Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search
Journal : Wiraraja Medika: Jurnal Kesehatan

PENGARUH MUSIK SUARA ALAM TERHADAP TEKANAN DARAH IBU HAMIL DI POLINDES PAGAR BATU KECAMATAN SARONGGI KABUPATEN SUMENEP Eko Mulyadi; Dian Ika Puspitasari; Dian Permatasari
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 3 No 1 (2013): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (148.291 KB)

Abstract

Hipertensi selama kehamilan dapat berkembang menjadi preeklampsia yang merupakan masalah obstetri diseluruh dunia maupun di Indonesia dan dapat menyebabkan morbiditas maupun mortalitas pada ibu dan bayi. Di Jawa Timur terjadi 535 kasus kematian maternal dengan salah satu penyebabnya adalah eklampsia (25,9%). Hipertensi dapat disebabkan karena adanya tekanan emosional/ stress. Salah satu teknik relaksasi yang dapat dilakukan adalah mendengarkan musik yang tenang. Mendengarkan musik merupakan pilihan alternatif untuk mencapai keadaan relaks sehingga akan mengurangi stres dan depresi yang dialami. Musik akan menstimulasi hipotalamus sehingga akan menghasilkan perasaan tenang yang akan berpengaruh pada produksi endorpin, kortisol serta katekolamin dalam mekanisme pengaturan tekanan darah.Penelitian ini merupakan penelitian quasy-experiment yaitu non randomized control group pre-post test design. Populasi sebanyak 20 orang dengan jumlah sampel terdiri dari 10 orang kelompok kontrol dan 10 orang kelompok perlakuan. Penelitian ini dilakukan pada ibu hamil di Polindes Pagar Batu Desa Saronggi Kec.Saronggi Sumenep. Analisa data menggunakan uji statistik chi square.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kelompok perlakuan, lebih dari separuh (55,5 %) tekanan darah pada ibu hamil turun dengan penurunan tekanan darah terbesar hingga 23,4 Mm/Hg. Sedangkan pada kelompok kontrol, lebih dari separuh (66,6 %) tekanan darah pada ibu hamil naik dengan peningkatan tekanan darah terbesar hingga 13,37 Mm/Hg.Uji statistik didapatkan hasil sebesar 0,029 lebih kecil dari α 0,05, yang berarti ada pengaruh pemberian musik suara alam terhadap tekanan darah ibu hamil.Diharapkan pada tenaga kesehatan untuk menjelaskan kepada ibu hamil yang mengalami hipertensi bahwa terapi musik sangatlah penting digunakan pada ibu hamil dengan hipertensi karena dapat menurunkan tekanan darah.Kata kunci : Musik, Hipertensi, Ibu hamil
PENGARUH KINERJA DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUANG INTERNA RSUD MOH. ANWAR KABUPATEN SUMENEP Zakiyah Yasin; Dian Ika Puspitasari
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 4 No 1 (2014): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (499.574 KB)

Abstract

PerformanceJob satisfactionisanemotionalattitude offunandloves the job. The attitudeandmorale, disciplineandperformance.performanceis onethat affects thejob satisfactionof nurses. This study aimstodetermine the effect ofincreasing theperformance ofthejob satisfactionof nursesin thehospitalsInterneSumenep. The method usedis themethod ofanalyticresearchwithcross sectional approach. Total population of15nurses, the datacollectedbyquestionnairesandobservationswere analyzedusing theSpearmanRankTestStatisticsandRegressiontestwithsignificance level0.05. The results showed thatnurseswho have apoorperformancethenproducesbetter theperformanceis lessthanthe test resultsStatisticsshows theSpearmanRank(p =0.045<α =0.05) so thatH1is accepted, it meansthere isinfluence betweenperformanceand job satisfaction. Based on these resultsit can be concludedthat theperformance ofan effectin increasingthe job satisfactionof nurses. Keywords: NursePerformance, Job Satisfaction
HUBUNGAN KOMPETENSI PERAWAT GAWAT DARURAT DENGAN KINERJA PERAWAT DI INSTALASI GAWAT DARURAT (IGD) RSUD dr. H. MOHAMMAD ANWAR SUMENEP DAN RSUD SAMPANG Dian Ika Puspitasari; Edi Widjajanto; Ika Setyo Rini
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 5 No 2 (2015): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (77.668 KB)

Abstract

Emergency department (ED) is initial services in hospital. Nurse on ED must have more capability than nurse in other department. Nurse in ED have to be fast, skilled and ready every time. Patient criteria in ED make nurse have to understand wide range of nursing competency. Competency including work readiness and work behaviour. Nurse’s competency related to work capability so can be use to predict nurse performance. The purpose of this study is to know relationship between emergency nurse’s competency with nurse’s performance in Emergency Department RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep and RSUD Sampang. The design of this study is  correlational analytic with cross sectional approach. Purposive sampling was used as sampling technique so the participant became 30 nurse. Pearson correlation results indicate that there is a relationship between emergency department nurse competency based on diagnostic function (p value = 0.014), implementation of therapeutic intervention (p value = 0,020) and organizing the work roles (p value = 0.005) with the nurse performance. Emergency nurse competencies which is not related to nurse performance are effective management (p value = 0.890) and the role of helper (p value = 0.056). Correlation confounding variables results showed that there is a relationship between compensation (p value = 0.044) and work environment (p value = 0.037) with nurse performance. Based on the multiple linear regression analysis with backward method shows the most dominant competence that affect nurse performance is implementation of therapeutic intervention and the organizing work roles (52.4%). Confounding variables that greatly affect the nurse performance are working environment (14.7%). Nurse that usually applying skill on emergency nurse competencies will be more competent on doing their nursing skill for patient, and then nurse’s performance become better.   Keywords: Nurses competencies, Nurse performance, Emergency Department (ED)
PENGARUH TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PERILAKU SEKSUAL SISWA DALAM BERPACARAN (Studi Kasus Di SMK Kesehatan Mulia Husada Kabupaten Sumenep) Dian Ika Puspitasari; Zakiyah Yasin; Ike Yulianti
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 3 No 2 (2013): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (225.785 KB)

Abstract

With existence of information current through media a period of good in the form of magazine, newspaper, tabloid and also electronic media like radio, television, and computer can influence adolescent to do things which per me risk for example braiding the relation of sexual external marries, liquor, narkoba which can result pregnancy is not wanted and other reproduction risk, also is infected sexual catching infection is including HIV/AIDS.Intention of this research is to know relation between level of knowledge about health of reproduction to sexual behaviour in having an affair by using design cross sectional. As population in this research is students SMK Kesehatan Mulia Husada Sumenep, Sub-Province Sumenep and its the sample is Students SMK Kesehatan Mulia Husada Sumenep, Sub-Province Sumenep which or medium of haves an affair with number of 71 and way of sampling with technique cluster random sampling and data is presented in the form of tables and analysed with rank spearman ( rho).Result of research of shows level of good knowledge 48 responders (68%) and unfavourable sexual behaviour 36 responders (51%), test result rank spearman ( rho) shows ρ = 0,021 < ά 0,05 refusing H0 so that inferential that there is medium relationship between health knowledges of reproduction with student sexual behaviour in having an affair.From result of research of shows that there is relation between level of knowledge of student with sexual behaviour, in consequence improvement of knowledge of student about education of sexual needs defended and improved.Keyword :Reproduction Health, Sexual behaviour, Student.
HUBUNGAN TIPE KEPRIBADIAN DENGAN PROFIL JEJARING SOSIAL ONLINE FACEBOOK Eko Mulyadi; Dian Ika Puspitasari; Dian Permatasari
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 3 No 2 (2013): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (214.347 KB)

Abstract

Jejaring Sosial On-line (JSO) memiliki potensi cukup baik untuk menggambarkan kepribadian, karena menyediakan informasi pemilik, lingkungan, pemikiran, foto, perilaku dari pemiliknya (Ambadi & Skowronski, 2008).Jika dapat mengetahui kepribadian seseorang dari JSO, perawat dapat mencegah gangguan psikososial dengan mengetahui gejala awalnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan antara tipe kepribadian dengan profil jejaring sosial facebook pada mahasiswa prodi keperawatan semester 7 UNIJA Sumenep.Penelitianini termasuk penelitian analitik dengandesain cross sectional, sampel mahasiswa prodi keperawatan  semester 7 Universitas Wiraraja Sumenep yang mempunyai akun facebook sebanyak 40 mahasiswa.Tehnik sampling dengan purposive sampling. Waktu penelitian dimulai bulan juli - september 2013. Variabel tipekepribadian yang di ukur dengan kuisioner Ten Item Personality Inventory (TIPI), dan variabel profil jejaring sosial facebook diukur dengan kuisioner Ten Item Personality Inventory (TIPI) for observer, menggunakan uji spearman untuk mengetahui hubungan tipe kerpibadian dan profil facebook denganα 0,05.   Hasil uji spearman 0.019 <α 0.05. Hal ini dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara tipe kepribadian dengan profil jejaring sosial on line facebook. Sesuai dengan penelitian micha  dengan judul “ facebook profiles reflect actual personality, not self idealization “bahwa profil facebook menggambarkan  kepribadian aslinya( Micha D Back et all,2009). Individu yang pemalu cenderung jarang berkomentar atau update status, namun lebih sering melihat profil orang lain, seseorang yang ekstrovert lebih terbuka berbagi pengalamannya dengan orang lainDari hasil penelitian menunjukkan bahwa kepribadian seseorang mempunyai hubungan yang signifikan dengan profil jejaring social online fecebook.Perawat dapat memanfaatkan profil facebook untuk mengetahui dan mendeteksi kelainan kepribadian hingga dapat memberikan intervensi.Kata Kunci :Facebook, Tipe Kepribadian, Media Sosial
PENGARUH TERAPI BERMAIN TERHADAP RESPON HOSPITALISASI ANAK DI BANGSAL ANAK RSD Dr. H. MOH. ANWAR SUMENEP Cory Nelia Damayanti; Dian Ika Puspitasari; Zakiyah Yasin
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 2 No 1 (2012): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1423.898 KB)

Abstract

Ketakutan dan kecemasan anak pada saat hospitalisasi disebabkan karena hampir semua tindakan yang dilakukan pada anak untuk menyembuhkan penyakit dan untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya merupakan tindakan yang membuat trauma, menyakitkan, mengecewakan, dan bahkan menakutkan (wong:1995).Data WHO tahun 2007-2008 didapatkan anak yang dirawat dirumah sakit internasional amerika hanya 13% yang mengalami stress hospitalisasi, karena rumah sakit tersebut ditunjang dengan terapi bermain dan berbagai fasilitasnya, sedangkan dari 5 rumah sakit yang tidak ditunjang dengan terapi bermain yang mengalami stress hospitalisasi sebesar 67 %.Penelitian ini menggunakan desain penelitian true eksperimental (pre test dan pos test control group desain) dalam satu kelompok.Kriteria stress berat yaitu 5 orang (50%) dan pada kelompok kontrol separuhnya berada pada kriteria stress berat, yaitu 5 orang (50%). Kriteria stress sedang sebanyak 7 orang (70%) dan pada kelompok kontrol sebagian besar berada pada kriteria stress berat, yaitu 6 orang (60%).Ada pengaruh terapi bermain terhadap stress hospitalisasi pada anak pra sekolah, yaitu terapi bermain mampu menurunkan stress hospitalisasi pada anak pra sekolah.Kata kunci: terapi, bermain, anak, hospitalisasi
HUBUNGAN PERAWATAN KELUARGA DENGAN PERSONAL HYGIENE PADA LANSIA DI DUSUN ASEM NUNGGAL DESA KALIANGET BARAT KECAMATAN KALIANGET Mujib Hannan; Dian Ika Puspitasari
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 7 No 2 (2017): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (515.827 KB) | DOI: 10.24929/fik.v7i2.433

Abstract

Family care affects personal hygiene on the elderly this indicates that care family is the family indicator in performing the function of health while the personal hygiene is a parameter that used to improve the care of the family. The aims of this research are to know relationship between the treatment of families with personal hygiene on the elderly in Dusun Asem Nunggal Desa Kalianget Barat Kecamatan Kalianget. This research is quantitative with cross sectional approach. Population are all elderly in Dusun Asem Nunggal Desa Kalianget Barat Kecamatan Kalianget are 56 people. The number of samples are 49 people with simple random sampling. Data analysis using the Spearman Rho to test (α = 0.05 ). Data collection using observation and family care questionnaires and personal hygiene. The results of research on family care shows most (57,1%) do good family care. While the results of research about personal hygiene showed the majority of respondents (61,2%) do personal hygiene well. The results of the test using the corelation of spearman rho indicates p value= 0.000 which means there is a significant relationship between family care with personal hygiene on the elderly. Families can improve the care of the family and understand more about health problems in the elderly. The elderly must maintain personal hygiene on him. The better care the family performed on the elderly then personal hygiene on the elderly is also getting better.
SIKAP TOKOH MASYARAKAT TERHADAP PERSALINAN TENAGA KESEHATAN Dian Permatasari; Dian Ika Puspitasari
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 8 No 1 (2018): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (210.969 KB) | DOI: 10.24929/fik.v8i1.508

Abstract

Upaya untuk mengendalikan angka kematian ibu dan bayi dapat dilakukan dengan usahapemeliharaan dan pengawasan antenatal sedini mungkin, persalinan yang aman dan perawatanmasa nifas yang baik. Tenaga kesehatan dapat memperkenalkan dan membuktikan eksistensiprofesionalismenya kepada masyarakat dengan cara lebih menggalakkan penyuluhan tentangpersalinan, pelatihan tentang kesehatan secara spesifik agar sikap masyarakat terhadappersalinan dan tenaga kesehatan dinilai lebih baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuigambaran sikap tokoh masyarakat terhadap persalinan tenaga kesehatan di Desa BangkalKecamatan Sumenep.Metode yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif, yaitu untuk mengetahuigambaran sikap tokoh masyarakat terhadap persalinan tenaga kesehatan. Populasi dalampenelitian ini adalah tokoh masayarakat di Desa Bangkal sebanyak 30 orang dengan jumlahsampel sebanyak 30 orang. tekinik sampling yang digunakan adalah total populasi. Metodepengumpulan data dengan menggunakan kuesioner, kemudian data dianalisis dengan distribusifrekuensi dalam bentuk prosentase (%).
Tingkat Stres Kerja Perawat Instalasi Gawat Darurat pada Masa Pandemi Covid-19 Dian Ika Puspitasari; Emdat Suprayitno; Bustami Bustami
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 11 No 1 (2021): Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24929/fik.v11i1.1350

Abstract

Stress on nurses working in the emergency room, due to the Covid-19 pandemic which results in a higher risk of exposure, this happens because the nurses in the emergency room still don't know whether a patient is infected with a certain disease or not. The purpose of this study was to determine the level of stress on nurses working in the emergency department. This type of research is quantitative descriptive using a non-analytic cross-sectional design. The population in this study were nurses who worked in the emergency department as many as 22 people with total sampling. Based on the results of the study, it can be concluded that almost half of them are included in the very severe stress level, namely 8 people (36%),. It is hoped that all nurses, especially in the emergency unit room, will always comply with the Health protocol in preventing the transmission of Covid-19
Aromaterapi Lavender Menurunkan Keluhan Insomnia Pada Lansia Betty Mufarrohatul Amanah; Dian Ika Puspitasari; Emdat Suprayitno; Zakiyah Yasin; Dian Permatasari
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 12 No 1 (2022): Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24929/fik.v12i1.1963

Abstract

Aging is an advanced stage of human life. One of the effects experienced by the elderly is sleep disturbances, including insomnia. This study aims to analyze the effect of lavender aromatherapy in reducing insomnia complaints in the elderly. The design of this study used a pre-experiment with one group pretest-posttest. The population of this study was elderly with insomnia in the village of Lembana, Nyalabu Laok village, Pamekasan district, as many as 39 elderly with a sample of 36 elderly with simple random sampling. They were collecting data using the lavender aromatherapy observation technique KSPBJIRS. The study results before receiving lavender essential oil therapy showed that the majority (83%) of the elderly suffered from severe insomnia. Moreover, most (89%) of the elderly, after being treated with lavender essential oil, experienced moderate insomnia. The results of data analysis with paired t-tests obtained a value of = 0.017. Steam with lavender essential oil has the effect of reducing insomnia symptoms in the elderly. Older people with insomnia can be inhaled lavender essential oil.