Niken Reti Indriastuti
Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Published : 12 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

MEMPERTAHANKAN IDEALISME MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS DI SEKOLAH DASAR DI PONOROGO Niken Reti Indriastuti
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 6, No 1 (2018): Januari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (276.529 KB) | DOI: 10.24269/dpp.v6i1.783

Abstract

Banyak sekolah dasar di kabupaten Ponorogo yang masih mempertahankan keberadaan bahasa Inggris sebagai mata pelajaran walaupun bahasa Inggris tidak ada dalam kurikulum nasional sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengeathui idealisme apa yang dimiliki sekolah-sekolah tersebut sehingga masih mempertahankan bahasa Inggris sebagai mata pelajaran dan sejauh mana usaha mereka dalam mempertahankan idealisme tersebut. Seting penelitian ini adalah SD Muhammadiyah Ponorogo dan SD Muhammadiyah Terpadu Ponorogo yang merupakan sekolah swasta cukup favorit di Ponorogo, subyek penelitian adalah mata pelajaran bahasa Inggris. Instrument yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah interview dan observasi. Sedangkan teknik analisa data memakai model Miles dan Huberman. Berdasarkan hasil pengolahan data maka diperoleh gambaran bahwa kedua sekolah tersebut memiliki alasan sebagai berikut: (1) mempersiapkan siswa untuk menghadapai pelajaran Bahasa Inggris di SMP dan (2) membekali siswa dalam menghadapi globalisasi dan kemajuan teknologi informasi (ICT). Namun upaya untuk mencapai idealisme tersebut bisa dikatakan kurang idealis yang disebabkan berbagai factor baik berasal dari  pihak otoritas sekolah: kepala sekolah dan guru bahasa Inggris maupun dari siswa dan orang tua.
MATERI OTENTIK DALAM PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAHASA INGGRIS PADA PROGRAM STUDI MANAJEMEN Niken Reti Indriastuti
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 4, No 2 (2016): Juli
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (21.627 KB) | DOI: 10.24269/dpp.v4i2.200

Abstract

Penelitian tindakan kelas (PTK) merupakan salah satu alternative bagi pengajar untuk menyelesaika permasalahan di kelas. Salah satu permasalahan yang sering muncul  dalam proses pembelajaran Bahasa Inggris adalah materi pembelajaran yang kurang efektif. Maka seagai pengajar Bahasa Inggris untuk program studi  Manajemen (English for Specific Purposes) penulis juga mengalami permasalahan tersebut, sehingga penulis terdorong untuk melakukan PTK guna meningkatkan prestasi Bahasa Inggris mahasiswa Manajemen Universitas Muhammadiyah Ponorogo dengan menerapkan materi otentik. Materi otentik adalah materi pembelajaran dari sumber otentik dan dibuat bukan untuk tujuan pembelajaran. PTK ini dilakukan dalam 2 siklus dengan subyek penelitian mahasiswa Manajemen yang sedang mengambil mata kuliah Business English khususnya kelas B pada semester genap tahun akademik 2014/2015. Instrumen yang dipakai adalah catatan lapangan, ceklis pengamatan, wawancara, kuisioner, dan tes. Sementara  analisa data dilakukan dengan cara penghitungan prosentasi dan deskripsi interpretasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses pembelajaran dan prestasi belajar Bahasa Inggris (Business English) mahasiswa Manajemen mengalami peningkatan khususnya setelah  materi otentik tersebut diterapkan dengan menggunakan strategi berpasangan. Hal ini dikarenakan jumlah mahasiswa yang cukup besar sementara penataan kursi juga sulit dilakukan ulang. Dengan berpasangan meminimalisir mahasiswa yang cenderung tidak mau aktif dalam proses pembelajaran. Dan dalam menyelesaikan tugas ketika jumlah kelompok lebih kecil  mahasiswa cenderung lebih bertanggung jawab dibandingkan jika  mereka  berada dalam kelompok besar.
Kesulitan dan Strategi Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris Dalam Extensive Reading Niken Reti Indriastuti
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 9, No 2 (2021): July 2021
Publisher : Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/dpp.v9i2.4032

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesulitan-kesulitan dan strategi mengatasinya dalam extensive reading mahasiswa program studi pendidikan bahasa Inggris universitas Muhammadiyah ponororgo. Extensive reading merupakan pendekatan dalam pembelajaran ketrampilan membaca yang dibedakan dengan intensive reading. Dalam extensive reading mahasiswa diberi kebebasan dalam memilih materi bacaan sesuai dengan ketertarikan dan kemampuan baca mereka. Namun demikian dalam implementasinya tidak semua mahasiswa dapat melakukannya dengan lancar. Bagi mahasiswa dengan tipe “strong reader” biasanya berusaha keras untuk mengatasi kesulitan-kesulitan yang dihadapi. Hasil investigasi menunjukkan bahwa mereka menghadapi kesulitan yang berasal dari teks bacaan dan juga kesulitan di luar teks bacaan dan mereka mengatasinya dengan berbagai macam strategi
Kecukupan Buku Teks “When English Rings A Bell” Dalam Memenuhi Kompetensi Dasar Bahasa Inggris di SMPN 1 Ponorogo Niken Reti Indriastuti
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 8, No 2 (2020): Januari 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (744.018 KB) | DOI: 10.24269/dpp.v8i2.2512

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk memberi gambaran tentang persepsi guru bahasa Inggris di SMPN 1 Ponorogo terhadap penggunaan buku ajar “When English Rings A Bell” dalam memenuhi kompetensi dasar mata pelajaran bahasa Inggris. Penelitian ini dilaksanakan di SMPN 1 Ponorogo dengan sumber data utama guru bahasa Inggris dan  siswa kelas 8 dan 9 sebagai sumber data kedua. Pengambilan data dilaksanakan pada bulan September dengan teknik wawancara dan angket. Hasil pengolahan data menunjukkan bahwa menurut guru mereka mengalami kesulitan dalam menerapkan langkah-langkah pembelajaran dalam proses pembelajaran di kelas, hal ini didukung oleh anggapan siswa yang  juga kesulitan mempelajari buku teks tanpa bimbingan dari guru. Walaupun secara isi materi sudah sesuai dengan kompetensi dasar yang telah dicantumkan dalam kurikulum 2013 , namun untuk pencapaian KD buku ini kurang efektif.
STRATEGI BELAJAR SISWA PARTISIPAN KOMPETISI BAHASA INGGRIS Niken Reti Indriastuti
JURNAL DIMENSI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN Vol 5, No 2 (2017): Juli
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (262.469 KB) | DOI: 10.24269/dpp.v5i2.495

Abstract

Keikutsertaan siswa-siswa sekolah dari tingkat sekolah dasar sampai dengan sekolah lanjutan atas di Kabupaten Ponorogo dalam berbagai kompetisi Bahasa Inggris dari tahun ke tahun cukup menggembirakan. Kemampuan mereka dalam menampilkan kecakapan berbahasa Inggris lewat lomba storytelling, speech, dan reading news rata-rata cukup bagus bahkan ada yang sangat bagus. Keberhasilan mereka tentu saja dipengaruhi olah banyak faktor dan salah satunya adalah strategi pembelajaran yang mereka gunakan dan yang dipakai oleh guru pembina  ketika melatih mereka. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi strategi pembelajaran bahasa siswa partisipan kompetisi Bahasa Inggris  dan guru pembina siswa tersebut ketika melakukan latihan. Penelitian ini berjenis kualitatif dengan subyek sejumlah siswa dan guru SMP dan  SMA di Kabupaten Ponorogo yang aktif berpartisipasi dalam berbagai kompetisi Bahasa Inggris. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan observasi sedangkan analisa data menggunakan model Miles dan Huberman dengan langkah reduksi data, display data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil data yag diperoleh menunjukkan bahwa para siswa partisipan lomba bahasa Inggris di Ponorogo menerapkan seluruh jenis strategi baik direct maupun indirect strategi.Kata Kunci: strategi pembelajaran, kompetisi Inggris
IMPROVING EARLY CHILDHOOD STUDENTS’ ENGLISH VOCABULARY BY USING ANIMAL POP UP SLIDE MEDIA IN TK AISYIYAH DOLOPO Fahad Sandi Agassy; Bambang Harmanto; Niken Reti Indriastuti
EDUPEDIA Vol 4, No 1 (2020): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (87.31 KB) | DOI: 10.24269/ed.v4i1.427

Abstract

Young learners can be defined as children in age ranging from five or six years old who are attending elementary school to twelve years old.  In this research the researcher chose to teach vocabulary in TK (kindergarten) Aisyiyah Dolopo. The reason for choosing to teach vocabulary is because vocabulary is one of the important elements in language. The researcher focuses on teaching vocabulary words to the young learners. The researcher used pop up slide book to improve students’ vocabulary. The pop up slide book is a book which shows three dimensional pictures when the pull or trigger is pulled. The name pop up slide book is originated from the term “Slide” which means “to move smoothly along a surface”. The name slide was added by the researcher as the new variant of pop up book. The method for this research was Classroom Action Research which took two cycles. This research method was conducted to know the problems inside the classroom thus the solution can be found. The goal of this research is to make children learn English through pop up slide book. The instruments used in this research were observation, interview and test. The research results based on the implementation of popup animal slide media in TK Aisyiyah Dolopo Madiun showed that in cycle 1 up to cycle 2 the implementation of pop up slide book was able to improve students’ score. In the first cycle many students achieved score 70 and in the second observation their score were above 80. The highest score was 100 for the test in cycle 2. The interview result showed that 100% of the students liked the pop up slide book with the animal poster. In the first interview cycle, 87% of students were afraid to learn English but in the second interview cycle, 100% of students could speak English comfortably without hesitation. Moreover from the observation in first cycle only 46% students who were excited to learn with pop up book, but in the second cycle 90% of students were excited to learn English during lesson using pop up slide book. It means that pop up Slide Book as teaching media could successfully improve students’ vocabulary. Keywords: Kindergarten, Pop Up Slide Book, Vocabulary
TEACHER DIFFICULTIES AND STRATEGIES IN MANAGING A LARGE CLASS IN TEACHING AND LEARNING ENGLISH Wahyu Indah Pertiwi; Niken Reti Indriastuti
EDUPEDIA Vol 4, No 2 (2020): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/ed.v4i2.549

Abstract

This research aims to describe the difficulties faced by teachers in managing a large class and the teacher strategies in managing a large class. This research is a qualitative descriptive research with the subject one of the English teachers of SMA N 1 Badegan and students of Class XI MIPA 1- XI MIPA 4 as participants. Data collection techniques in this study were interviews and questionnaire. The results showed that in teaching and learning English in a large class, there were found three main challenges that must be faced by the teacher, namely the difficulty in giving attention to each individual in the class, heterogeneous student abilities and the difference of student background knowledge. The strategies used by the teacher to solve the problems in managing large classes include division of heterogeneous groups, small-group strategies, peer tutoring, visual imagery, and translation strategies. The application of classroom management skills includes asking skills, explaining skills, variation skills, and teaching a group and individual skills.
THE IMPLEMENTATION OF PICTURE SERIES TO IMPROVE STUDENTS SPEAKING ABILITY AT THE SECOND GRADE OF SMP MUHAMMADIYAH 3 JETIS PONOROGO IN ACADEMIK YEAR 2016/2017 Sri Wahyuni; Niken Reti Indriastuti; Dyah Atiek Mustikawati
EDUPEDIA Vol 2, No 2 (2018): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.579 KB) | DOI: 10.24269/ed.v2i2.147

Abstract

This study was  porpused to know how picture series method can improve students’ speaking skill ability at the second grade of SMP Muhammadiyah 3 Jetis Ponorogo in academic year 2016/2017. This study used classroom action research and implemented picture series as the media in teaching speaking. This technique applied to the students in second grade of SMP Muhammadiyah 3 Jetis Ponorogo in acedemic year 2016/2017 that consist of 18 students. This research conducted on February  22nd  2017- June  15th  2017. The steps of the strategy began from the students observed some pictures that showed by the teacher, devided the class into groups, then, each groups got picture to describe, the last the students presented the picture orally one by one. After the researcher conducted the research, the result of the test showed that the mean of students’ score  in the first cycle was 64.88 and the mean of students score in test II was 78. The result of questionnaire of the first cycle was 85% and the second cycle was 87%. Furthermore, the result of observation checklist in second cycle was 85%  showed that the students active in speaking activity in classroom. The data that was obtained in each cycle explained that the students’ score in  speaking were increase. Finally, The researcher gives sugestion to the teacher that picture series considered as interesting media, so it can as an alternative media to teach speaking skill and the researcher hopes this research result can use as the  refference for the next researcher.
A Case Study of Visually Impaired Student on A Learning Style and Learning Strategies in English Learning in Visually Impaired Charitable Institution Aisiyah Ponorogo Yolanda Nadya Galerin; Niken Reti Indriastuti; Diyah Atiek Mustikawati
EDUPEDIA Vol 5, No 1 (2021): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/ed.v5i1.705

Abstract

This research aimed to find out: (1) the difficulties that faced by Visually Impaired Students (2) the learning style that used by Visually Impaired Students (3) the learning strategiess that used by Visually Impaired Students. The type of research is descriptive qualitative research in the form of case study.. There are three visually impaired students, teacher, orphanage caregiver involved in this research. In this research, the researcher used observation, questionnaire and interview for instrument. Further the data analysis used Miles and Huberman model with the steps as following: data reduction, data display, and conclusion. The result shows that the difficulties appeared because there were in inclusive class. Almost of them felt difficult when the learning process was seeing the media such as presentation or watching a visual picture or videos. To overcome it they had different strategies.. The researcher classified that One students had memory strategies, compensation strategies and social strategies. One student used affective strategies. One student used metacognitive strategies. Based on the learning style, the most of visually impaired students were auditory learners. It can seen from all of Visually Impaired Students said that it more easier when listening to the teachers but if they didn’t understand they wrote the material first on the notebook. So, the Visually Impaired Student easier to understand the material that given by the teacher through listening. Visually Impaired Student at Charitable Institution ‘AisyiyahPonorogo didn’t have visual learning style because they were totally blind.
THE USE OF STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) IN IMPROVING WRITING ABILITY AT THE ELEVENTH GRADE OF SMA N 1 NAWANGAN IN ACADEMIC YEAR 2019/2020 Anton Edi Purnomo; Bambang Harmanto; Niken Reti Indriastuti
EDUPEDIA Vol 3, No 2 (2019): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (98.874 KB) | DOI: 10.24269/ed.v3i2.293

Abstract

Writing is an important language skill because it becomes a means of learning, discovering, developing, and perfecting skills of language. The researcher using the Student Team Achievement Division (STAD) method to improve student writing ability.  The aim was to change the classroom situation, so that the students will more interested in learning processes, and it will be easier for them to understand the material especially in writing class. The researcher used classroom action research as the research design. The subject was the eleventh grade MIPA 1 SMA N 1 Nawangan on 2019/2020 lesson year. The class consists of 24 students. Before implementing the research, the researcher made lessons plan,  scenario teaching using STAD and prepared instruments, questionnaire, observation, and test. The research was conducted in two cycles. Each cycle consisted of three meetings. The first and second meetings was the implementation STAD method and the third was the test. Based on the result of the observation it showed that the students were more active than previous meeting, the percentage was 67% in cycle one and 88% in cycle two. The result of the questionnaire score was 68.4% in cycle one and 74.2% in cycle two it meant the students were more enjoyed, gave positive response and looked more fun with implementation those method. The result of writing test in cycle one it was known that 14 students or 58% who got score above 70, in cycle two was 100% or all students got score above 70. The result of writing test in cycle two, it showed improvement. The research finding proves that STAD method was successfully in improve writing ability. The researcher suggest that using STAD method in writing skill is a good alternative to teach and learn writing in order to make the learning process become more effective and independent