Nurul Hidayati
Universitas Riau, Riau, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL MAHASISWA PGSD FKIP UNRI DALAM PEMBELAJARAN DARING Nurul Hidayati; Zufriady Zufriady; Zairul Antosa
Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol 11, No 3 (2022)
Publisher : Laboratorium Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (787.66 KB) | DOI: 10.33578/jpfkip.v11i3.8635

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang seberapa besar kemampuan literasi digital mahasiswa PGSD FKIP UNRI dalam pembelajaran daring. Jenis penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif deskriftif. Tempat pelaksanaan penelitian ini yaitu di Prodi PGSD FKIP UNRI dengan jumlah populasi sebanyak 361 mahasiswa dan diambil sampel sebanyak 163 mahasiswa PGSD FKIP UNRI. Data penelitian berupa data primer. Metode pengumpulan data pada penelitian ini yaitu dengan menyebarkan kuesioner melalui google formulir yang disebarkan melalui pesan whatsApp. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini yaitu dengan cara menghitung persentase data dari setiap indikator, menginterpretasi skor persentase, dan kemudian menganalisis setiap indikator. Sehingga pemerolehan hasil akhir yang didapatkan dari penelitian ini yaitu dengan skor rata-rata sebesar 78,98% dengan kategori sangat baik.