Ruth Febriana Kesuma
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN DAN PEMBUATAN INFOGRAFIK PENGUKURAN KUALITAS TANAH DI DESA GONDOWANGI Rokiy Alfanaar; Ruth Febriana Kesuma; Rollando ,
JPM17: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 01 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30996/jpm17.v5i01.3256

Abstract

Desa Gondowangi adalah salah satu desa yang sebagian penduduknya mengandalkan sektor pertanian. Pada umumnya, petani di Desa Gondowangi mengalami masalah bedanya hasil pertanian dari berbagai lahan yang dimiliki. Pengabdian masyarakat ini dilaksanakan dengan metode pelatihan pengukuran kualitas tanah dan pembuatan infografik kualitas tanah. Kegiatan pengabdian dilaksanaan dengan cara pelatihan secara langsung di lahan milik para petani. Pelatihan pengukuran dilaksanakan secara langsung oleh petani pemilik lahan sehingga petani terbiasa menggunakan soil meter. Berdasarkan hasil pengabdian didapatkan berbagai lahan memiliki kualitas tanah yang berbeda dari segi pH dan kandungan unsur hara.