Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa SD Bekti Ariyani; Firosalia Kristin
Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 5 No. 3 (2021): Oktober 2021
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jipp.v5i3.36230

Abstract

Proses pembelajaran hanya sekadar mendengarkan, mengerjakan tugas, dan hanya terfokus pada buku saja, sehingga pembelajaran di kelas sangat pasif. Hal tersebut menyebabkan kurangnya interaksi antara guru dan siswa, atau siswa dan siswa lainnya, sehingga pembelajaran menjadi tidak efektif. Hal tersebut berdampak pada hasil belajar siswa yang rendah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa SD. Penelitian menggunakan metode meta analisis. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menelusuri jurnal elektronik melalui google scholar dan studi dokumentasi di perpustakaan. Sumber data penelitian dari 16 jurnal dan 4 skripsi mahasiswa. Analisis data dilakukan secara deskripsi kualitatif. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh bahwa model pembelajaran Problem Based Learning mampu meningkatkan hasil belajar siswa dari yang terendah 8,9%  mengalami peningkatan menjadi 83,3 % diperoleh rata-rata peningkatan sebesar 30%. Hal tersebut menunjukkan bahwa model pembelajaran Problem based learning efektif dalam meningkatkan hasil belajar IPS siswa SD. Implikasi penelitian ini diharapkan dapat membantu guru dalam memilih penerapan model pembelajaran yang tepat untuk meningkatkan hasil belajar siswa.
Meningkatkan Antusiasme dan Hasil Belajar Siswa dengan Model Picture and Picture Berbantuan Media Puzzle pada Muatan Matematika, Bahasa Indonesia, dan PPKn Kelas 1 SD Bekti Ariyani; Wasitohadi Wasitohadi; Theresia Sri Rahayu
Jurnal Riset Teknologi dan Inovasi Pendidikan (Jartika) Vol. 2 No. 1 (2019): Januari Special Issues
Publisher : Jurnal Riset Teknologi dan Inovasi Pendidikan (Jartika)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (198.762 KB)

Abstract

The research conducted aims to determine of the picture and picture model applied to students who are hyperactive to increase enthusiasm and increase learning outcomes. The instruments used in this study are teacher activity sheets, student test results and learning activity documents. Thematic learning outcomes of students in the pre-cycle were only 3 (three) students (11%) who were completed from 27 (twenty seven) students, in first cycle only 10 (ten) students (37%) were completed from 27 (twenty seven) students, while in second cycle reached 100% who got complete score of 27 (twenty seven) students. This means that the learning process with the Picture and Picture model runs well. By studying the results of the study, the authors can conclude that the implementation of the learning steps using the Picture and Picture model can increase the learning outcomes in Salatiga 10 Elementary School.