Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, LINGKUNGAN KERJA NON FISIK DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA RUMAH JAHIT AKHWAT (RJA) CABANG MAKASSAR Nasyirah Nurdin; Wahyu Wahyu; Novita Kumala Sari; Istiqomah Mawahda
JURNAL MANAJEMEN dan ORGANISASI REVIEW (MANOR) Vol. 3 No. 2 (2021): MANOR: JURNAL Manajemen dan Organisasi Review
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Fajar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47354/mjo.v3i2.300

Abstract

Tujuan dari penelitian ingin menetahui dan melihat pengaruh lingkungan kerja fisik (X1), lingkungan kerja non fisik (X2), dan kompensasi (X3) terhadap kepuasan kerja karyawan pada rumah jahit akhwat (RJA) cabang Makassar. Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode sampling jenuh artinya semua karyawan tetap yang berjumlah 45 orang menjadi responden dalam penelitian ini. Pengumpulan data dilakukan dengan pembagian kuesioner dan dokumentasi, kemudian data yang diperoleh diolah dengan menggunakan aplikasi SPSS versi 25.Hasil penelitian menunjukan uji parsial (t) pada variabel lingkungan kerja fisik (X1) terhadap kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan, Variabel lingkungan kerja non fisik (X2) terhadap kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan Dan variabel kompensasi terhadap kepuasan kerja menunjukan pengaruh positif dan signifikan. Hasil uji simultan (f) variabel lingkungan kerja fisik (X1), lingkungan kerja non fisik (X2) dan kompensasi (X3) memiliki pengaruh simultan (bersama-sama) terhadap kepuasan kerja (Y) Kata Kunci : lingkungan fisik, lingkungan non fisik, kompensasi, kepuasan
Opportunities and Challenges in Developing Distance Education Services Open University for Indonesian Citizens in Malaysia Taufiqurrahman Hasyim; Ali Muktiyanto; Indrianawati Usman; Wahyu Wahyu
Journal of International Conference Proceedings (JICP) Vol 5, No 2 (2022): BEFIC Conference Proceeding
Publisher : AIBPM Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32535/jicp.v5i2.1715

Abstract

The Indonesian Open University (UT) has had extensive experience in providing, implementing, and developing educational services in Indonesian and abroad. Several problems related to the planned development of Distance Education Services (PJJ-UT), have become obstacles that hinder the smooth expansion and management of UT abroad. This paper aims to analyze the opportunities and challenges in developing PJJ-UT in Malaysia. The approach used in this study is a qualitative method. The data are collected through participant observation as well as unstructured in-depth interviews involving resources ranging from UT managers, students, and alumni. The results: (1). Many fresh graduates from Senior High School, have departed for Malaysia before the time of receiving their graduation certificate. They are constrained from realizing their intention to continue their study while working; (2). Indonesian illegal migrants who have joined as students, have limited space for movement and are being arrested by Malaysian authorities; (3). Implementation of the mandatory overtime system at workplace, prevented students from participating in examinations; (4). The distance of the student coverage area, resulted in delays in taking academic activities; (5). The dropping out phenomenon among students who are not motivated to study is high, especially after returning to their homeland. Keywords: PMI In Malaysia, PJJ Program For PMI, Study While Working.
Analisis Bauran Pemasaran Berbasis Budaya Lokal Di Kabupaten Penajam Paser Utara (Studi Kasus Festival Nondoi) Andi Wahyuni; St. Rukaiyah; Nurmadhani Fitri Sayuti; Mujahid Mujahid; Wahyu Wahyu
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 2 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i2.9893

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis strategi pemasaran Wisata berbasis budaya lokal di Kabupaten Penajam Paser Utara. Jenis penelitian menggunakan kualitatif deksriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis SWOT. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa Strategi Pemasaran Wisata Berbasisbudaya lokal ritual Nondoi untuk menarik wisatawan berkunjung Ke Kabupaten Penajam Paser Utara adalah dengan pengembangan paket wisata berbasis budaya, penggunaan media sosial dan pemasaran digital, penguatan keamanan dan keselamatan, kemitraan dengan instansi pariwisata, penguatan keamanan dan keselamatan, kemitraan dengan instansi pariwisata, manajemen krisis dan keberlanjutan dan diversifikasi sumber pendapatan.