Guntum Budi Prasetyo, Guntum Budi
Unknown Affiliation

Published : 14 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Altius: Jurnal Ilmu Olahraga dan Kesehatan

Optimalisasi pembelajaran senam melalui project based learning selama tatap muka terbatas Guntum Budi Prasetyo; Basuki Basuki
Altius: Jurnal Ilmu Olahraga dan Kesehatan Vol 11, No 2 (2022): Altius: Jurnal Ilmu Olahraga dan Kesehatan
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36706/altius.v11i2.18233

Abstract

Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas (classroom action research). Kemmis dan Mc. Taggart dalam Creswell & Poth, (2018) menyatakan bahwa PTK adalah studi yang dilakukan untuk memperbaiki diri sendiri, pengalaman kerja sendiri, yang dilaksanakan secara sistematis, terencana, dan dengan sikap mawas diri. Teknik analisis data dalam penelitian ini dilakukan dengan  cara  induktif. Hasil tes gerakan senam lantai guling ke depan siklus I di atas dapat diketahui rata-rata skor keberhasilan siswa dalam menguasai gerakan senam lantai guling ke depan adalah termasuk kategori baik nilai rata-rata 76,44%, dilanjutkan ke siklus II dengan hasil Hasil tes skor keberhasilan siswa dalam menguasai gerakan senam lantai guling ke depan mencapai 94,77%. Maka penelitian ini dapat disimpulkan bahwa penggunaan Project Learning dapat meningkatkan kemampuan senam lantai pada siswa kelas X SMK Sultan Agung 1 Tebuireng tahun pelajaran 2021/2022, peningkatan tergolong tinggi.