Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Sinar Sang Surya: Jurnal Pusat Pengabdian kepada Masyarakat

PEMANFAATAN LIMBAH AIR KELAPA OLEH PKK RT 49 KENALI BESAR KECAMATAN ALAM BARAJO KOTA JAMBI Ratih Rosita; Yorina An’guna Bansa; Deka Veronica
SINAR SANG SURYA Vol 5, No 2 (2021): Agustus 2021
Publisher : UM Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/sss.v5i2.1697

Abstract

Abstrak Secara umum tujuan dari program pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan pengolahan air limbah pembuatan nata de coco kepada PKK RT 49 Kelurahan Kenali Besar Kecamatan Alam Barajo Kota Jambi yang dapat memberikan tambahan pendapatan. Adapun tujuan khusus adalah: (1) Memberikan pengetahuan kepada pedagang kelapa parut dan mitranya tentang pengolahan nata de coco, (2) Memberikan pengetahuan kepada ibu-ibu PKK RT 49 tentang pengolahan nata de coco menjadi berbagai macam rasa, (3) Berbagi pengetahuan dengan ibu-ibu PKK RT 49 tentang cara membuat kemasan lebih menarik, Terakhir (4) Meningkatkan pengelolaan dan memperluas jaringan pemasaran. Metode yang digunakan adalah: (1) Sosialisasi pengetahuan tentang nata de coco, (2) Penyuluhan dan pelatihan pengolahan air limbah kelapa menjadi nata de coco kepada ibu-ibu PKK RT 49 Desa Kelali Besar Kecamatan Alam Barajo (3) Peningkatan Mutu Sumber Daya Manusia, dan (4) Pelatihan Promosi Produk Usaha Kecil Menengah melalui Internet. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat peserta terhadap kegiatan tersebut sangat besar. Hal ini ditunjukkan dengan antusiasnya para peserta untuk mengikuti dan memperhatikan setiap materi yang disampaikan, serta keinginan mereka untuk mengetahui lebih dalam tentang proses nata de coco. Berdasarkan kumpulan informasi yang dikumpulkan oleh tim, salah satu kunci keberhasilan pelaksanaan kegiatan ini adalah keinginan mereka untuk mendapatkan penghasilan lebih, terutama karena melimpahnya bahan baku pembuatan nata de coco di lingkungan mereka. Kata kunci : Air limbah kelapa, Nata de Coco, Pelatihan pemanfaatan limbah  Abstract In general, the aim of the community service program is to provide training in waste water treatment for making nata de coco to the PKK RT 49 Kelurahan Kenali Besar, Alam Barajo District, Jambi City, which can provide additional income. The specific objectives are: (1) Providing knowledge to shredded coconut traders and their partners about processing nata de coco, (2) Providing knowledge to PKK RT 49 women about processing nata de coco into various kinds of flavors, (3) Sharing knowledge with mothers -ibu PKK RT 49 on how to make packaging more attractive, Finally (4) Improve their management and expand their marketing network.The methods used were: (1) Dissemination of knowledge on nata de coco, (2) Counseling and training on processing coconut waste water into nata de coco to PKK women RT 49 Kelali Besar Village, Alam Barajo District (3) Improving the Quality of Human Resources, and (4) Training on Product Promotion of Small and Medium Enterprises through the Internet. The results showed that the participants' interest in the activity was very large. This was shown by the enthusiasm of the participants to follow and pay attention to each material presented, as well as their desire to know more about the nata de coco process. Based on the aggregate information collected by the team, one of the keys to the successful implementation of this activity is their desire to earn more income, especially because of the abundance of raw materials for making nata de coco in their environment. Keywords : Wastewater coconut, Nata de Coco, Waste utilization training
Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Organisasi Non Profit di Desa Sumber Jaya, Muaro Jambi Asrini Asrini; Yorina An’guna Bansa; Deka Veronica; Ratih Rosita
SINAR SANG SURYA Vol 7, No 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : UM Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/sss.v7i2.2794

Abstract

ABSTRAK  Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pengetahuan sekaligus praktek bagaimana menyusun laporan keuangan organisasi non profit. Metode yang digunakan adalah metode ceramah dan diskusi interaktif. Hasil dari pelatihan ini adalah mendapatkan ilmu menyusun laporan yang baik dan benar sesuai undnag-undang sehingga dengan melakukan penyusunan laporan keuangan tersebut dapat memberikan informasi kepada regulator, donatur dan pertanggungjawaban kepada publik. Adapun dampak yang diperoleh dari kegiatan PKM ini adalah Desa Sumber Jaya sudah memiliki laporan keuangan yang memadai sesuai dengan laporan keuangan untuk organisasi non-profit.Kata kunci: laporan keuanagan, organisasi non profit, penyusunan laporanABSTRACT The purpose of this community service is to provide knowledge as well as practice on how to prepare financial reports for non-profit organizations. The method used is the lecture method and interactive discussion. The result of this training is gaining knowledge of preparing good and correct reports in accordance with the law so that by preparing these financial reports it can provide information to regulators, donors, and accountability to the public. The impact obtained from this PKM activity is that Sumber Jaya Village already has adequate financial reports in accordance with financial reports for non-profit organizations.Keyword : financial reports, non-profit organizations, preparation of reportsÂ