Abdul Rahim
Program Studi Agroteknologi, Fakultas Pertanian Universitas Tadulako, Palu

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

OPTIMALISASI EKSTRAKSI KULIT ARI BIJI KAKAO PADA BERBAGAI KONSENTRASI PELARUT SEBAGAI SUMBER ANTIOKSIDAN Amalia Noviyanty; Asriani Hasanuddin; Abdul Rahim; Gatot Siswo Hutomo
Conference on Innovation and Application of Science and Technology (CIASTECH) CIASTECH 2018 "Inovasi IPTEKS untuk mendukung Pembangunan Berkelanjutan"
Publisher : Universitas Widyagama Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (354.373 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan kondisi optimum ekstraksi senyawa antioksidan dari kulit ari biji kakao pada berbagai konsentrasi pelarut etanol. Konsentrasi pelarut yang digunakan terdiri atas 3 level yaitu etanol 75%, etanol 85%, etanol 95%. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan Rancangan Acak Lengkap yang diterapkan pada pengamatan rendemen ekstrak kering, total fenolat dan aktivitas antioksidan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelarut etanol 95% memberikan nilai rendemen ekstrak, total fenolat dan aktivitas antioksidan terbaik yaitu 9,79%; 99,07 ppm dan 49,89 ppm.