Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Efek Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Pulau Jawa dan Pulau Sulawesi Muh Jamil
JEKPEND: Jurnal Ekonomi dan Pendidikan Vol 3, No 2 (2020): Juli
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jekpend.v3i2.14429

Abstract

This research aimed to analyze Efect Of Investment to economic growth in Java island and Sulawesi island in 2006-2013. The research used the secondary data, time series and cross section of the eight provinces, namely Jakarta, West Java, Central Java, East Java, North Sulawesi, Central Sulawesi, South Sulawesi and Southeast Sulawesi. The data used comprised the investment index and economic growth index. The data were then Analyzed using Structural Equation Model (SEM) processed using Amos and SPSS econometric software. The results showed that the effect of investment on positive economic growth was significant on Java and positively insignificant on Sulawesi Island. That means that each increase in investment by one percent increases economic growth by 0.479 percent on Java and on Sulawesi Island investment has no effect on economic growth. The investment spread in Java is more stable from year to year and from region to region. Different things on the island of Sulawesi, investment is not stable, sometimes very high and sometimes also very low in other years
The Effectiveness of Zakat in Breaking the Chain of Poverty (Case Study of Class of 2007 Etos Scholarship Recipients) Muh Jamil; Syamsu Alam; Andi Samsir; Basri Bado
PINISI Discretion Review Volume 6, Issue 2, March 2023
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/pdr.v6i2.47453

Abstract

This research is to analyze the effectiveness of zakat in breaking the chain of poverty in a case study of recipients of the 2007 Etos scholarship in Indonesia. This research focuses on the role of zakat in breaking the chain of poverty. Research data comes from observations and interviews with respondents. Analyzed by descriptive qualitative. The results of the study show that the scholarship program's from zakat funds is able to break the chain of poverty for scholarship recipients.
Analisis Sentimen Aplikasi Investasi Nurul Fathiah Annisa D; Syamsu Alam; Muh Jamil
Bulletin of Economic Studies (BEST) Vol 4 No 2 (2024)
Publisher : Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/best.v4i2.49416

Abstract

Penelitian ini menganalisis sentimen dan mengumpulkan informasi berdasarkan sentimen pengguna terhadap aplikasi investasi yang tersedia di Google Play Store. Aplikasi investasi yang dianalisis adalah Bibit, Ajaib, Pluang, Stockbit, dan Bareksa. Pengumpulan data dilakukan melalui dua metode, yaitu studi literatur dan web scraping. Studi literatur dilakukan untuk mendapatkan informasi terkait dengan masalah penelitian, metode, serta kelebihan dan kekurangan penelitian sebelumnya. Selanjutnya, ulasan aplikasi investasi dikumpulkan menggunakan teknik web scraping, yaitu proses pengumpulan data secara otomatis dari situs web menggunakan perangkat lunak. Jenis penelitian yang dilakukan menggunakan penelitian kuantitatif deskriptif. Jenis penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan atau menjelaskan suatu variabel dengan menggunakan data kuantitatif. Penelitian kuantitatif dilakukan pada tahap perhitungan dan pemrosesan data dengan pengembangan model Machine Learning. Pada hasil analisis menunjukkan bahwa aplikasi Pluang memiliki jumlah sentimen positif tertinggi sebanyak 487 ulasan dengan nilai akurasi sebesar 79,5%. Hasil analisis sentimen aplikasi investasi akan dideskripsikan dengan mengunakan pendekatan asosiasi kata. Untuk semua aplikasi, fokus pada peningkatan kualitas sistem dan layanan pelanggan untuk mengurangi sentimen negatif dan meningkatkan pengalaman pengguna
Prospek Saham pada Sektor Perbankan Berdasarkan Analisis Fundamental dan Machine Learning Angraeni A Kitta; Syamsu Alam; Muh Jamil
Bulletin of Economic Studies (BEST) Vol 4 No 2 (2024)
Publisher : Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/best.v4i2.50124

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis prospek saham pada sektor perbankan di Indonesia dengan menggunakan analisis fundamental dan machine learning. Analisis fundamental melibatkan evaluasi rasio keuangan dan kinerja perusahaan, sementara pendekatan machine learning menggunakan metode LSTM (Long Short-Term Memory) untuk memprediksi harga saham. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data saham dari empat bank besar di Indonesia, yaitu Bank Central Asia (BCA), Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Mandiri (BMRI), dan Bank Negara Indonesia (BNI), yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis fundamental dapat memberikan wawasan mendalam mengenai kondisi keuangan dan prospek saham perbankan kedepannya. Di sisi lain, model machine learning LSTM menunjukkan akurasi tinggi dalam memprediksi pergerakan harga saham. Kombinasi kedua metode ini memberikan pandangan yang komprehensif bagi investor dalam membuat keputusan investasi yang lebih baik di sektor perbankan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penggunaan analisis fundamental dan machine learning secara bersamaan dapat meningkatkan akurasi prediksi dan memberikan keuntungan kompetitif bagi investor di pasar saham perbankan Indonesia.