Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

Entrepreneurship Training in Traditional Kulinner Processing (Rengginang) As a Creative Industrial Product That Adds Value to the Sales of Farmers' Harvest in Sagara Jaya Village Bekasi West Java Corry Yohana; Rizki Firdausi Rachmadania
Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) Vol 4 No 2 (2020): Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) (DOAJ & SINTA 3 Indexed)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JPMM.004.2.09

Abstract

The purpose of this community service activity is to equip participants to have an understanding and knowledge of the importance of managing how to process harvested rice into rengginang, from how to manufacture, packaging, to marketing it. The training activities are carried out using the classical method with a discussion / question and answer approach and simulation as well as guidance / consultation carried out both through one last meeting session with participants. The implementation of this training was attended by 54 participants. with this training participants will have the knowledge and insight as citizens who are skilled at managing crops to produce rengginang products thereby increasing opportunities for family financial income and providing provisions to improve living standards for the better. Keywords: entrepreneurship training, processing the yields, adding selling points,
RESEARCH BOOTCAMP: PENINGKATAN KUALITAS DASAR RISET Ayatulloh Michael Musyaffi; Siti Fatimah Zahra; Muhammad Yusuf; Rizki Firdausi Rachmadania
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 5, No 6 (2021): Desember
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.199 KB) | DOI: 10.31764/jmm.v5i6.4867

Abstract

Abstrak: Research Bootcamp merupakan tema kegiatan dalam rangka pelatihan dasar ketrampilan riset dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas artikel riset. Pengabdian ini dilatarbelakangi karena kurang meratanya pemahaman dan ketrampilan dosen-dosen atau pihak yang terkait dalam aplikasi yang berguna bagi penelitian yang dilakukan mahasiswa, tingkat plagiasi pada karya akhir mahasiswa masih cukup tinggi, dan masih kurangnya literasi mahasiswa dalam menemukan topik serta jurnal nasional dan internasional. Sehingga solusi yang dilakukan yaitu dilakukan Pelatihan mengenai penulisan artikel ilmiah melalui pemanfaatan Mendeley, Grammarly, dan Optimalisasi Ms. Word, Pelatihan dan pendampingan mengenai Teknik paraphrase dan pemanfaatan tools scan plagiasi, Pelatihan dan pendampingan berupa Teknik pencarian artikel ilmiah nasional dan internasional terindeks. Kegiatan ini dilakukan selama 1 hari penuh. Adanya pendampingan ini diharapkan dapat menuntun peserta untuk menghasilkan artikel ilmiah yang berkualitas. Sebanyak 101 berpartisipasi yang terdiri dosen dan mahasiswa dari berbagai kampus di Indonesia. Setelah mengikuti pelatihan ini, 83,2% telah paham dalam menggunakan tools dalam artikel ilmiah dimana sebelumnya hanya memiliki presentase 19,8% yang sudah paham. Hal ini menunjukan bahwa dalam melakukan pelatihan yang intensif, akademisi dapat memahami cara pembuatan jurnal melalui tools-tools Mendeley, Grammarly, melakukan paraphrase dan pemanfaatan Microsoft word.Abstract: Research Bootcamp is the theme of activities in the framework of basic training in research skills to improve the quality of research articles. This dedication is motivated by the lack of equal understanding and skills of lecturers or related parties in applications that are useful for research carried out by students, the level of plagiarism in student final works is still quite high, and there is still a lack of student literacy in finding topics and national and international journals. So, the solution is to conduct training on scientific article writing through the use of Mendeley, Grammarly, and Optimization of Ms. Word, training and assistance on paraphrasing techniques and the use of plagiarism scan tools, training, and assistance in the form of indexed national and international scientific article search techniques. This activity is carried out for 1 full day. This assistance is expected to guide participants to produce quality scientific articles. A total of 101 participants consisting of lecturers and students from various campuses in Indonesia. after participating in this activity, there is an increase in quality, improvement in the quality of scientific articles, mastery of reference tool managers, and producing scientific articles for the needs and contributions of each individual's science.
Efektivitas Kepemimpinan Transformasional dan Kepuasan Kerja Dalam Mempertahankan Kinerja guru SMK di Masa Transisi Rizki Firdausi Rachma Dania; Corry Yohanna
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 9, No 1 (2023): January 2023
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.9.1.283-292.2023

Abstract

Guru menjadi ujung tombak dari penyelenggaraan edukasi. Maka dari itu kinerja guru menjadi suatu hal yang perlu ditingkatkan dan dijaga. Namun, dengan adanya pandemi dan perubahan globalisasi, kinerja guru jadi menunjukkan kecenderungan menurun. Melalui penelitian ini, peneliti ingin mengkaji faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja guru SMK dilihat dari seperti kepuasan kerja, kemampuan untuk beradaptasi terhadap perubahan dan kepemimpinan transformasional. Banyak penelitian mengenai hubungan hubungan keempat variabel di atas. Namun, masih banyak research gap dengan klaim yang berbeda. Maka dari itu penelitian ini akan berfokus pada Efektivitas kepemimpinan transformasional , kepuasan kerja dalam mempertahankan kinerja guru SMK di masa transisi. Adapun penelitian ini dilakukan dengan metode Kuantitatif. Penyebaran data dan pemilihan responden dilakukan dengan teknik purposive sampling dan pengelolahan data dilakukan dengan SEM. Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa kepemimpinan transformasional, kepuasan kerja dan kesiapan menghadapi perubahan berpengaruh positif dalam mempertahankan kinerja karyawan di tengah masa transisi.
PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMKN3 JAKARTA Hamida Hamida; Christian Wiradendi Wolor; Rizki Firdausi Rachmadania
Berajah Journal Vol. 3 No. 1 (2023): February
Publisher : Berajah Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47353/bj.v3i1.200

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh pembelajaran berbasis masalah dan pembelajaran kontekstual terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas XII SMKN 3 Jakarta. Penelitian ini dilakukan di SMKN 3 Jakarta tahun 2022 pada kelas XII OTKP dengan jumlah sample sebanyak 33 siswa. Penelitian ini menggunakan metode Quasi Experimental Design dengan desain penelitian The Matching Pretest-Posttest Control Group Design. Teknik pengambilan sample menggunakan jenis Non probability sampling dengan teknik Purposive sampling. Teknik pengolahan data melalui uji normalitas, uji homogenitas dan uji-t dua pihak dengan bantuan program IBM SPSS 22. Hasil analisi data menunjukkan adanya pengaruh pembelajaran berbasis masalah dan pembelajaran kontekstual terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelompok eksperimen 1 diperoleh nilai sig (2-tailed) sebesar 0,000, data tersebut jika dilihat dari kriteria uji-t adalah 0,000 < 0,05, maka data pada kelompok eksperimen 1 PBL dapat dinyatakan H0 ditolak dan Ha diterima, dan pada kelompok eksperimen 2 diperoleh nilai sig (2-tailed) sebesar 0,043, data tersebut jika dilihat dari kriteria uji-t adalah 0,043 < 0,05, maka data pada kelompok eksperimen 2 Kontekstual dapat dinyatakan H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga berdasarkan data penelitian tersebut, pembelajaran berbasis masalah dan pembelajaran kontekstual dapat membantu meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa.
Pengaruh Keaktifan Organisasi dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Febi Ferdian Farhan; Osly Usman; Rizki Firdausi Rachmadania
COMSERVA : Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 09 (2023): COMSERVA : Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Publikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59141/comserva.v2i09.574

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keaktifan organisasi dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa bidikmisi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 115 mahasiswa. Teknik pemilihan responden menggunakan purposive sampling dengan menggunakan rumus Slovin sehingga diperoleh sampel berjumlah 90 mahasiswa bidikmisi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner dengan menggunakan skala likert. Data dianalisis dengan teknik regresi berganda menggunakan bantuan program SPSS-26. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, ditemukan bahwa keaktifan organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar, motivasi belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar dan keaktifan organisasi dan motivasi belajar secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar
Pengaruh Keseimbangan Kehidupan Kerja Terhadap Perilaku Kewargaan Organisasi Melalui Komitmen Organisasi Pada Guru SMK Swasta di Jakarta Timur Anindia Ningtias Saputri; widya parimita; Rizki Firdausi Rachmadania
Jurnal Indonesia Sosial Teknologi Vol. 4 No. 01 (2023): Jurnal Indonesia Sosial Teknologi
Publisher : Publikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1935.922 KB) | DOI: 10.59141/jist.v4i01.569

Abstract

School is a service organization that carries out the teaching and learning process. Schools must develop organizational citizenship attitudes and behaviors as additional (voluntary) behaviors outside of formal job requirements that provide benefits to schools and can continue to develop and achieve the goals set. The success of education is inseparable from the success of educators, one of which is the teacher. The quality of teachers is a driving force in producing superior, character and quality individuals. The research was conducted to see the effect of work-life balance on organizational citizenship behavior through organizational committees of private vocational school teachers in East Jakarta. The method used in this research is descriptive quantitative method, with a survey approach. The results showed that there was a significant and positive direct effect between work-life balance on organizational citizenship behavior, a significant and positive direct effect between work-life balance on organizational commitment, a significant and positive direct effect between organizational commitment on organizational citizenship behavior, and there is a significant and positive indirect effect between work-life balance on organizational citizenship behavior mediated by organizational commitment.
Pelatihan Keterampilan Penulisan Dasar Untuk Peningkatan Kuantitas dan Kualitas Penelitian Rizki Firdausi Rachma Dania; Christian Wiradendi Wolor; Suherdi Suherdi
Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 1 (2023): Februari 2023
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/jabdimas.v6i1.14367

Abstract

Penelitian menjadi kegiatan pilar dari Tridarma perguruan tinggi yang wajib dilakukan Apalagi pada masa globalisasi ini, di mana penelitian diharapkan bisa mengahasilkan artikel berkualitas yang tembus publikasi internasional. Namun, kurangnya pengetahuan dan skill membuat pelaksanaan penelitian menjadi momok yang menakutkan. Banyak kasus di mana dosen masih kurang percaya diri melaksanakan penelitian atau sudah melaksanakan penelitian, tetapi kualitas belum memadai. Fenomena ini bisa terjadi karena masih kurangnya pengetahuan dan keterampilan dalam melakukan penelitian dan publikasi ilmiah. Maka dari itu, kegiatan pengabdian ini ditujukan untuk para dosen agar bisa memberi solusi semua permasalahan yang dihadapi dalam penelitian. Kegiatan pengabdian yang dilakukan ialah pelatihan keterampilan penulisan dasar. Kegiatan pelatihan ini diadakan dengan metode pendekatan ceramah dan diskusi dengan topik sekitar pencarian jurnal berkualitas, teknik penulisan paraphrase, penulisan referensi dengan memanfaatkan Mendeley, hingga pemanfaatan Grammarly untuk menerjemahkan artikel ke dalam bahasa Inggris. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan dua kali secara online selama bulan Juli-Agustus secara online dengan melibatkan tiga universitas berbeda sebagai mitra yaitu Stebi Global Mulia, UHAMKA,serta politekkik Tempo. Setelah kegiatan pengabdian ini dilaksanakan, diketahui ada kenaikan presentase mengenai pemahaman materi-materi penulisan dasar yang diajarkan melalui pelatihan.
Analisis Pelayanan Publik Melalui Website PPID Pada Lembaga Administrasi Negara Devina Angistya Maharani; Osly Usman; Rizki Firdausi Rachmadania
Jurnal Media Administrasi Vol 8 No 1 (2023): April: Jurnal Media Administrasi
Publisher : Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56444/jma.v8i1.520

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Lembaga Administrasi Negara yang betujuan untuk mengetahui yang dilakukan pada pelayanan publik Lembaga Administrasi Negara, mengetahui penerapan standar pelayanan publik pada wesite PPID dan mengetahui kendala pelayanan website PPID Metode penilitian ini menggunakan kualitatif dengan pendekatan studi kasus, Teknik pengumpulan daa yang digunakan studi pustaka, observasi, wawancara dan dokumentasi, kemudian teknik kebasahan data dengan metode triangulasi teknik dan triangulasi sumber serta metode interaktif untuk teknik analisis data meliputi pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil yang didapat dalam penelitian ini menemukan standar pelayanan pada webiste ppid belum sepenuhnya terpenuhi sebab sistem pelayanan belum dikembangkan oleh petugas, inovasi pelayanan belum di perbaru dan jangka permohonan informasi relatif lama. Kendala dalam proses pelayanan pada website PPID kurangnya petugas pelayanan, fitur website belum memenuhi kebutuhan pengguna dan kualitas website belum baik. Lembaga Administrasi Publik sebagai lembaga yang bertugas melayani publik seharusnya memperbaiki kekuranga tersebut agar dapat memberikan pelayanan terbaik. pelayanan publik yang baik akan mendapatkan citra baik di masyarakat.
Pengelolaan Diversity Karyawan Dalam Organisasi Juliana Amanda Putri; Susan Febriantina; Rizki Firdausi Rachmadania
Jurnal Ekonomika Dan Bisnis Vol. 3 No. 1 (2023): January-April
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47233/jebs.v3i1.598

Abstract

This research aims to find out: Description of diversity for company X employees, Types of employee diversity in Company X, Description of the constraints in managing Diversity for company X employees, and Benefits that exist in managing employee diversity in company X. Research methods used is descriptive analysis method with a qualitative approach. The unit of analysis used in this study were 4 employees who were determined by purposive sampling technique. The data analysis technique used is an interactive model data analysis technique, starting from data reduction, data presentation, to drawing conclusions. The results of data analysis show that there is a lot of diversity (diversity) of employees at Company X and in the Management of Diversity at Company X which is still not structured enough due to the absence of Policies or Rules related to Employee Diversity Management in the long term. This research has limitations, namely only examining one variable, therefore it is suggested for further researchers to be able to examine more than one variable to strengthen and expand the research results.
PENERAPAN SURAT MENYURAT MELALUI APLIKASI SIDOEL DI PT X Ayu Aprilia; Osly Usman; Rizki Firdausi Rachmadania
JUMBIWIRA : Jurnal Manajemen Bisnis Kewirausahaan Vol. 2 No. 1 (2023): April : Jurnal Manajemen Bisnis Kewirausahaan
Publisher : BADAN PENERBIT STIEPARI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/jumbiwira.v2i1.506

Abstract

Tujuan dari penelitian ilmiah ini adalah untuk mendapatkan deskripsi tentang menganalisis surat menyurat melalui aplikasi sidoel. Penelitian ini memakai teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi,wawancara, dan dokumentasi. Pendekatan dalam penelitian ini termasuk pendekatan kualitatif. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa surat menyurat melalui aplikasi sidoel berdampak besar pada efektivitas dan produktivitas dalam surat menyurat. Sistem surat menyurat yang baik akan menghasilkan yang terbaik pula. Sehingga memberikan kemudahan dalam menyelesaikan pekerjaan dan mencapai tujuan perusahaan