Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Penerapan Media Audio Visual VCD Terhadap Hasil Belajar Passing Dan Service Bawah Agung Yuda Aswara
JUARA : Jurnal Olahraga Vol 4 No 1 (2019): JUARA: Jurnal Olahraga
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (515.588 KB) | DOI: 10.33222/juara.v4i1.454

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi tentang: 1) penerapan media audio visual VCD terhadap hasil belajar keterampilan bolavoli khususnya passing bawah dan service bawah, 2) efektifitas pembelajaran passing bwah dan service bawah bola menggunakan media audio visual VCD dibandingkan dengan menggunakan metode konvensional. Dalam penelitian ini sampel yang digunakan adalah seluruh siswa laki-laki kelas VII SMP Negeri 2 Grati Kabupaten pasuruan. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Pemberian perlakuan untuk masing-masing kelompok sebanyak 8 kali pertemuan dengan sekali pertemuan berdurasi 80 menit. Analisis menggunakan metode statistik paired Sample T-test kemudian dilanjutkan dengan metode statistik independent sample t-test. Hasil penelitian menunjukkan: penggunaan media audio visual VCD dalam pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar passing bawah dan service bawah.
Hubungan Partisipasi Reseptif Olahraga, Wawasan Kesadaran Olahraga, Aksesibilitas Sarana Prasarana dan Partisipasi Aktif Olahraga Siswa Jenjang SMA di Indonesia Teguh Prasetyo Aji; Sakban Rosidi; Agung Yuda Aswara
Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME) Vol 9, No 1 (2023): Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jime.v9i1.4677

Abstract

Hubungan Partisipasi Reseptif Olahraga, Wawasan Kesadaran Olahraga, Aksesibilitas Sarana Prasarana dan Partisipasi Aktif Olahraga Siswa Jenjang SMA di Indonesia ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara partisipasi reseptif olahraga, wawasan kesadaran olahraga, aksesibilitas sarana prasarana dan partisipasi aktif olahraga siswa jenjang SMA di Indonesia. Untuk itu dilaksanakan sebuah penelitian dengan populasi siswa SMA seluruh Indonesia. Sampel sebesar 695 diperoleh menggunakan hasil survei yang diselenggarakan oleh pusat kajian literasi fisik dan olahraga Pendidikan Sekolah Pascasarjana IKIP Budi Utomo Malang berdasarkan teknik penarikan sampel bola salju menggelinding atau snow ball sampling. Teknik ini sesuai untuk jenis penelitian internet mediated reserch. Data bersekala interval dianalisis dengan teknik multi regresi khususnya melalui analisis jalur (path). Proses analisis dilakukan dalam beberapa tahap, yang pertama adalah uji pemenuhan syarat dilanjutkan dengan analisis utama yaitu analisis multi regresi bertahap dalam rangka menghitung koefisien alur dari masing-masing variabel dengan variabel yang lain. Disimpulkan bahwa partisipasi reseptif olahraga, wawasan kesadaran olahraga, aksesibilitas sarana prasarana memiliki hubungan yg bermakna dengan variabel partisipasi aktif.Kata kunci: partisipasi reseptif; wawasan kesadaran; aksesibilitas; partisipasi aktif dalam olahraga; siswa SMA
Why is group physical activity better? Empirical Evidence from Indonesian Islamic Primary Students Mohammad Nurkhozien; Sakban Rosidi; Agung Yuda Aswara; Adi Sucipto
Al-Adzka: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Vol. 13 No. 1 (2023): JUNE
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18592/aladzkapgmi.v13i1.9134

Abstract

This study aims to generate correlational-predictive knowledge for active participation in voluntary sports of Madrasah Ibtidaiyah (Islamic Primary School) students in Indonesia. This secondary study utilizes one of the newest collections of big data at the Center for Physical Literacy and Sports Education Studies, Postgraduate School of IKIP Budi Utomo. Of the 6,576 respondents to the sports culture survey for Indonesian students, 335 of them were Madrasah Ibtidaiyah students. From the proposed causal model, personal awareness, group norms, social support, and active participation in voluntary sports were selected for further analysis. The path analysis strategy found that the direct contribution of personal awareness to active sports participation was insignificant (0.020). The contribution of personal awareness indirectly, through social support (0.022), with a significant total effect (0.042). The findings of this study support the proposition about the importance of group norms and social support in improving voluntary sports for madrasah students.