Margareta Rinastiti
Department Of Conservative Dentistry, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Indonesia

Published : 12 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI)

Pengukuran Panjang Saluran Akar Gigi pada Citra X-Ray Gigi Menggunakan Active Shape Model Ima Kurniastuti; I Ketut Eddy Purnama; Mauridhi Hery Purnomo; Margareta Rinastiti
Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI) 2015
Publisher : Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract— Dalam penelitian ini dilakukan pengukuranpanjang saluran akar gigi secara otomatis untuk mendapatkanpanjang saluran akar gigi yang cepat dan akurat. Metode yangdigunakan adalah contrast stretching sebagai tahappreprocessing yang bertujuan untuk mempertajam ciri atau fiturdalam citra, active shape model yang menghasilkan daerahsaluran akar gigi dan operasi morfologi berupa thinning sertaperimeter untuk mengukur panjang saluran akar gigi. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa active shape model mampumesegmentasi saluran akar gigi sehingga dapat dilakukanpengukuran panjang saluran akar gigi. Rata-rata akurasi yangdihasilkan oleh metode ini sebesar 88,24%.Keywords—panjang saluran akar gigi; active shape model;citra x-ray gigi