Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Virtual Office Mengunakan Sistem Paperless dan Notifikasi Email pada Instansi Badan Pusat Statistik Berbasis Web Basri Basri; Saharuddin Saharuddin; Muhammad Sarjan; A. Emil Multazam
Journal Peqguruang: Conference Series Vol 4, No 1 (2022): Peqguruang, Volume 4, No.1, Mei 2022
Publisher : Universitas Al Asyariah Mandar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35329/jp.v4i1.2320

Abstract

Badan Pusat statistik salah satu instansi yang berada di polewali mandar yang berlokasi di jl. Tritura, Madatte. Kegiatan surat menyurat merupakan kegiatan yang paling utama dilakukan pada suatu instansi, sebagaimana pada instansi badan pusat statistik polewali mandar pada bagian administrasi persuratan masih dilakukan secara manual, maka dilakukan suatu penelitian pada instansi Badan Pusat Statistik. Adapun tujuan penelitian ini dengan merancang aplikasi persuratan secara VirtualĀ  dengan menggunakan sistem paperless dan notifikasi email untuk mengubah kegiatan administrasi persuratan dari bentuk manual ke dalam bentuk digital. Pengumpulan data suatu instansi dilakukan dengan dengan cara Observasi Langsung ke tempat penelitian dengan menggunakan metode umum dimana data dan metode yang digunakan menghasilkan aplikasi Administrasi persuratan menggunakan sistem paperless dan notifikasi email dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Mysql.