Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

IMPLEMENTASI PAKEM DENGAN KERJA ILMIAH SEDERHANA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII SMPN 1 AMBARAWA Wulansari, Yuliana Indah; Santosa, Slamet; Probosari, Riezky Maya
Prosiding Seminar Biologi Vol 7, No 1 (2010): Seminar Nasional VII Pendidikan Biologi
Publisher : Prodi Pendidikan Biologi FKIP UNS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (313.358 KB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) pencapaian hasil belajar biologi dengan mengaplikasikan PAKEM dengan metode kerja ilmiah sederhana 2) penggunaan PAKEM pada pembelajaran biologi dengan metode pembelajaran metode kerja ilmiah sederhana dalam meningkatkan penguasaan konsep biologi. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research) yang dimulai dengan identifikasi permasalahan yang ada di kelas. Penelitian dilakukan dalam 2 siklus. Setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan tindakan yang berupa penyusunan langkah-langkah pembelajaran dengan penggunaan PAKEM melalui metode kerja ilmiah sederhana, pelaksanaan tindakan, observasi dan evaluasi, analisis, serta refleksi untuk tindakan berikutnya. Kesiapan belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Ambarawa.terhadap mata pelajaran biologi. Subyek penelitian adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Ambarawa Tahun Ajaran 2007/2008 sebanyak 39 siswa. Data diperoleh dari kajian dokumen, observasi, wawancara, penyebaran angket, catatan lapangan, dan tes evaluasi kognitif. Data dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan jurnal belajar dengan PAKEM bisa meningkatkan partisipasi dan penguasaan konsep biologi siswa. Sebelum  adanya penerapan PAKEM, rata-rata nilai ulangan harian siswa pada materi sebelumnya hanya sebesar 66,5  (data terlampir) yang menunjukkan bahwa hasil belajar siswa masih di bawah batas nilai ketuntasan belajar yang ditentukan di SMP Negeri I Ambarawa yaitu 70. Pada siklus II terjadi peningkatan rata-rata nilai ulangan harian daripada yang dicapai  di siklus  I yaitu 77,15 atau meningkat sekitar 12 %. Semua siswa berada di atas batas ketuntasan minimal, dengan nilai berkisar antara 70-90   Kata kunci :  Peningkatan pencapaian hasil belajar, PAKEM, metode kerja ilmiah sederhana
IMPLEMENTASI PAKEM DENGAN KERJA ILMIAH SEDERHANA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII SMPN 1 AMBARAWA Wulansari, Yuliana Indah; Santosa, Slamet; Probosari, Riezky Maya
Proceeding Biology Education Conference: Biology, Science, Enviromental, and Learning Vol 7, No 1 (2010): Seminar Nasional VII Pendidikan Biologi
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) pencapaian hasil belajar biologi dengan mengaplikasikan PAKEM dengan metode kerja ilmiah sederhana 2) penggunaan PAKEM pada pembelajaran biologi dengan metode pembelajaran metode kerja ilmiah sederhana dalam meningkatkan penguasaan konsep biologi. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research) yang dimulai dengan identifikasi permasalahan yang ada di kelas. Penelitian dilakukan dalam 2 siklus. Setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan tindakan yang berupa penyusunan langkah-langkah pembelajaran dengan penggunaan PAKEM melalui metode kerja ilmiah sederhana, pelaksanaan tindakan, observasi dan evaluasi, analisis, serta refleksi untuk tindakan berikutnya. Kesiapan belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Ambarawa.terhadap mata pelajaran biologi. Subyek penelitian adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Ambarawa Tahun Ajaran 2007/2008 sebanyak 39 siswa. Data diperoleh dari kajian dokumen, observasi, wawancara, penyebaran angket, catatan lapangan, dan tes evaluasi kognitif. Data dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan jurnal belajar dengan PAKEM bisa meningkatkan partisipasi dan penguasaan konsep biologi siswa. Sebelum  adanya penerapan PAKEM, rata-rata nilai ulangan harian siswa pada materi sebelumnya hanya sebesar 66,5  (data terlampir) yang menunjukkan bahwa hasil belajar siswa masih di bawah batas nilai ketuntasan belajar yang ditentukan di SMP Negeri I Ambarawa yaitu 70. Pada siklus II terjadi peningkatan rata-rata nilai ulangan harian daripada yang dicapai  di siklus  I yaitu 77,15 atau meningkat sekitar 12 %. Semua siswa berada di atas batas ketuntasan minimal, dengan nilai berkisar antara 70-90   Kata kunci :  Peningkatan pencapaian hasil belajar, PAKEM, metode kerja ilmiah sederhana