Wahiba Ruslan
Tadulako University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

FREKUENSI KUNJUNGAN LEBAH APIS CERANA DAN TRIGONA SP. SEBAGAI PENYERBUK PADA TANAMAN BRASSICA RAPA Ruslan, Wahiba; Afriani, Afriani; Miswan, Miswan; Elijonnahdi, Elijonnahdi; Nurdiyah, Nurdiyah; Sataral, Mihwan; Fitrallisan, Fitrallisan; Fahri, Fahri
Natural Science: Journal of Science and Technology Vol 4, No 1 (2015): Volume 4 Number 1 (March 2015)
Publisher : Univ. Tadulako

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (223.405 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari frekuensi kunjungan lebah Apis cerana dan Trigona sp. sebagai penyerbuk pada tanaman Brassica rapa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu vocal sampling, dengan dua kali pengamatan. Pengamatan pertama pada bulan Januari dan pengamatan kedua pada bulan Juni 2014, masing-masing pengamatan dilakukan selama 10 hari saat bunga Brassica rapa sedang mekar. Parameter yang diamati meliputi, jumlah bunga yang dikunjungi per menit, lama kunjungan per bunga dan lama kunjungan per tanaman. Hasil pengamatan frekuensi kunjungan tertinggi yaitu pengamatan kedua pada bulan Juni. Trigona sp. mempunuyai jumlah bunga yang dikunjungan 3.14 bunga/menit, lama kunjungan 27.47 detik/bunga dan lama kunjungan 3.89 menit/tanaman, sedangkan jumlah bunga yang dikunjungan A. cerana 1.32 bunga/menit, lama kunjungan 6.22 detik/bunga dan lama kunjungan 1.64 menit/tanaman.