre-epidemic of dengue fever and to know the relationship and the influence of knowledge and attitude toward the action in preventing the dengue fever on the pre-epidemic of dengue fever in Banda Aceh Municipality. The research design used quantitative approach and it was strengthened by the qualitative approach. The sample of this research is 99 respondents which are chosen using the purposive sample. The technique of collecting data was conducted using questionnaire and semi-structure interview. The data were analyzed using univariate, bivariate, and content analysis. The research result showed the housewives’ knowledge, attitude, and action the pre-epidemic of dengue fever in Banda Aceh Municipality were categorized in the low level. It has relation and knowledge influence, behavior toward the housewives’ action in preventing dengue fever through both Drain Shut Bury action program and Drain Shut Bury Plus Action Program on the pre-epidemic of dengue fever in Banda Aceh Municipality. For the housewives, it is expected that they can improve the understanding about the self-warning system toward the danger of dengue fever by actively seeking the information to both from the media and the health staff
ANALISIS KESIAPSIAGAAN UPTD PUSAT PENANGGULANGAN KRISIS KESEHATAN (P2KK) DINAS KESEHATAN ACEH DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI Irhas Farizi; Nizam Ismail; T. Budi Aulia
Jurnal Ilmu Kebencanaan : Program Pascasarjana Unsyiah Vol 3, No 3: Agustus 2016
Publisher : Jurnal Ilmu Kebencanaan : Program Pascasarjana Unsyiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (257.523 KB)

Abstract

The problem in this research is how the preparedness of UPTD staff of Health Crisis Center (P2KK) of Aceh Health Office in facing earthquake disaster. This study aimed to analyze knowledge and attitude, policies and guidance, emergency response plan, and strategy of resource mobility of UPTD P2KK staff of Dinas Kesehatan Aceh in handling earthquake disaster in Aceh. This research uses descriptive research method with quantitative and qualitative approaches. This research uses primary data and secondary data. Population used in this research is all officer UPTD P2KK Dinas Kesehatan Aceh. Samples were taken as many as 54 people in Sampling Population. Data collection was done by documentation study, interview study, and distribution of questionnaires distributed to all field officers UPTD P2KK Dinas Kesehatan Aceh using the formula of percentage. The results will be analyzed univariat to know the level of preparedness of UPTD P2KK staff of Aceh Health Office in the face of earthquake disaster. Based on the result of the research, it can be concluded that the preparedness of UPTD P2KK Dinas Kesehatan Aceh in coping with the earthquake disaster in Aceh is in ready category. Therefore, staff capacity building is still needed such as training and simulation of earthquake preparedness and sustainability and reinforce each other in 7 sub-clusters of health that are currently active so that UPTD P2KK staff of Aceh Health Office are more competent in facing what happened.
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN MUNCULNYA KEMBALI PENYAKIT KAKI GAJAH DI KABUPATEN ACEH BARAT TAHUN 2019 Danvil Nabela; Hermansyah Hermansyah; Nizam Ismail
Sel Jurnal Penelitian Kesehatan Vol 6 No 2 (2019): SEL Jurnal Penelitian Kesehatan
Publisher : Balai Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (360.461 KB) | DOI: 10.22435/sel.v6i2.2369

Abstract

­­Filariasis merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh cacing filaria jika tidak cepat maka akan mengalami cacat permanen, ketika dalam kondisi kronik terjadi pembengkakan pada kaki dan tangan yang disebut elephantiasis (kaki gajah). Kabupaten Aceh Barat merupakan salah satu kabupaten bagian barat selatan yang memiliki jumlah kasus filariasis yang terus mengalami peningkatan dari 9 kasus di tahun 2015 menjadi 15 kasus pada tahun 2017. Banyak faktor yang diduga sebagai penyebab kejadian penyakit kaki gajah diantaranya pengetahuan, perilaku, lingkungan fisik rumah, dan sosialisasi penyuluhan petugas kesehatan. Tujuan penelitian untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan munculnya kembali penyakit kaki gajah di Kabupaten Aceh Barat tahun 2018. Penelitian ini bersifat kuantitatif untuk mengetahui risiko penyakit kaki gajah dengan menggunakan Matched Case Control sampel dalam penelitian ini adalah total populasi dengan menggunakan perbandingan 1:3 maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 60 orang yang terdiri dari 15 orang kasus dan 45 orang sebagai kontrol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa munculnya kembali penyakit kaki gajah di Kabupaten Aceh Barat pengetahuan (p=0,021), sikap (p=0,042), tindakan (p=0,028), sosialisasi penyuluhan tenaga kesehatan (p=0,002), dan lingkungan fisik rumah (p=0,002) namun tidak ada hubungan dengan jenis kelamin (p=0,866) dan literasi kesehatan (p=0,0773). Faktor yang paling dominan adalah tindakan pencegahan penyakit kaki gajah yang kurang baik, dengan kecenderungan sebesar 28 kali untuk meningkatkan munculnya kembali penyakit kaki gajah lebih besar dibandingkan dengan variabel lain. Pemerintah daerah dapat mengaktifkan kembali program gotong royong pada setiap desa, dan untuk Dinas Kesehatan Aceh Barat, Kepala Puskesmas dapat mempromosikan pencegahan filariasisi menggunakan media leaflet atau poster yang dipasang ditempat-tempat umum di desa dan tempat strategis lainnya, seperti papan informasi, pos siskamling dan balai desa di wilayah Aceh Barat. Filariasis is an infectious disease caused by filaria worms if it is not fast it will experience permanent disability, when in chronic conditions swelling of the feet and hands is called elephantiasis (elephantiasis). West Aceh Regency is one of the south west districts that has a number of cases of filariasis that continues to increase from 9 cases in 2015 to 15 cases in 2017. Many factors are suspected as causes of elephantiasis including knowledge, behavior, physical environment of the home, and information dissemination on health workers. The purpose of this study was to determine the factors associated with the re-emergence of elephantiasis in the West Aceh District in 2018. This research is quantitative to determine the risk of elephantiasis by using Matched Case Control The sample in this study is the total population using a ratio of 1: 3, the number of samples in this study were 60 people consisting of 15 cases and 45 people as controls. The results showed that the reappearance of elephantiasis in West Aceh District with knowledge varibale (p=0,021), attitude (p=0,042), actions (p=0,028), socialization of health education counseling (p = 0,002), and the physical environment of the home (p 0,002) but there was no relationship with sex (p=0,866) and health literacy (p=0,0773). The most dominant factor is an unfavorable preventive measure for elephantiasis, with a tendency of 28 times to increase re-emergence of elephantiasis more than other variables. Local governments can reactivate the mutual assistance program in each village, and for the West Aceh Health Service, the Head of the Puskesmas can promote the prevention of filariasis using media leaflets or posters installed in public places in the village and other strategic locations, such as information boards, siskamling posts and village hall in the West Aceh region.
Analysis of Factors Related to Employee Performance at the Aceh Provincial Health Office in 2019 Teuku Mukhlis; Nizam Ismail; Said Usman; Irwan Saputra; Hajjul Kamil
Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences Vol 3, No 3 (2020): Budapest International Research and Critics Institute August
Publisher : Budapest International Research and Critics University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birci.v3i3.1130

Abstract

Background:. The performance of the Aceh Provincial Health Office is closely related to the attitudes of its employees towards their own work, work situation, cooperation between leaders and fellow employees. Actualized performance by employees is also supported by several factors Objective: analyzing factors related to the performance of Aceh Provincial Health Office employees in 2019 Research Method: This type of research is observational using a cross sectional design. Statistical analysis using multiple regression Results: there is a impact of compensation (X1), leadership style (X2) work discipline (X3) and application of sanctions (X4) with the performance of the Aceh Provincial Health Office Staff and Conclusion: factors that influence performance are compensation, leadership style work discipline and the imposition of sanctions.
ANALISIS FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PERSALINAN SECTIO CAESAREA Rosni Fitri Yanti; Nizam Ismail; Abdul Fatah
Jurnal Kesehatan - STIKes Prima Nusantara Vol 13, No 2 (2022): Jurnal Kesehatan
Publisher : STIKes Prima Nusantara Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35730/jk.v13i2.731

Abstract

Latar belakang : Persalinan melalui proses Section Caesarean (SC) saat ini sudah menjadi trend dikalangan para wanita, padahal risiko melahirkan secara SC lebih tinggi dibandingkan secara normal dan juga biaya persalinan metode SC lebih mahal dan meningkatkan beban negara yang seharusnya dapat dialihkan pada pembiayaan yang lain. World Health Organization (WHO) memperkirakan tahun 2018 wanita melahirkan dengan pembedahan sebanyak 35% dari seluruh persalinan hal ini dipengaruhi oleh berbagai faktor diantaranya mitos dalam persalinan, pendidikan ibu dan dukungan suami.Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor pendidikan ibu, pekerjaan ibu, dukungan suami ibu, indikasi medis, psikologi ibu nyeri persalinan, kecantikan organ intim, mitos persalinan, umur ibu dan paritas dengan kejadian persalinan seksio sesarea di Kota Banda Aceh Tahun 2018.Metode: Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain cross sectional. Dengan unit analisis seluruh ibu bersalin yang berada di ruang rawat inap. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 62 responden dari tiga rumah sakit. Pengumpulan data dilakukan tanggal 17 sampai 25 Desember 2018, dengan menyebarkan kuesioner dan studi dokumentasi rekam medis pasien.Hasil penelitian : Hasil penelitian menunjukkan bahwa kejadian persalinan SC di Kota Banda Aceh berhubungan dengan pekerjaan ibu (P=0.038; OR=10.4 (CI=1.14-95.89)), indikasi medis (P=0,001), dukungan suami (P= 0.003; OR=86.3 (CI=4.51-1652.39)) dan mitos dalam persalinan (P=0.036; OR=0.18 (CI=0.2; 0.037-0.89)), namun tidak berhubungan dengan pendidikan ibu (P=0,182), psikologis ibu nyeri persalinan (P=0,977), kecantikan organ intim (P=0,298), umur ibu (P=0,095) dan paritas (P=0,067).Saran: Disarankan bagi pengelola Rumah Sakit memberikan penyuluhan tentang syarat-syarat pasien SC untuk memastikan bahwa ibu layak menjalani prosedur SC untuk persalinan yang akan dilalui sehingga ibu dapat mempersiapkan diri lebih baik. Rumah sakit penyedia jasa SC dapat melibatkan suami dalam proses persalinan untuk meningkatkan dukungan emosional kepada ibu.