Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

Uji Pasar Desain Furniture Rotan Untuk Pasar Global STUDI KASUS: PAMERAN IFEX 2018 Maitri Widya Mutiara; Agustinus Purna Irawan; Eddy Supriyatna Marizar
VISUAL Vol 15, No 1 (2019)
Publisher : FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN - UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jurnal.v15i1.7401

Abstract

Penelitian dalam pagelaran pameran desain furniture rotan merupakan upaya untuk mendapatkan respon kelayakan pasar dan produksi yang dihasilkan dari proses penciptaan desan furniture rotan. Pagelaran pameran ajang uji pasar yang relevan dalam menciptakan berbagai kontak baru. Di dalam konteks ini, kontak baru yang dimaksud adalah responden, yaitu pengunjung pameran (buyers) yang spesifik memahami dunia furniture. Jika kita mempunyai produk baru yang akan diluncurkan, pameran menjadi sarana peluncuran yang tepat, baik terhadap media dan audiens sasaran. Desain merupakan unsur sentral komunikasi (pemasaran). Penampilan produk, kemasannya, cara mengiklankannya, semua mempunyai peran dalam membangkitkan respon emosional dari seorang pelanggannya. Pagelaran pameran internasional merupakan salah satu luaran di dalam proses penelitian penciptaan desain furniture untuk pasar global. Hasil penciptaan desain tersebut wajib dipamerkan untuk mengamati kecenderungan respon pengunjung pameran (buyers) terhadap desain yang diciptakan. Adapun IFEX 2018 (Indonesia International Furniture Expo 2018) merupakan ajang pertemuan antara produsen dan pembeli asing dari berbagai negara. Pengunjung pameran sebagai responden adalah para pelaku bisnis furniture yang sangat memahami dunia furniture, termasuk desain furniture yang sesuai dengan “wants and needs” konsumennya di pasar global. Penelitian ini menggunakan metodologi penelitian kualitatif berbasis riset desain dan manajemen, dengan metode pengumpulan data melalui wawancara langsung dengan pengunjung pameran yang datang dari berbagai negara. Hasil dari penelitian ini berupa masukan kepada desainer yakni: desain kursi rotan dengan system yang baru yaitu “stacking” dan “knock-down”. Pada furniture Knock-down perlu memperhatikan system konstruksi terutama dari segi estetis dan teknis. Kata kunci: Desain, furniture, rotan, pameran, pasar global.
PENGEMBANGAN DESAIN UKIR KAYU PADA INDUSTRI FURNITURE DI JEPARA Eddy Supriyatna; Agustinus Purna Irawan; Maitri Widya Mutiara
Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, dan Seni Vol 3, No 2 (2019): Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, dan Seni
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jmishumsen.v3i2.6036

Abstract

Industri furniture di Jepara sedang mengalami proses perubahan dalam mengatisipasi pasar ekspor. Desain-desain fuirniture yang diproduksi cenderung mengikuti keinginan dan kebutuhan pasar global yang nyaris tidak menampilkan ukiran kayu dalam desain furniturenya. Padahal, ukir kayu Jepara merupakan keunggulan Jepara yang telah berkembangn secara turun-temurun, beratus tahun lamanya. Tampaknya potensi ukir kayu tersebut tidak diberdayakan sebagai alat daya saing ekspor. Oleh sebab itu, diperlukan pengembangan desain furniture ukir kayu yang disesuaikan dengan tuntutan keinginan dan kebutuhan konsumennya di pasar ekspor. Di dalam konteks penelitian ini, pengembangan desain dilakukan setelah melakukan identifikasi pasar ekspor di pasar global dan mengidentifikasi potensi produksi yang dimiliki oleh kalangan industri Jepara. Identifikasi pasar menghasilkan karakteristik desain furniture yang sesuai dengan tuntutan ekspor, adapun identifikasi potensi produksi sebagai pertimbangan di dalam pengembangan desain. Luaran yang dicapai adalah desain furniture ukir kayu, prototype furniture knockdown dan beragam jenis desain ukiran, baik diproses manual maupun masinal. Penelitian kualitatif ini menggunakan pendekatan multidisiplin bidang desain, teknologi, dan manajemen pemasaran. ABSTRACTThe furniture industry in Jepara is undergoing a process of change in anticipating the export market. Furniture designs produced tend to follow the desires and needs of the global market which barely displays wood carvings in their furniture designs. In fact, Jepara wood carving is an advantage of Jepara which has been developed for generations, hundreds of years. It seems that the potential for carving wood is not empowered as a means of export competitiveness. Therefore, it is necessary to develop wooden carved furniture designs that are tailored to the demands and desires of consumers in the export market. In the context of this research, design development is carried out after identifying the export market in the global market and identifying the production potential of the Jepara industry. Market identification produces furniture design characteristics that are in line with export demands, while the identification of production potential as a consideration in design development. The achieved output is wood carved furniture design, prototype knockdown furniture and various types of carving designs, both processed manually and masinal. This qualitative research uses a multidisciplinary approach in the fields of design, technology, and marketing management. 
RANCANG BANGUN ALAT BANTU 3D SCANNER Rudy Rudy; Agustinus Purna Irawan; Didi Widya Utama
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS Vol 14, No 1 (2016): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS
Publisher : Program Studi Teknik Mesin Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (591.027 KB) | DOI: 10.24912/poros.v14i1.826

Abstract

Abstrak: 3D scanner adalah alat Pemindai yang digunakan untuk mengscan benda kerja. 3D scanner pada umumnya digunakan dengan tangan manusia tanpa ada alat bantu. Dalam perancang akan membuat atau merancang Alat Bantu 3D scanner. Alat bantu ini berfungsi untuk mengurangi getaran dan jarak yang selalu konsisten untuk mendapatkan hasil gambar yang maksimal. Dalam perancangan ini bertujuan untuk menghasilkan desain dan gambar kerja konstruksi alat bantu yang kuat, kokoh, aman, dan efisien. Mendapatkan hasil uji 3D scanner. Mendapatkan hasil kerja dari alat yang dibuat apakah berfungsi secara optimun atau tidak. Tiga rumusan masalah diajukan dan berhubungan dengan ketiga tujuan perancangan. Proses perancangan alat bantu 3D scanner dilakukan dengan tahapan yaitu perencanaan dan penjelasan tugas/fungsi, perencanaan konsep produk(gambar kerja). Analisis teknik hanya pada kontruksi rangka. Perancangan alat bantu 3D scanner menghasilkan gambar hasil yang optimum, dengan spesifikasi ukuran panjang 600-1500, lebar 500 dan tinggi 1800 mm. Kapasitas benda yang digunakan hanya bisa pada ukuran terbesar 800x800x800 mm. Kontruksi rangka terbuat dari Baja dengan bahan SS41 dan plat Baja dengan tebal 6mm dan 4 mm. 
PERANCANGAN POWERTRAIN PADA SEGWAY Agustinus Purna Irawan; Danardono Agus Sumarsono
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS Vol 12, No 1 (2014): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS
Publisher : Program Studi Teknik Mesin Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (105.442 KB) | DOI: 10.24912/poros.v12i1.681

Abstract

Abstract: Segway is a personal vehicle with a battery power source which is driven by an electric motor. In designing the Segway, powertrain system design includes power, resources, transmission, steering, braking system and final drives. In the design and results of field tests performed, it was shown that the powertrain system segway is very good. 
PERANCANGAN ULANG ALAT UJI FATIGUE ROTARY BENDING Clementinus Benny Agung Pambayu; Agustinus Purna Irawan; Didi Widya Utama
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS Vol 13, No 2 (2015): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS
Publisher : Program Studi Teknik Mesin Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (122.315 KB) | DOI: 10.24912/poros.v13i2.817

Abstract

Abstract: Fatigue is a form of failure that occurred in the structure due to fluctuating dynamic loads that occur below the yield strength for a long time and repeatedly. Determines the required material fatigue test equipment fatigue. Fatigue test equipment is designed with rotary bending systems. Re-design tool that was originally done to digitize readings manually replaced with a digital readout. Digitization include the addition of pulse digital meter, digital meter counter and the system auto shutdown. The addition of a digital readout to facilitate the conduct of research and testing of materials. 
PERANCANGAN KONSTRUKSI PADA SEGWAY Alvin Soesilo; Agustinus Purna Irawan; Frans Jusuf Daywin
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS Vol 12, No 1 (2014): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS
Publisher : Program Studi Teknik Mesin Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (501.572 KB) | DOI: 10.24912/poros.v12i1.683

Abstract

Abstract: Segway is the two wheeled personal transportation device which is light, strong, can balance themselves and used for short distance. On this segway design, performed modeling and construction load simulation with the help of Autodesk Inventor Professional 2012 software. On the loading simulation results, it was shown that segway’s construction have good strength, so it is safe to be driven. 
ANALISIS KEKUATAN DAN STABILITAS STRUKTUR SISTEM PARKIR OTOMATIS BERBANTUAN SOFTWARE Eko Reinaldo; Agustinus Purna Irawan; Frans Jusuf Daywin
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS Vol 12, No 1 (2014): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin POROS
Publisher : Program Studi Teknik Mesin Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (378.983 KB) | DOI: 10.24912/poros.v12i1.684

Abstract

Abstract: structure analysis software. Resulted of Automatic parking system is a car parking system which moves the vehicle from the parking lot entrance to the parking space automatically with no drivers. Automatic car parking system accepts the load's structure which should be done by the calculation and the structural strength analysis to get a strong and stable structure with expected safety level. structural strength analysis which has been done in this thesis is strong and stable automatic car parking system structure design.The analysis in this thesis is undertaken by using of structure analysis software. Resulted of structural strength analysis which has been done in this thesis is strong and stable automatic car parking system structure design
Mechanical properties of ramie fiber reinforced epoxy lamina composite for socket prosthesis Soemardi, Tresna P.; Kusumaningsih, Widjajalaksmi; Irawan, Agustinus Purna
Makara Journal of Technology Vol. 13, No. 2
Publisher : UI Scholars Hub

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Mechanical properties of ramie fiber reinforced epoxy lamina composite for socket prosthesis. This paper presents an investigation into the application of natural fiber composite especially ramie fiber reinforced epoxy lamina composite for socket prosthesis. The research focuses on the tensile and shear strength from ramie fiber reinforced epoxy lamina composite which will be applied as alternative material for socket prosthesis. The research based on American Society for Testing Material (ASTM) standard D 3039/D 3039M for tensile strength and ASTM D 4255/D 4255M-83 for shear strength. The ramie fiber applied is a fiber continue 100 % Ne14'S with Epoxy Resin Bakelite EPR 174 as matrix and Epoxy Hardener V-140 as hardener. The sample composite test made by hand lay up method. Multiaxial characteristic from ramie fiber reinforced epoxy composite will be compared with ISO standard for plastic/polymer for health application and refers strength of material application at Prosthetics and Orthotics. The analysis was completed with the mode of the failure and the failure criterion observation by using Scanning Electron Microscope (SEM). Based on results of the research could be concluded that ramie fiber reinforced epoxy composite could be developed further as the alternative material for socket prosthesis on Vf 40-50%. Results of the research will be discussed in more detail in this paper.
SIMULASI PERBANDINGAN TEGANGAN STATIS KOMPONEN PINTU MOBIL BERBAHAN ALUMINIUM DAN KOMPOSIT BAMBU Hasan Tjahaya; Agustinus Purna Irawan
POROS Vol. 17 No. 2 (2021): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Poros
Publisher : Program Studi Teknik Mesin Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/poros.v17i2.20014

Abstract

The car door is one of the important components in a car, as a means of getting in and out of passengers and goods. This study aims to compare the factors of safety, strength, shear stress, and dimensional changes due to the received load, between car doors made of bamboo composite material and car doors made of aluminum. The research method is carried out in the form of simulating the load on the car door using Fusion Autodesk 360 software. The data used in this study is secondary data obtained from data analysis from journal articles related to bamboo and aluminum fiber composite materials. Strength simulation using loads of 100 N, 150 N, and 200 N refers to the strength simulation reference. Based on the simulation results, it can be concluded that the car door made of bamboo composite has good yield strength, safety factor, and shear strength and has the potential to be an alternative material to replace aluminum car doors, especially at low loads. The results of modeling using software with the above load, the safety factor values are in the range (10-15) and the displacement is in the range (3-4) mm. The results of this simulation become one of the references in further research and development.