Claim Missing Document
Check
Articles

Perancangan Aplikasi Penjualan dan Penyewaan Mobil Berbasis Web Menggunakan Model Waterfall pada CV. Dhiyara Anugrah Hadi Zakaria
Jurnal Informatika Universitas Pamulang Vol 2, No 4 (2017): JURNAL INFORMATIKA UNIVERSITAS PAMULANG
Publisher : Teknik Informatika Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1088.826 KB) | DOI: 10.32493/informatika.v2i4.1439

Abstract

Peranan internet sangat penting guna menghasilkan informasi yang lebih cepat dan akurat; CV Dhiyara Anugrah merupakan perusahaan penyedia jasa dalam penjualan dan penyewaan mobil di wilayah Kota Tangerang. CV Dhiyara Anugrah saat ini belum menggunakan media internet secara optimal untuk kinerja perusahaan tersebut. Proses penyampaian informasi dan transaksi masih bersifat manual. Untuk itulah perlunya dirancang suatu sistem yang terkomputerisasi dengan berbasis web agar dapat menyajikan informasi yang cepat; tepat dan efisien dalam hal waktu dan biaya. Perancangan sistem informasi tersebut menggunakan bahasa pemrograman PHP dan penyimpanan data dengan MySQL. Hasil yang dicapai dalam perancangan aplikasi penjualan dan penyewaan mobil berbasis web ini adalah pengolahan dan penyimpanan data yang lebih baik dan efesien; dengan adanya pelayanan transaksi penjualan dan penyewaan mobil secara terkomputerisasi yang tepat dan akurat untuk menunjang kinerja para karyawan CV Dhiyara Anugrah.
Sistem Bilik Steril Dengan Perangkat Mist Maker Dan Arduino Uno Menggunakan Metode Sekuensial Linier Hadi Zakaria; Dedy Febiyanto; Perani Rosyani
Building of Informatics, Technology and Science (BITS) Vol 4 No 1 (2022): Juni 2022
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (573.656 KB) | DOI: 10.47065/bits.v4i1.1687

Abstract

Lintas Era Digital is a company engaged in the business of Technology Development as a School Vendor to work on various difficulties in schools within the scope of information technology such as Websites, Computer Based Test (CBT) Applications, Learning Management System (LMS) Applications and Electronic Cases, CCTV, Computers, laptops and procurement of tools for the prevention of Covid-19 that use electronic elements. The problem that is being faced by this company and from some current clients is the Covid-19 prevention tool that is still not in accordance with health protocols, there are still many shortcomings that are currently being faced, one of which is the Sterilization System using sterile booths automatically using a microcontroller. To overcome the problems above, it can be used a tool in the form of a microcontroller using several sensors such as a PIR Sensor (Passive Infrared Sensor) and using a Mist Maker tool (condensing device). The goal is to facilitate the performance of sterilization. In this study the author uses the C programming language.With a sterilization system using this microcontroller, it can help the community to find it easy to carry out health protocols. To be able to run this microcontroller, the author makes settings for the tool so that people can directly use the tool.
Sistem Penilaian Kinerja Dosen Dengan Menggunakan Fuzzy Inference System Metode Mamdani Hadi Zakaria; Nur Jaya
Journal of Artificial Intelligence and Innovative Applications (JOAIIA) Vol 2, No 4 (2021): November
Publisher : Journal of Artificial Intelligence and Innovative Applications (JOAIIA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dosen adalah salah satu unsur dalam penyelenggarakan pendidikan tinggi, dosen merupakan tenaga akademik yang bertugas merencanakan dan melaksanakan proses pembelajaran, menilai hasil pembelajaran, melakukan pembimbingan dan pelatihan, serta melakukan penelitian serta pengabdian pada masyarakat. Penilaian terhadap kinerja dosen perlu dilakukan, karena dosen sebagai salah satu faktor penunjang kesuksesan suatu organisasi ataupun instansi. Penilaian kinerja secara umum bertujuan untuk memberikan feedback dalam upaya memperbaiki produktivitas dan kualitas kerja. Banyaknya  jumlah dosen yang ada mengakibatkan pihak manajemen mengalami kesulitan dalam melakukan penilaian kinerja dosen, serta memakan waktu lama dalam proses perhitungannya.Salah satu metode yang digunakan untuk melakukan penilaian kinerja dosen adalah Fuzzy Inference System (FIS) Metode Mamdani yang merupakan salah satu metode inferensi didalam logika fuzzy, kelebihan metode ini adalah konsepnya yang mudah dimengerti, lebih fleksibel, dan memiliki toleransi terhadap data yang tidak tepat. Oleh karena itu pada penelitian ini akan menerapkan Fuzzy Inference System (FIS)  Metode Mamdani pada sistem penilaian kinerja dosen agar dapat memudahkan pihak manajemen dalam melakukan penilaian kinerja dosen dan mempercepat waktu perhitungan pada sistem penilaian kinerja dosen. Metode Mamdani ini bersifat intuitif, dapat mencakup bidang yang luas, dan memiliki proses input informasi yang menyerupai kinerja manusia. Kelebihan-kelebihan tersebut membuat metode Mamdani sangat cocok digunakan dalam berbagai aplikasi, termasuk untuk mengevaluasi kinerja dosen.  Kata Kunci: Dosen, Penilaian kinerja, logika fuzzy. AbstractLecturers are one element in the implementation of higher education, lecturers are academic staff in charge of planning and implementing the learning process, assessing learning outcomes, conducting guidance and training, as well as conducting research and community service. Assessment of lecturer performance needs to be done, because lecturers are one of the factors supporting the success of an organization or agency. Performance appraisal generally aims to provide feedback in an effort to improve productivity and work quality. The large number of existing lecturers causes the management to have difficulty in assessing lecturer performance, and it takes a long time in the calculation process. One of the methods used to assess lecturer performance is the Fuzzy Inference System (FIS) Mamdani method which is one of the inference methods in In fuzzy logic, the advantages of this method are that the concept is easy to understand, more flexible, and has tolerance for inaccurate data. Therefore, in this study, the Mamdani Method Fuzzy Inference System (FIS) will be applied to the lecturer's performance appraisal system in order to facilitate the management in evaluating the lecturer's performance and speed up the calculation time in the lecturer's performance appraisal system. The Mamdani method is intuitive, can cover a wide field, and has an information input process that resembles human performance. These advantages make the Mamdani method very suitable for use in various applications, including to evaluate the performance of lecturers. Keywords: Lecturer, Performance Appraisal, Fuzzy Logic.
PENGENALAN DAN IMPLEMENTASI UU INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK (ITE) DALAM KASUS CYBER CRIME DI MEDIA SOSIAL DAN SOLUSI PERMASALAHANNYA BAGI PELAJAR Hadi Zakaria; Shandi Noris; Samsoni Samsoni; Dena Wulandari
KOMMAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 1 (2020): KOMMAS:JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : KOMMAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (410.904 KB)

Abstract

Perkembangan Teknologi Informasi yang begitu pesat, disamping membawa dampak positif bagi dunia kerja dan dunia sosial, juga memberikan pengaruh negatif bagi netizen. Penggunaan alat komunikasi yang tidak bijak, khususnya dalam berkomunikasi di media sosial, sering membawa si pengguna berurusan dengan hukum. Banyak pengguna gadget tidak menyadari akibat hukum dari perlakuan yang salah di media sosial, berbicara kasar, melecehkan seseorang, posting video amoral, body shaming, illegal content, dll. Mereka baru menyadari kesalahan tersebut ketika si korban membawa permasalahan ini ke pihak berwajib. Implementasi UU Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) pada banyak kasus hukum yang terjadi di media sosial, sering membuat si pelaku kaget dan menyesal. Pada umumnya itu terjadi karena ketidaktahuan mereka pada akibat hukum dari perlakuan yang salah dalam berinterasksi di dunia maya. Untuk mengatasi permalahan ini, salah satu solusinya adalah dengan memberikan penyuluhan kepada masyarakat, khususnya para pelajar, tentang dampak negatif dari penggunaan media sosial yang tidak bijak tersebut.
Implementasi Sistem Helpdesk Ticketing Dalam Penyampaian Permasalahan Terkait Hardware Dan Software Menggunakan Model Rapid Application Development Berbasis Website (Studi Kasus : PT. Intecs Teknikatama Industri) Hadi Zakaria; Dede Muhar Ardiansyah
Jurnal Informatika Universitas Pamulang Vol 7, No 3 (2022): JURNAL INFORMATIKA UNIVERSITAS PAMULANG
Publisher : Teknik Informatika Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/informatika.v7i3.26221

Abstract

PT. Intecs Teknikatama Industri merupakan perusahaan yang bergerak dalam penjualan dan pemasangan alat lubrikasi. Dalam operasionalnya PT. Intecs Teknikatama Industri terdapat beberapa divisi, salah satu divisi tersebut menangani berbagai permasalahan yang berkaitan dengan hardware dan software. Dalam mengelola permasalahan tersebut PT. Intecs Teknikatama Industri masih menggunakan pencatatan manual, dimana masih sering mengalami kendala antar teknisi seperti penyajian yang dilakukan tidak akurat sehingga pencatatan laporan tidak efisien. Dalam mengatasi masalah tersebut, Penulis melakukan penelitian untuk membuat aplikasi sistem helpdesk ticketing berbasis website menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). Dalam upaya memecahkan masalah tersebut, divisi IT menggunakan sistem penomoran (request ticket) yang berhubungan dengan pertanyaan dan pelayanan teknis maupun keluhan terhadap penggunaan perangkat hardware atau software. Dalam penelitian ini penulis menggunakan bahasa pemrograman yaitu Hypertext Prepocessor (PHP), serta database MySQL sebagai penyimpanan data keluhan karyawan dan Model Rapid Application Development (RAD) dalam membuat alur perancangannya. Diharapkan sistem helpdesk ticketing karyawan ini dapat mempermudah proses laporan penyampaian masalah dan pengecekan status laporan informasi yang dapat membantu divisi IT dalam mengolah data penyampaian masalah karyawan, serta dapat menanggapi masalah dengan efisien kepada karyawan PT. Intecs Teknikatama Industri.
Implementasi Sistem Helpdesk Ticketing Dalam Penyampaian Permasalahan Terkait Hardware Dan Software Menggunakan Model Rapid Application Development Berbasis Website (Studi Kasus : PT. Intecs Teknikatama Industri) Hadi Zakaria; Dede Muhar Ardiansyah
Jurnal Informatika Universitas Pamulang Vol 7, No 3 (2022): JURNAL INFORMATIKA UNIVERSITAS PAMULANG
Publisher : Teknik Informatika Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/informatika.v7i3.26221

Abstract

PT. Intecs Teknikatama Industri merupakan perusahaan yang bergerak dalam penjualan dan pemasangan alat lubrikasi. Dalam operasionalnya PT. Intecs Teknikatama Industri terdapat beberapa divisi, salah satu divisi tersebut menangani berbagai permasalahan yang berkaitan dengan hardware dan software. Dalam mengelola permasalahan tersebut PT. Intecs Teknikatama Industri masih menggunakan pencatatan manual, dimana masih sering mengalami kendala antar teknisi seperti penyajian yang dilakukan tidak akurat sehingga pencatatan laporan tidak efisien. Dalam mengatasi masalah tersebut, Penulis melakukan penelitian untuk membuat aplikasi sistem helpdesk ticketing berbasis website menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). Dalam upaya memecahkan masalah tersebut, divisi IT menggunakan sistem penomoran (request ticket) yang berhubungan dengan pertanyaan dan pelayanan teknis maupun keluhan terhadap penggunaan perangkat hardware atau software. Dalam penelitian ini penulis menggunakan bahasa pemrograman yaitu Hypertext Prepocessor (PHP), serta database MySQL sebagai penyimpanan data keluhan karyawan dan Model Rapid Application Development (RAD) dalam membuat alur perancangannya. Diharapkan sistem helpdesk ticketing karyawan ini dapat mempermudah proses laporan penyampaian masalah dan pengecekan status laporan informasi yang dapat membantu divisi IT dalam mengolah data penyampaian masalah karyawan, serta dapat menanggapi masalah dengan efisien kepada karyawan PT. Intecs Teknikatama Industri.
Implementasi Sistem Helpdesk Ticketing dalam Penyampaian Permasalahan Terkait Hardware dan Software Menggunakan Model Rapid Application Development Berbasis Web Hadi Zakaria; Dede Muhar Ardiansyah
Jurnal Informatika Universitas Pamulang Vol 7, No 4 (2022): JURNAL INFORMATIKA UNIVERSITAS PAMULANG
Publisher : Teknik Informatika Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/informatika.v7i4.27002

Abstract

PT. Intecs Teknikatama Industri is a company engaged in the sale and installation of lubrication equipment. In its operations PT. Intecs Teknikatama Industri has several divisions, one of which handles various problems related to hardware and software. In managing these problems PT. Intecs Teknikatama Industri still uses manual recording, which still often encounters problems between technicians such as inaccurate presentation which results in inefficient reporting. In overcoming this problem, the author conducted research to create a web-based helpdesk ticketing system application using the Rapid Application Development (RAD) method. In an effort to solve this problem, the IT division uses a numbering system (request ticket) that relates to inquiries and technical services as well as complaints regarding the use of hardware or software devices. In this study the authors used a programming language, namely Hypertext Preprocessor (PHP), as well as a MySQL database as a repository for employee complaint data and the Rapid Application Development (RAD) Model in making the design flow. It is hoped that this employee helpdesk ticketing system can simplify the process of submitting problem reports and checking the status of information reports that can assist the IT division in processing employee problem submission data, and can respond to problems efficiently to employees of PT. Intecs Teknikatama Industri.
Optimalisasi Keuntungan Produk Furniture Menggunakan Metode Simpleks dan Software POM-QM Berbasis Website Sartika Lina Mulani Sitio; Hadi Zakaria
Faktor Exacta Vol 16, No 1 (2023)
Publisher : LPPM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/faktorexacta.v16i1.13554

Abstract

Today, many people are competing to build a business to meet their basic needs. We know that the development of SMEs will have a significant impact on the pace of the Indonesian economy. MJ Furniture is one of the stores that runs a furniture retail business. One of the problems that MJ furniture stores often face is  determining  production to get the maximum benefit they need to get from their daily production activities. This study aims to solve the problems encountered in the MJ furniture business by making linear programming more effective and efficient. The method used to collect the data  is in the form of observations and interviews with  MJ furniture stores. Meanwhile, the data analysis was performed using the simplex method and POM-QM software. Using Simplex calculation results  and the POM-QM application, the MJ shop makes a profit of IDR 5,743,000 by producing 30 mattresses, 10 tables and 13 wardrobes per day. The  system is implemented using the web programming language, PHP, and  data management is performed using MySQL.
KEGIATAN GOTONG ROYONG DAN PERBAIKAN FASILITAS UMUM BERSAMA WARGA SG BERUA MALAYSIA Aripin Triyanto; Hadi Zakaria; Alvino Oktaviano; Khatijah Omar
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2023): Volume 4 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan terkait dengan kesehatan dan kebersihan lingkungan masyarakat masih menjadi kendala saat ini. Perlunya penerapan reboisasi untuk mendapatkan cadangan oksigen untuk pernafasan. Penggunaan metode dalam penyelesaian masalah yaitu dengan melakukan kegiataan PKM (Pengabdian Kepada Masyarakat) gotong royong bersama masyarakat sekitar berupa kebersihan lingkungan sekitar, memperbaiki fasilitas umum dan menanam kembali pohon untuk menghasilkan oksigen yang lebih banyak sehingga baik untuk pernafasan. Proses pelaksanaan kegiatan yaitu penyusunan proposal dan dokumen, penyusunan anggaran biaya, breafing, persiapan peralatan sebelum ke area kegiatan. Tujuan kegiatan antara lain memberikan wawasan mengenai pentingnya kebersihan untuk kesehatan diri sendiri dan lingkungan sekitar, memberikan materi mengenai reboisasi untuk penghasil oksigen dan menyampaikan fungsi ilmu elektro dalam kehidupan sehari-hari melalui sosialisasi. Hasil dari kegiatan adalah penerapan kebersihan lingkungan dengan pengumpulan sampah, penanaman pohon dan perapihan fasilatas umum.
PERANCANGAN SISTEM MONITORING KUALITAS AIR DAN NUTRISI TANAMAN HIDROPONIK BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN NODEMCU ESP32 PADA TANAMAN SELADA (Study kasus : Afflaha Farm) Ayuningtyas Putri M; Hadi Zakaria
Journal of Research and Publication Innovation Vol 1 No 1 (2023): JANUARY
Publisher : Journal of Research and Publication Innovation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (259.067 KB)

Abstract

Afflaha Farm is a greenhouse engaged in horticultural agriculture and leaf vegetables ranging from land processing, planting, maintenance, and harvesting, and post-harvest activities. The purpose of making this system is The problem that is often experienced by this greenhouse is the lack of attention in providing nutrients and checking the water content needed in hydroponic plants, especially this lettuce so that this plant cannot grow properly and can harm the greenhouse. Thus creating an android-based monitoring system that works to measure water pH levels and provide nutrients. To make the system requires a device in the form of a microcontroller using several sensors such as a pH meter sensor, tds sensor, and wifi module. Using the Java programming language, the C language programming and its data storage use firebase. With this system, it can help farmers get a harvest.