Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Wajib Pajak Dalam Menggunakan Sistem E-Filling Mardiana Mardiana; Pipit Nursaputri; Ria Dwi I’zzaty
IJAcc Vol 1 No 1 (2020): Indonesian Journal Accounting (IJAcc)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (306.947 KB) | DOI: 10.33050/IJAcc.v1no1p5

Abstract

The purpose of this research is to examine the factors affecting interests of taxpayers in using efiling facility. The independent variables of this research are perceived usefulness, perceived ease of use, security and privacy, complexity, readiness technology taxpayers information and human resources. Data used in this research is primary data by using questionnaires. Respondent are the Individual Taxpayers who used e-filing.This research used multiple linear regression analysis that involved 108 respondents. The results show that: (1) perceived usefulness affects positively the intention to use E-filing, (2) perceived ease of use affects positively the intention to use E-Filing, (3) security and privacy affects positively the intention to use E-Filing, (4) complexity affects negatively the intention to use E-filing, (5) Readiness Technology Taxpayers Information affects positively the intention to use E-Filing (6) Human Resources affects positively the intention to use E-Filing
Corporate Tax Avoidance : Mekanisme Corporate Governance Dan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Dan Kimia Di Indonesia Dadan Ramdhani; Sriyani Sriyani; Mardiana Mardiana
IJAcc Vol 1 No 2 (2020): Indonesian Journal Accounting (IJAcc)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (681.807 KB) | DOI: 10.33050/10.33050/IJAcc.v1no2p5

Abstract

Penelitian ini mengenai Pengaruh mekanisme corporate governance dan corporate social responsibility terhadap corporate tax avoidance pada perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh pengaruh mekanisme corporate governance dengan menggunakan indikator variabel kepemilikan institusional, komisaris independen, komite audit dan kepemilikan manajerial dan corporate social responsibility terhadap corporate tax avoidance, studi empitis pada perusahaan industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2014-2018. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitati. Penentuan sampel pada penelitian ini adalah dengan teknik purposive sampling, sehingga diperoleh sampel penelitian 30 perusahaan dengan total 150 (30x5tahun) observasi yang sesuai dengan karakteristik yang ditentukan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. yang dilakukan menggunakan bantuan software IBM SPSS 23.0. Hasil peneltian ini adalah kepemilikan institusional, komite audit dan kepemilikan manajerial berpengaruh positif terhadap corporate tax avoidance. Komisaris independen tidak berpengaruh terhadap corporate tax avoidance. Dan corporate social responsibility berpengaruh negatife terhadap corporate tax avoidance.
Analisa Faktur Pajak Yang Tidak Dapat Dikreditkan Terhadap Pajak Pertambahan Nilai Terutang (Studi Kasus Pt.Mitra Pemuda Baja Di Tangerang) Mardiana Mardiana; Mintauli Debataraja; Meri Mayang Sari
IJAcc Vol 2 No 1 (2021): Indonesian Journal Accounting (IJAcc)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (377.782 KB) | DOI: 10.33050/IJAcc.v2no1p1

Abstract

PT. Mitra Pemuda Baja sebagai objek penelitian merupakan perusahaan yang sudah dikukuhkan sebagai Pengusaha Kena Pajak yang bergerak dibidang jasa fabrikasi yang setiap transaksinya mengandung pajak pertambahan nilai yang akan disetor ke kas Negara dengan menggunakan sistem Pajak Masukan dan Pajak keluaran. Pada empat tahun awal pendirian PT. Mitra Pemuda Baja melakukan pembelian beberapa unit mobil serta bangunan dimana faktur pajak masukan yang diterima oleh PT.Mitra Pemuda Baja merupakan faktur pajak yang tidak dapat dikreditkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana analisa faktur pajak yang tidak dapat dikreditkan terhadap Pajak Pertambahan Nilai Terutang pada PT.Mitra Pemuda Baja. Variabel yang menjadi fokus dari penelitian ini adalah Faktur Pajak Yang Tidak Dapat Dikreditkan sebagai variabel bebas (X), Pajak Pertambahan Nilai Terutang sebagai veriabel terikat (Y). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif komparatif yaitu pengumpulan data, penjabaran data, dan perbandingan data dilapangan dengan data teori yang ada. Data analisis menggunakan analisis Uji Regresi. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa Faktur Pajak Yang Tidak Dapat Dikreditkan memberikan pengaruh yang signifikan terhadap Pajak Pertambahan Nilai Terutang di PT.Mitra Pemuda Baja. Hasil perhitungan dengan menggukan Uji Regresi, menunjukkan nilai Y = 14.325,5 dengan meramalkan nilai X untuk tahun depan sebesar 2.870. Hal ini menunjukkan pengaruh yang signifikan antara faktur pajak yang tidak dapat dikreditkan dengan PPN terutang.
ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN DAN FINANCIAL DISTRESS TERHADAP PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN Imam Aji Santoso; Mardiana Mardiana; Ageng Setiani Rafika
IJAcc Vol 2 No 2 (2021): Indonesian Journal Accounting (IJAcc)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (641.071 KB) | DOI: 10.33050/jakbi.v2i2.1742

Abstract

Auditor bertugas untuk menilai kewajaran yang ada pada laporan keuangan perusahaan. Dan ada manfaat lain yang didapat selain laporan keuangan, yaitu para user (pengguna) dapat mengetahui informasi internal perusahaan, seperti kemampuan perusahaan dalam menjaga dan mempertahankan kelangsungan usahanya melalui opini audit going concern. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan dan financial distress terhadap opini audit going concern. Obyek penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dari tahun 2017-2019 sebagai populasi. Pemilihan sampel data ditentukan dengan menggunakan metode cluster sampling sehingga terdapat 36 perusahaan manufaktur sebagai sampel penelitian. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi logistik dengan program SPSS versi 25 dan tingkat signifikansi sebesar 5%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern dan financial distress berpengaruh signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern
Analisis Efektivitas Dan Efisiensi Sistem Informasi Akuntansi Pada Aplikasi DANA Untuk Mengatur Keuangan Masyarakat Mardiana Mardiana; Salsabillah Devia Khansa; Risky Wulandari
IJAcc Vol 3 No 1 (2022): Indonesian Journal Accounting (IJAcc)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.617 KB) | DOI: 10.33050/jakbi.v3i1.2152

Abstract

In today's digital era, many people have implemented digital systems to support their daily activities. One of them is to manage finances. The DANA application is one of the many financial management applications in Indonesia. In this application, users can manage finances such as income, expenses, shopping, and others, as well as user financial data and information. However, is the application effective and efficient for managing finances? In this study, a survey will be conducted using a questionnaire with 102 respondents who are users of the DANA application. The results of this study indicate that the majority of respondents feel that the DANA application has been effective in managing finances and the quality of the information system and accounting information provided is quite good, and also efficient in using the application. And the majority of respondents believe that the DANA application is well known and also quite useful for managing finances.
The Online Sales Application Of Black And White Print Based On Yii Framework On Higher Education E-Commerce Website Mardiana Mardiana; Ninda Lutfiani; Rivialdo Sultan Saga
Aptisi Transactions On Technopreneurship (ATT) Vol 1 No 2 (2019): September
Publisher : Pandawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34306/att.v1i2.47

Abstract

Raharja Internet Cafe as a facility in Raharja College which is provided for Personal Raharja in helping provide the need for lecture activities. Raharja Internet Cafe has a problem that the system of selling black and white print products that apply consumers must come directly to the RIC room at LV-002 at Raharja College, but Raharja Internet Cafe cannot accommodate many consumers because of the limited area. These problems are the background for the establishment of an electronic sales system (e-commerce) based on Yii framework with the aim of facilitating the sale of black and white print products for consumers and staff of Raharja Internet Cafe. E-commerce website at Raharja Internet Cafe is a web-based application with a structured programming concept. The e-commerce application development Shop Copy Nicky uses 4 (four) stages according to the steps that exist in software development, including the stages of observation, analysis, literature study consisting of 10 (ten) literature and implementation. The conclusion of the e-commerce website development on Raharja Internet Cafe is that the website built can make it easy for consumers to make transactions, and Raharja Internet Cafe can get comprehensive and real time reports about sales data, and payment systems for consumers that are easier because they use payment system that is done online
Kerja Lapangan Berbasis Website Untuk Sistem Informasi Manajemen Praktek (Studi Sistem Informasi Program Studi Kasus Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Universitas Raharja Desy Apriani; Tarisya Ramadhan; Erna Astriyani; Mulyati; Mardiana
ADI Bisnis Digital Interdisiplin Jurnal Vol 3 No 1 (2022): ADI Bisnis Digital Interdisiplin
Publisher : ADI Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34306/abdi.v3i1.735

Abstract

Kerja praktek adalah suatu metode pengintegrasian program pendidikan universitas dengan program pemerolehan keterampilan yang diperoleh melalui kegiatan kerja langsung di tempat kerja untuk memperoleh tingkat kecakapan tertentu. Pendaftaran dan pelaporan pelaksanaan kerja praktek di prodi sistem informasi masih dilakukan secara manual. Penulis mengembangkan sistem informasi manajemen kerja praktek berbasis sistem informasi Universitas Raharja program studi kasus. Untuk pengembangan aplikasi online menggunakan bahasa pemrograman HTML, PHP, dan database MySql. DFD digunakan untuk merancang sistem (data flow diagram). Oleh karena itu, diharapkan tersedianya sistem informasi manajemen kerja praktek akan membantu mahasiswa yang terdaftar pada program studi sistem informasi.
SISTEM PENERIMAAN BEASISWA MENGGUNAKAN METODE SAW SEBAGAI PENUNJANG KEPUTUSAN Mardiana Mardiana; Zulvi Kurniawan Aslam; Dede Kurniawan
Jurnal Manajemen Retail Indonesia (JMARI) Vol 2 No 2 (2021): Jurnal Manajemen Retail Indonesia (JMARI)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (248.381 KB) | DOI: 10.33050/jmari.v2i2.1661

Abstract

Teknologi dan ilmu pengetahuan mengalami perkembangan yang cukup meningkat. Dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang serba canggih dan modern,komputer menjadi salah satu alat terpenting untuk membantu manusia mengatasi berbagai permasalahan dalam pemberian beasiswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan beasiswa dimana saat ini proses pemberian beasiswa masih manual. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode SAW (Simple Additive Weight) agar dapat mempermudah proses pemberian beasiswa secara obyektif berdasarkan bobot dan kriteria penilaian yang telah ditentukan. Dari hasil analisis dan observasi yang dilakukan dapat diketahui bahwa beasiswa yang diberikan masih kurang memadai sehingga menghambat proses pemberian beasiswa, maka penulis bermaksud untuk merancang sistem pendukung keputusan penilaian kinerja pegawai dengan menggunakan metode SAW (Simple Additive Weight). Data yang digunakan untuk mengolah desain antara lain data rapor, data yatim piatu, data masyarakat miskin atau kurang mampu. Hasil yang didapat dalam penelitian ini menunjukkan bahwa program penerimaan beasiswa memerlukan suatu sistem yang memberikan kemudahan bagi staf dan guru, menghemat waktu dan mudah untuk dijalankan
PENGARUH PENGELOLAAN KEUANGAN TENAGA KERJA MUDA PADA KOTA AMPANA Mardiana Mardiana; Sefti Husna Luthfiyah; Wyne Febrianti
Jurnal Manajemen Retail Indonesia (JMARI) Vol 3 No 1 (2022): Jurnal Manajemen Retail Indonesia (JMARI)
Publisher : UNIVERSITAS RAHARJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (341.985 KB) | DOI: 10.33050/jmari.v3i1.2159

Abstract

Masyarakat dengan latar belakang pengetahuan keuangan yang baik akan sadar dan lebihmementingkan prioritas. Namun tidak menutup kemungkinan jika masyarakat dengan tingkatpendidikan yang tinggi dan kondisi finansial yang mapan akan membelanjakan uangnya secaraberlebihan tanpa adanya perhitungan dengan baik karena mereka terdesak dengan gaya hidup yang adapada lingkungannya. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruhgaya hidup, pendapatan, kepribadian dan literasi keuangan terhadap pengelolaan keuangan. Penelitianini dilakukan di Kota Ampana dengan jumlah sampel sebanyak 159 responden. Teknik pengambilansampel menggunakan teknik probability sampling dengan metode stratified random sampling.Metodologi penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode survey dan analisis linearregresi berganda untuk menguji hipotesis. Hasilnya menunjukkan semua variabel independenberpengaruh terhadap variabel dependen, faktor gaya hidup memiliki pengaruh tertinggi terhadappengelolaan keuangan. Kemudian nilai R Square menunjukkan sebesar 0.068 atau 68% secarakeseluruhan mempengaruhi pengelolaan keuangan, sedangkan sisanya 32% dipengaruhi oleh faktorlain.
Pelatihan Inovasi Media Pembelajaran iLearning 2.0 Sebagai Pengabdian Masyarakat Terhadap Pendidikan Tinggi Sulthan Taqi Sampoerna; Untung Rahardja; Mardiana; Viola Tashya Devana; Nuke Puji Lestari Santoso
ADI Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2022): ADI Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : ADI Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34306/adimas.v2i2.567

Abstract

Era digital sudah semakin canggih sehingga pengajar perlu mengikuti alur teknologi saat ini, dan dunia pendidikan sangat penting dalam kehidupan untuk meningkatkan kekayaan intelektual serta integritas sosial. Tetapi, tidak semua pengajar mampu mengikuti zaman dengan cepat terhadap teknologi, khususnya metode pembelajaran yang cocok di era pandemi. Pemanfaatan internal dan eksternal pendidikan pada saat pandemi merupakan salah satu faktor di balik keberhasilan dan kemajuan pendidikan tinggi. Dan perlu adanya teknologi inovasi yang memudahkan pembelajaran di era pandemi dengan metode sosialisasi, diskusi dan tutorial sebagai pelatihan serta pendampingan. Sehingga kebaruan dari penelitian sebelumnya yaitu iLearning eDucation 2.0 ini mampu memenuhi kebutuhan pengajar maupun siswa dalam menjalankan kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka. Pelatihan dan pendampingan pembuatan media pembelajaran berlangsung di kampus Universitas Raharja. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas mahasiswa dalam dunia pendidikan khususnya dalam menggunakan media pembelajaran berbantuan komputer, dan untuk meningkatkan kemampuan dosen dan mahasiswa dalam menulis karya ilmiah khususnya saat melakukan penelitian. Hasil penelitian ini berupa sistem pembelajaran online untuk meningkatkan kreativitas mahasiswa dan melaksanakan pengabdian kepada masyarakat. Layanan pelatihan yang layak adalah pelatihan dan pendampingan pembuatan media pembelajaran berbantuan komputer dengan menggunakan aplikasi open source. Jurnal ini ingin menjawab kesulitan belajar mengajar dalam dunia pendidikan yang saat ini semakin luas, terbuka, dan kemana-mana. Model dalam sistem SCi-B dari penelitian ini dapat digunakan untuk semua organisasi karena model ini dapat menyesuaikan dengan kebutuhan ahli tertentu dari area kerja. Model ini telah disetujui dengan hadirnya aplikasi web yang pemanfaatannya sangat memuaskan.