Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

PENINGKAT EFEKTIVITAS BERKOMUNIKASI DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL OPEN ENDED DI SDN 26 KAMPUNG AUR KAB PESISIR SELATAN santika, mira; gusmaweti, gusmaweti; amrina, zulfa
Perspektif Vol 10 No 1 (2019): Perspektif Pendidikan dan Keguruan
Publisher : UIR Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25299/perspektif.2019.vol10(1).3097

Abstract

The purpose of this study was to describe the increase in the effectiveness of communication and learning outcomes of fourth grade students in learning science through the Open Ended in SDN 26 Kampung Aur, this type of research is a class act, with the subject of the fourth grade students of SDN 26 Kampung Aur, which has 21 students. Research was conducted in the second semester of the school year of 2015/2016, the research instrument used is the effectiveness of communicating student sheets, sheets of assessment of learning outcomes in the cognitive aspects of students at level C1 (knowledge) and C2 (understanding). Based on the research results, the effectiveness of communicating students on the aspects asked in the first cycle obtain an average value of 49.99% increase in cycle II to 67.45%, the effectiveness of communicating students on aspects of the answer in the first cycle obtain an average value of 53.96% increased in the second cycle to 71.42%. While the results of student learning at the cognitive level C1 (knowledge) in the first cycle increase in cycle II 68.33 into 80.47, cognitive learning outcomes in level C2 (understanding) in the first cycle increase in cycle II 58.09 to 71.42 , It can be concluded that the Open Ended learning model can increase the effectiveness of communication and student learning outcomes in science teaching fourth grade SDN26 Kampung Aur.Keywords: Communicating Effectiveness, Results Learning, Model Open Ended, IPA
PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA SISWA MELALUI METODE “DISCOVERY” DI KELAS VI SEKOLAH DASAR NEGERI 16 PADANG Gusmaweti, Gusmaweti
Prosiding Seminar Biologi Vol 10, No 2 (2013): Seminar Nasional X Pendidikan Biologi
Publisher : Prodi Pendidikan Biologi FKIP UNS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (375.7 KB)

Abstract

Penelitian ini  berawal dari  proses pembelajaran  yang masih  terpusat pada guru, guru kurang melibatkan siswa selama pembelajaran berlangsung, siswa terlihat pasif. Keadaan tersebut berakibat kepada  hasil belajar IPA siswa rendah dan belumk sesuai dengan yang diharapkan. Salah satu cara yang dilakukan  untuk mengembangkan kemampuan dasar  serta meningkatkan hasil belajar siswa adalah dengan menggunakan metode  Discovery. Tujuan penelitian adalah untuk mendiskripsikan peningkatan hasil belajar IPA siswa kelas VI SDN 16 Surau Gadang Padang. Jenis penelitian  adalah  penelitian tindakan kelas yang terdiri dari II siklus, dan setiap siklus terdiri dari 3 kali pertemuan. Subjek penelitian adalah siswa kelas VI SDN no. 16  Padang.  Instrumen  lembar observasi  hasil belajar aspek afektif dan psikomotor  , lembaran observasi aspek guru dan soal tes hasil belajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata hasil belajar IPA siswa aspek kognitif pada siklus I adalah  6,3 dengan ketuntasan hasil belajar 30%;  siklus II rata-rata 8,4 dengan ketuntasan hasil belajar siswa 91%. Penilaian hasil belajar  aspek afektif pada siklus I 62% dan siklus II 89 %. Penilaian hasil belajar aspek psikomotor pada siklus I 75% dan siklus II 86%. Secara keseluruhan dapat terlihat bahwa dengan menggunakan metode  discovery  dapat meningkatkan hasil belajar IPA siswa SDN 16   Padang.  Kata kunci: Hasil Belajar, Metode Discovery
KOMUNITAS STRUKTUR PERIFITON DI BATANG AIR PALANGKI SIJUNJUNG, SUMATRA BARAT gusmaweti, gusmaweti
Jurnal Bioconcetta Vol 2, No 1 (2016)
Publisher : STKIP PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.269 KB) | DOI: 10.22202/bc.2016.v2i1.1296

Abstract

Penelitian ini bertujuan  untuk menganalisis struktur komunitas perifiton yaitu kepadatan, keanekaragaman, kesamaan  dan menganalisis kimia dan faktor fisik perairan. Metode pengambilan sampel yaitu porpusive sampling, dilakukan pada tiga stasiun, setiap stasiun diambil secara acak. Sampel Perifiton diambil dengan mengambil substrat batu berukuran sekitar 10x10 cm, selanjutnya substrat dibersihkan menggunakan kuas di dalam bak pitcher dan kemudian disaring dengan plankton net No. 15. Hasil saringan dimasukkan ke dalam botol sampel dan diberi formalin sebanyak 3 tetes, selanjutnya dilakukan identifikasi.   faktor fisik dan kimia yang diukur suhu air, pH air,   warna air, oksigen terlarut (DO), BOD, CO2 bebas dan isi Hg (merkuri). Hasil penelitian menunjukkan bahwa perifiton   yang ditemukan sebanyak 11 genus yang tergabung dalam 4 divisi: divisi Crysophyta, Chlorophyta, dan Cyanophyta Charrophyta. Indeks keanekaragaman (H) diperoleh dengan nilai rata-rata 0:35, indeks kesamaan (H) rata-rata 0:47,  dan  indeks dominansi (C)  rata-rata 0:13.  Kelimpahan tertinggi ditemukan pada stasiun II dari 144,0 individu/cm2 dan kelimpahan terendah ditemukan pada stasiun III sebesar 41,6 individu/cm2. faktor kimia lebih lanjut untuk kadar oksigen terlarut (DO) berkisar 5,25-5,96 mg / l, BOD 2,80-3,49 mg/ l, COD 47,05-78,25 mg / l, TOM 9, 61-12,10 mg / l dan kadar Merkuri (Hg) 0,098- 0,208 mg / l, suhu air berkisar antara 25-260 oC, transparansi antara 10-30 cm, kelembaban  berkisar antara 60-65 mg / l, warna air keruh, rata-rata pH air 6, dan kecepatan arus 8-15m/sec.
Pengaruh Penggunaan Peta Konsep Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas XI IPA SMA Mutiara Frida Yanti; Gusmaweti Gusmaweti; Rona Taula Sari
Journal of Biology Learning Vol 3, No 2 (2021): September 2021
Publisher : Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32585/jbl.v3i2.1749

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh peta konsep terhadap hasil belajar biologi siswa kelas XI IPA SMAN 13 Padang Tahun Pelajaran 2016/2017. Jenis penelitiannya adalah eksperimen. Sampel penelitian sebanyak 64 orang diperoleh melalui teknik purposive sampling dan menghasilkan kelas eksperimen dan kelas kontrol. Instrumen pengumpulan data berupa soal tes hasil belajar ranah kognitif dan lembar observasi penilaian ranah afektif dan psikomotor. Analisis data menggunakan uji normalitas, homogenitas dan hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aspek kognitif pada kelas eksperimen memiliki mean 82,18 dengan persentase 65,625% dan kelas kontrol 70,46 dengan persentase 37,5%. Nilai rata-rata aspek afektif pada siswa kelas kontrol 83,43 dengan predikat sangat baik dan psikomotor 84,89 dengan predikat baik sedangkan nilai rata-rata afektif pada kelas kontrol 76,29 dengan predikat baik pada aspek psikomotor 73,03 dengan predikat cukup. Disimpulkan bahwa penggunaan peta konsep berpengaruh positif terhadap hasil belajar siswa dibandingkan dengan pembelajaran konvensional. Saran diharapkan kepada guru mata pelajaran biologi agar dapat lebih menerapkan peta konsep dalam pembelajaran untuk meningkatkan daya pikir, kreativitas dan ide siswa.
PENGOLAHAN LIMBAH ORGANIK DAN ANORGANIK SEBAGAI TRANSMODE UPAYA PENINGKATAN KREATIVITAS MASYARAKAT PANTAI GONDARIA PARIAMAN Wince Hendri; Rona Taula Sari; Erman Har; Gusmaweti Gusmaweti; Azrita Azrita; Lisa Deswati; Nawir Muhar; Retti Yuselmi; Nuriadilla Nuriadilla; Khoirirafika Khoirirafika
JCES (Journal of Character Education Society) Vol 1, No 2 (2018): Juli
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (347.127 KB) | DOI: 10.31764/jces.v1i2.1638

Abstract

Abstrak: Upaya pelestarian dan pemeliharaan lingkungan agar terbebas dari limbah yaitu dengan cara pengolahan limbah dengan pola 3R. Konsep 3R mendorong masyarakat melakukan penanganan limbah dari sumbernya seperti pemilahan limbah dan pengemasan limbah dengan benar, mendorong penerapan konsep pemanfaatan sampah yang memiliki nilai ekonomi. Pengabdian Kepada Masyarakat dengan tema ”Berkarya Tanpa Batas” merupakan kegiatan pengolahan limbah organik dan limbah anorganik yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan kreatifitas masyarakat dalam penanganan limbah sehingga menambah wawasan masyarakat terhadap limbah yang dibuat dapat dijadikan kerajinan yang mempunyai nilai seni atau trash mode. Produk olahan sampah organik dan anorganik masyarakat terdiri dari tas dan bunga yang terbuat dari plastik. Sementara itu, kulit daun bawang putih diolah menjadi bunga. Pengolahan batok kelapa menjadi celengan, gelas, gantungan kunci, sendok, dan souvenir lainnya. Abstract: Efforts to preserve and preserve the environment so that it is free from waste is by way of waste treatment with the 3R pattern. The concept of 3R encourages people to handle waste from its source such as waste segregation and packaging of waste properly, encouraging the application of the concept of using waste that has economic value. Community Service with the theme "Working Without Borders" is an organic waste and inorganic waste treatment activity that aims to improve the skills and creativity of the community in handling waste so as to increase people's insight into the waste that can be made into handicrafts that have artistic value or trash mode. The processed organic and inorganic waste products of the community consist of bags and flowers made of plastic. Meanwhile, the skin of garlic leaves is processed into flowers. Processing coconut shells into piggy banks, cups, key chains, spoons, and other souvenirs.
PENINGKATAN KOMPENTENSI GURU IPA BIOLOGI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA MELALUI PELATIHAN DAN PEMBEKALAN MATERI DI LABORATORIUM KABUPATEN PESISIR SELATAN Erman Har; Rona Taula Sari; Gusmaweti Gusmaweti; Wince Hendri; Azrita Azrita; Lisa Deswati; Nawir Muhar; Reza Putra Perdana; Doni Seftriawan; Setriadi Setriadi; Vanya Mulyani
JCES (Journal of Character Education Society) Vol 1, No 1 (2018): Januari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (323.247 KB) | DOI: 10.31764/jces.v1i1.1637

Abstract

Abstrak: Tujuan pengabdian pada masayarakat ini untuk meningkatkan pemahaman guru Biologi tentang materi dan konsep IPA, dan meningkatkan kreatifitas serta menemukan cara-cara pendekatan pembelajaran yang kreatif dan inovatif sehingga materi mudah dimengerti oleh siswa, membantu guru mendiskusikan topik-topik yang kurang dipahami siswa sehingga guru bisa secara bersama-sama merencanakan pembelajaran yang lebih baik. Pendekatan yang dilakukan dengan memberikan pelatihan/penyuluhan berupa penguatan materi terutama di laboratorium, memberikan stimulasi kepada guru bagaimana mengembangkan ide dan pendekatan-pendekatan kreatif yang dapat membantu siswa memahami konsep yang diajarkan guru, membantu guru yang akan mengikuti ujian kompetensi guru agar lebih siap dan dan lebih memahami materi yang mungkin diujikan sebagai persiapan sertifikasi. Kegiatan PPM yang sudah dilakukan yaitu persiapan dengan mengadakan pertemuan dengan pihak Diknas Kabupaten Pesisir Selatan untuk memantapkan proses pelaksanaan dengan mendatangkan guru-guru IPA SMP sebanyak 20 Orang yang berasal dari berbagai kecamatan yang ada di Kabupaten Pesisir Selatan. Hasil analisis angket kompetensi guru-guru IPA didapat informasi pada aspek perencanaan memperoleh 68,74% dengan criteria cukup, hal yang sama terjadi pada evaluasi dengan nilai 65,65%. Sementara itu pada aspek pelaksanaan memperoleh 85,93% dengan criteria Baik sekali. Abstract: The purpose of this community service is to increase the understanding of Biology teachers about the material and concepts of science, and increase creativity and find ways of learning approaches that are creative and innovative so that the material is easily understood by students, helping teachers discuss topics that are less understood by students so that teachers can together plan better learning. Approach is done by providing training / counseling in the form of strengthening the material, especially in the laboratory, stimulating the teacher how to develop ideas and creative approaches that can help students understand the concepts taught by the teacher, help the teacher to be take the teacher competency test to be better prepared and understand better the material that might be tested in preparation for certification. PPM activities that have been carried out are preparations by holding a meeting with the Department of Education in the South Coastal District to strengthen the implementation process by bringing in 20 junior high school science teachers from various sub-districts in the South Coastal District. The results of the questionnaire analysis of the competence of natural science teachers obtained information on the planning aspects obtained 68.74% with sufficient criteria, the same thing happened in the evaluation with a value of 65.65%. Meanwhile in the aspect of implementation gained 85.93% with the criteria Very Good.
Analysis of Physical-Chemical Parameters as One of Water Quality Stem Determinant in Palangki Sijunjung, West Sumatera Gusmaweti Gusmaweti; Lisa Deswanti
Proceeding Biology Education Conference: Biology, Science, Enviromental, and Learning Vol 12, No 1 (2015): Prosiding Seminar Nasional XII Biologi
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to analyze the physical and chemical parameters of waters Palangki Sijunjung Batang West Sumatra. Palangki rod is one of the river located in Palangki Sijunjung district, West Sumatra, which is used by residents as one for gold mining. Determination of sampling stations porpusive water sampling stations chosen three that are considered to represent perarian include: stasin I location (center of gold mining), the second station location (downstream part of the river) and the station III (upper part), each taken three bags station water samples at random. Further water samples taken to the laboratory for chemical analysis. The results showed that the outcome measure physical parameters such as: water temperature ranges between 25-26 ° C, the transparency of between 10-30 cm, humidity 60-65 g / m3, the color of the water was murky, and the current velocity ranging between 8-15 m / sec. Furthermore, chemical factors waters Trunk Palangki found that the average water pH 6, dissolved oxygen (DO) ranged from 5.25 to 5.96 mg / l and the quality standard of 5 mg / l, BOD ranges from 2.80 to 3, 49 mg / l and the quality standard of 3 mg / l, COD ranged from 47.05 to 78.25 mg / l and 25 MGL quality standards, total organic material (TOM) berkiar between 9.61 to 12.10 mg / l and mutu110 raw mg / l. as well as the levels of Mercury (Hg) 0.098 to 0.208 mg / l and quality standard of 0.002 mg / l. From the results of this study concluded that concentrations of mercury (Hg) in the water exceeds the threshold value means heavy metal contaminated.Keywords: Factor, physics, chemistry, perairan
Identifikasi Gaya Belajar Mahasiswa Pendidikan Biologi di Masa New Normal Gusmaweti Gusmaweti; Wince Hendri
BIOEDUSAINS:Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains Vol 4 No 1 (2021): BIOEDUSAINS:Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (477.311 KB) | DOI: 10.31539/bioedusains.v4i1.2275

Abstract

This study aims to identify the learning styles of Bung Hatta University Biology Education students and learning solutions in the New Normal era. Types of learning styles studied include visual, auditory and kinesthetic learning styles. The samples were determined by total sampling with 37 students of Biology Education at Bung Hatta University in Padang who were active in the odd semester 2020/2021. The research instrument was a valid questionnaire for the types of learning styles. Overall, the results showed that overall Biology Education students had a dominant kinesthetic learning style of 35%, a visual learning style of 33%, and an auditory learning style of 32%. In conclusion, Biology Education students tend to learn Kinesthetic learning styles. This study provides information to lecturers who teach in the study program and students of the Biology Education study program to use appropriate and varied learning methods and media during the lecture process. Keywords: Auditorial, Learning Style, Kinesthetic, New Normal, Visual
Kesiapan Belajar Peserta Didik terhadap Pemahaman Sains di Era Revolusi Industri 4.0 Gusmaweti Gusmaweti; Ovi Zurah Mei
BIOEDUSAINS: Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains Vol 4 No 2 (2021): BIOEDUSAINS:Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.371 KB) | DOI: 10.31539/bioedusains.v4i2.2842

Abstract

This study aims to analyze students' learning readiness to understand science in the Industrial Revolution 4.0 Era. The type of research used is descriptive research with the number of samples selected based on proportional random sampling as many as 123 people. The results showed that the level of readiness of students in the Collaboration aspect skills was 3.63, Critical Thinking and Problem Solving was 3.36, Creativity and Innovation was 3.35 and Communication was 3.33. The level of student learning readiness has a positive effect on science understanding (learning outcomes) of science, with the relative contribution of students' learning readiness to science understanding is 54.7%. In conclusion, the level of students' learning readiness for understanding science in the face of the Industrial Revolution 4.0 is included in the ready category. Keywords: Learning, Industrial Revolution 4.0 Era, Readiness, Science Understanding
The Relationship Between Motivation and Learning Outcomes of Biology Subject Through Distance Learning Feni Julia Salsa; Rona Taula Sari; Nawir Muhar; Gusmaweti Gusmaweti
International Journal of STEM Education for Sustainability Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Gemilang Maju Publikasi Ilmiah (GMPI) 

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53889/ijses.v2i2.54

Abstract

This study aimed to determine the relationship between motivation and biology learning outcomes through distance learning in senior high school in Indonesia. The change in the face-to-face learning process to distance learning since the Covid-19 pandemic has had an impact on learning motivation that affects student learning outcomes. This type of research is descriptive with quantitative research methods. The research was conducted at one high school in Indonesia. The research subject consist of 80 students. The sampling technique was simple random sampling, which was done randomly, using an error rate of 5%. The data collection in this study used a questionnaire containing statements of students' learning motivation through distance learning using a Likert scale, and documents on students' biology learning outcomes in the odd midterm exams for the 2021/2022 academic year. The results of the Pearson product moment correlation test were obtained at 0.86 on intrinsic motivation and extrinsic motivation of 0.85, meaning that there is a relationship between motivation and biology learning outcomes through distance learning. The results of the t-test showed that the t-count of intrinsic motivation was 15.27 and the t-count of extrinsic motivation was 14.47, indicating that there was a significant relationship between motivation and learning outcomes of biology subject through distance learning. The coefficient of determination of intrinsic motivation is 75% and extrinsic motivation is 73%, this means that intrinsic motivation (X1) and extrinsic motivation (X2) contribute to student biology learning outcomes (Y).Â