Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pengembangan Pendidikan HAM: Perspektif Moderasi Pendidikan Islam dan Pendidikan Nasional Atik Mardiati; Siti Masruroh; Erihadiana
Jurnal Naratas Vol 3 No 1 (2021): Jurnal Naratas
Publisher : STAI Al-Musaddadiyah Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37968/jn.v1i1.43

Abstract

Hak asasi manusia adalah hak alamiah yang dimiliki manusia sejak lahir. Setiap orang mempunyai hak, dan bersifat universal, tidak dibedakan dari perspektif keyakinan, suku, ras serta bangsa. Mengingat Hak Azasi manusia adalah karunia Tuhan Sang Maha Pencipta. Indonesia merupakan salah satu Negara yang aktif dalam memperjuangkan HAM dan dalam landasan negaranya bahwa kemanuasiaan merupakan faktor utama dan merupakan fundamen dasar dalam bernegara. Pancasila sebagai falsafah Negara yang pada hakekatnya mendukung penuh terhadap HAM karena dalam sila-sila pancasila tertuang nilai-nilai HAM di Indonesia. Al-Qur'an menjelaskan bahwa Islam memiliki sejumlah prinsip yang berhubungan dengan jenis kelamin. Artinya, baik laki-laki maupun perempuan memiliki hak yang sama untuk menjadi seorang hamba yang unggul dalam kedudukannya, di mana tidak ada perbedaan antara laki-laki dan perempuan, menjadi hamba yang bertaqwa. Moderasi Islam sebagai sikap mencari titik temu antara wahyu (naqliyah) dan rasio ('aqliyah), memungkinkan dapat dimodifikasi selama tidak bertentangan perubahan masyarakat tersebut. Islam wasathiyah (Islam moderasi) mengakui dan menghormati variasi masyarakat. Ajaran Islam mengandung prinsip-prinsip moderasi yang sangat baik yang harus dipahami dan dilaksanakan dalam menjalani setiap proses pembelajarannya Setiap warga negara mempunyai hak yang sama sebagaimana tertuang dalam Undang-Undang Sisdiknas No 2 Tahun 1989 Pasal 1 ayat 2, bahkan dikuatkakan dalam Pancasila UUD 1945 pada pasal 31 ayat 2, yang menyatakan bahwa pendidikan diwajibkan untuk diselenggarakan oleh Pemerintah sebagai “satu sistem pengajaran nasional” Kata kunci: HAM; Moderasi; Islam; Pendidikan
Innovation in Developing Islamic Religious Education Curriculum at SDIT Insan Cermat Aulia Geger Jagat EL-Zainie; Erihadiana; Hariman Surya Siregar
Zona Education Indonesia Vol. 1 No. 4 (2023): DECEMBER 2023
Publisher : Yayasan Mentari Madani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is to know and understand what the nature of the curriculum includes the understanding, role and function and innovation of the PAI curriculum at SDIT Insan Cermat, because the aim of educators in PAI subjects is not only a transfer of knowledge but an important thing from it is a transfer of value that will make students who are valuable and moral, have degrees because of their knowledge and have dignity because of their character. Using qualitative research methods. From the results of the presentation, conclusions can be drawn in: The progress of science and technology must be accompanied by moral progress in students. Innovations made in the PAI curriculum at SDIT Insan Cermat with a learning model that is able to answer problems in life that can be applied in the world of education are problem solving
Implementation of PAI Curriculum Components in Improving Religious Attitudes in Students of SMP Cendekia Baznas Bogor Annisa Siti Nurhaliza; Erihadiana; Hariman Surya Siregar
Zona Education Indonesia Vol. 1 No. 4 (2023): DECEMBER 2023
Publisher : Yayasan Mentari Madani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study examines the implementation of the Islamic Religious Education (PAI) curriculum component as an effort to improve students' religious attitudes at SMP Cendekia Baznas Bogor. The research methods used were observation, interviews, and document analysis, focusing on PAI learning and how PAI curriculum components are integrated in the educational process. The results showed that the implementation of the PAI curriculum component has made a positive contribution in improving students' religious attitudes. Students at SMP Cendekia Baznas Bogor show increased understanding and awareness of religious values and are able to apply them in daily life. These findings provide important insights into the development of a more effective PAI curriculum and Islamic religious education in similar schools