Evie Yunita F.S
STIE Totalwin

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN STRATEGI PRICING TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PENUMPANG TRAVEL KENCANA CABANG KELET KECAMATAN KELING KABUPATEN JEPARA Ari Dwi Astono; Evie Yunita F.S
Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi dan Bisnis STIE Anindyaguna Vol 4 No 1 (2022): Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi dan Bisnis Anindyaguna
Publisher : LPPM STIE Anindyaguna

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana kualitas pelayanan dan Strategi Pricing yang diberikan berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan pada Travel Kencana cabang kelet. penelitian ini menggunakan metode kuantitatif untuk mengetahui adanya pengaruh Kualitas pelayanan dan harga terhadap kepuasan pelanggan. Data yang dihasilkan dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner yang dibagikan kepada 80 pengguna jasa Travel Kencana Cabang Kelet sebagai responden. Berdasarkan perhitungan regresi berganda antara Kualitas pelayanan, Strategi Harga , terhadap kepuasan pelanggan dengan dibantu program SPSS dalam proses penghitungannya dapat diperoleh hasil sebagai berikut Y = 3.316 + 0.675 X1 + 0.438 X2 Kepuasan pelanggan mampu dijelaskan oleh variasi dari keempat variabel indpenden harga dan kulitas pelayanan 60,9% sedangkan sisanya (100% - 60,9% = 39,91%) dijelaskan sebab-sebab lain diluar model. Berdasarkan pada hasil penelitian telah menjawab masalah penelitian tersebut yang secara signifikan mengahasilkan dua hal yang mempengaruhi kepuasan pelanggan, yaitu : Kualitas Pelayanan dan Strategi Pricing. Artinya dengan meningkatkan kepuasan pelanggan dari kualitas pelayanan dan Strategi Pricing pada Travel Kencana cabang kelet dapat diharpakan akan meningkat sesuai dengan targetnya.