Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Kemampuan Guru Bahasa Jawa SMP Negeri 1 Kedungtuban Blora Mengintegrasikan 4 C dalam RPP Semester Gasal Tahun 2020/2021 Elfa Mahendra Prameswari; Bambang Sulanjari; Alfiah Alfiah
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 3, No 2 (2022)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (355.671 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v3i2.12206

Abstract

The purpose of this study was to determine the ability of Javanese language teachers at SMP Negeri 1 Kedungtuban Blora in integrating 4C elements (communication, Collaboration, Critical thinking, and Creativity) in the Learning Implementation Plan (RPP). This research uses a descriptive method. The data of this research are RPP grade VII, VIII, and IX odd semesters of Javanese language teachers at SMP Negeri 1 Kedungtuban Blora which were collected using documentation techniques. After the data is collected, data analysis techniques are carried out using interactive models, including reducing data, displaying data, and drawing conclusions. The results of this study illustrate the ability of the teacher to integrate the 4C elements that are observed through the development of indicators. From the 4C elements that are observed through the indicators of the Collaboration element, Critical thinking, Creativity is present in each RPP. Meanwhile, the element of communication is only found in four lesson plans from the six lesson plans analyzed.
HIBRIDITAS, MIMIKRI, DAN AMBIVALENSI DALAM NOVEL “KIRTI NJUNJUNG DRAJAT” KARYA R.TG JASAWIDAGDA KAJIAN POSTKOLONIALISME Gina Novtarianggi; Bambang Sulanjari; Alfiah Alfiah
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.81 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v2i1.6220

Abstract

ABSTRAKArtikel ini bertujuan untuk mendiskripsikan bentuk, kemunculan dan keberpihakan hibriditas, mimikri dan ambivalensi dalam Novel Kirti Njunjung Drajat Karya R.Tg. Jasawidagda Kajian Postkolonialisme. Metode yang digunakan adalah metode pendekatan kualitatif bersifat deskriptif. Sumber data dalam penelitian adalah Novel Kirti Njunjung Drajat. Data yang dikumpulkan berupa kata, frasa dan wacana. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik baca, catat yang dilakukan dengan cara memberi tanda pada novel. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, display data kemudian mengambil kesimpulan dan verfikasi. Dengan menggunakan kerangka berpikir postkolonialisme, penelitian ini berfokus mencari bentuk, kemunculan serta keberpihakan Hibriditas, Mimikri, dan Ambivalensi terhadap novel. Hasil penelitian ini memperlihatkan adanya bentuk Hibriditas dalam relasi budaya, sosial, politik dan bahasa. Bentuk mimikri dalam relasi budaya, sosial dan pola pikir di mana tokoh utama yang bernama Darba mengalami mimikri yang bertentangan dengan keluarganya yang priyayi. Bentuk ambivalensi juga ditemukan pada tokoh utama yang di mana Darba menyukai pola pikir kaum Barat, namun Darba juga tidak meninggalkan budaya Jawa. Kemunculan-kemunculan identitas tersebut dihadirkan oleh pengarang untuk mengetahui bahwa di dalam novel Kirti Njunjung Drajat ini kaum Timur mengalami perubahan identitas yang tidak sepenuhnya. Pengarang dalam novel ini berpihak kepada kaum Timur yang seolah mengikuti pola pikir serta pemahaman kaum Barat.
PENERAPAN MEDIA VIDEO ANIMASI DENGAN METODE INQUIRY DALAM PEMBELAJARAN MERINGKAS TEKS CERITA LEGENDA PADA KELAS VIII SMP IT DAARUT TAHFIDZ KARANGASEM KABUPATEN DEMAK TAHUN AJARAN 2020 Luluk Wibawanti; Alfiah Alfiah; Sunaryo Sunaryo
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 2, No 2 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (407.506 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v2i2.7766

Abstract

This research is motivated by the lack of vocabulary that is known by students and the lack of media and learning methods so that the learning process becomes boring. The problem in this study is how the results of the application of video animation media with the inquiry method in summarizing the legend story text in class VIII SMP IT Daarut Tahfidz Karangasem, Demak Regency? The purpose of this study is to describe the application of animated video media with the inquiry method in summarizing the legendary text of the class VIII SMP IT Daarut Tahfidz Karangasem in the academic year of 2020. This study used a qualitative descriptive method. The results of the study based on the test scores show different percentages. Of the 28 students there is 1 student or 4% who have not completed and 27 students or 96% have completed. The class average score of the results of the test was 80.65. This value has reached the school's KKM score of 70.Thus, animated video media with the inquiry method in learning summarizes the legendary story text in class VIII SMP IT Daarut Tahfidz Karangasem, Demak Regency, 2020 academic year.
Efektivitas Pembelajaran Daring Mata Pelajaran Bahasa Jawa Kelas XI TLAS 2 Semester Gasal di SMK Negeri 1 Jepon Eva Ariani; Yuli Kurniati Werdiningsih; Alfiah Alfiah
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 3, No 1 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.993 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v3i1.9358

Abstract

The Covid-19 pandemic has forced the learning system in shools to change drastically from face-to-face meetings to online learning. No exception State Vocational High School 1 Jepon also conducts online learning with various online applications including google classroom, google form, and YouTube. This study aims to analyze the effectiveness of online learning in Javanese language class XI TLAS 2 odd semester at State Vocational High School 1 Jepon. This research is a qualitative descriptive study. Data collection techniques used documentation and questionnaires containing the effectiveness of online learning in Javanese language class XI TLAS 2 odd semester at State Vocational High School 1 Jepon. The study population was all students of State Vocational High School 1 Jepon who were taught in Javanese subjects using online methods. The research sample was students in class XI TLAS 2  State Vocational High School 1 Jepon. The results showed that online learning was less effective and directly proportional to students’ lack of understanding in learning. Online learning in Javanese class XI TLAS 2 odd semester at State Vocational High School 1 Jepon is by using the google classroom application, google form, and YouTube and the learning model is by providing material, observing, then giving assignments by the teacher to students. The media used by students for online learning are gadgets (HP) and the obstacles faced by students in online learning are limited data quotas and slow internet networks.
PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN LECTORA INSPIREPADA MATA PELAJARAN AKSARA AJAWA KELAS X SMA N 1 DEMPET TAHUN AJARAN 2018/2019 Nurul Azizah; Alfiah Alfiah; Bambang Sulanjari
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (122.748 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v2i1.5494

Abstract

 ABSTRAKTujuan dalam penelitian ini mendiskripsikan hasil penerapan media pembelajaran lectora inspire dalam mata pelajaran aksara Jawa kelas X SMA N 1 Dempet tahun ajaran 2018/2019.Penelitiain ini termasuk jenis penelitian kuantitatif, dengan menggunakan jenis penelitian eksperimen. Bentuk desain ekperimen yaitu quasi experimental desaign dengan model nonequivalent control group desaign. Subjek penelitian ini adalah kelas X SMA N 1 Dempet tahun ajaran 2018/2019 semester genap. Data penelitian berupa nilai pretest, posttest, angket dan dokumentasi. Teknik yang digunakan adalah teknik non-test dan teknik tes.Hasil penilitian diperoleh nilai-rata-rata siswa yaitu 82,43. Hasil tersebut lebih tinggi dari nilai KKM yaitu 75. Analisis data dapat dinyatakan berhasil dengan rata-rata nilai kelas eksperimen setelah penggunaan media mengalami peningkatan yang signifiakan Nilai angket hasil pembelajaran aksara Jawa setelah menggungakan media pembelajaran lectora inspire memperoleh rata-rata sebesar 87%  siswa menjawab setuju atau media tersebut dalam kategori layak digunakan dalam pembelajaran. Berdasarkan nilai tersebut, dapat dibuktikan bahwa penerapan media pembelajaran lectora inspire dalam mata pelajaran aksara Jawa layak dan efektif  digunakan serta sangat berpengaruh terhadap peningkatan nilai hasi belajar siswa kelas X SMA N 1 Dempet.  ABSTRACTThe purpose of this study is to describe the results of the implementation of Lectora Inspire learning media in Javanese script subjects in class X SMA N 1 Attached school year 2018/2019.This research belongs to the type of quantitative research, using the type of experimental research. The design of the experiment was quasi experimental desaign with a noneignivalent control group desaign model. The subject of this study was class X SMA N 1 Attached 2018/2019 school year even semester. Research data in the form of pretest, posttest, questionnaire and documentation. The techniques used are non-test techniques and test techniques.The results obtained by an average student score of 82.43. These results are higher than the KKM value of 75. Data analysis can be declared successful with the average value of the experimental class after the use of media has increased significantly. Questionnaire scores of Javanese script learning outcomes after using the Lectora inspire learning media obtained an average of 87% of students answering agree or the media in the category are suitable for use in learning. Based on these values, it can be proven that the application of lectora inspire learning media in Javanese script subjects is feasible and effective to use and is very influential in increasing the value of learning outcomes of class X students of SMA N 1 Attached.  
PEMBERDAYAAN GURU DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SECARA REALISTIS Sebuah Upaya Peningkatan Mutu Kinerja Guru Alfiah Alfiah
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 1, No 2 (2019)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1455.752 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v1i2.4745

Abstract

Pada hakikatnya kegiatan pembelajaran adalah upaya sadar yang dilakukan untuk mengubah perilaku siswa. Dalam pelaksanaan pembelajaran, beberapa faktor ikut menentukan keberhasilan dalam suatu pembelajaran.Faktor-faktor tersebut antara lain kurikulum, program pengajaran, kualitas guru, materi pembelajaran, strategi pembelajaran, sumber belajar, dan teknik/bentuk penilaian. Di antara faktor-faktor tersebut guru memegang peranan penting dalam menentukan keberhasilan  pembelajaran. Guru sebagai pemegang kunci sukses dalam kegiatan pembelajaran, mempunyai tiga tugas pokok yaitu menyusun perencanaan, melaksanakan pembelajaran, dan memberikan balikan. Dalam menyusun perencanaan. ada beberapa komponen yang harus diperhatikan antara lain, menentukan SK/KD/indikator, tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, pendekatan dan metode, langkah-langkah kegiatan pembelajaran, alat dan sumber belajar, dan evaluasi pembelajaran. Selain itu, juga harus mengacu pada kurikulum sebagai dasar dalam pengembangannya. Ada dua tahapan konkrit yang dapat dilakukan dalam menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) secara riel. Riel  yang dimaksud benar-benar memperhatikan kompetensi siswa sebagai hasil yang akan dicapai. Dua tahapan tersebut adalah (1) perencanaan secara reil/nyata, (2) perencanaan secara administratif. Dua hal pula yang harus diperhatikan dalam menyusun RPP, yaitu penentuan metode inovatif dan penggunakan media di setiap kegiatan pembelajaran. Melalui penentuan dua hal tersebut akan tampak secara jelas corak/gaya guru ketika mengajar dan akan memberikan daya tarik tersendiri terhadap siswa. Oleh karena itu penulis tekankan bahwa penentuan metode yang variatif dan inovatif serta penggunaan media di setiap kegiatan pembelajaran hendaknya selalu diperhatikan.
PENERAPAN MEDIA VISUAL ULAR TANGGA DALAM PEMBELAJARAN MENULIS SESORAH PADA SISWA KELAS XI SMAN 1 BANTARBOLANG KABUPATEN PEMALANG TAHUN 2019/2020 nida farra fauzia; Nuning Zaidah; Alfiah Alfiah
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (388.311 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v2i1.5500

Abstract

ABSTRACTThis research is motivated by the lack of vocabulary known by students and the lack of learning media, that make the learning process becomes boring. The problem in this research is how the results of the application of visual media snakes and ladders in learning to write sesorah SMAN 1 Bantarbolang Pemalang Regency? the purpose of this study was to describe the application of snake ladder visual media in sesorah writing learning in class XI students of SMAN 1 Bantarbolang Pemalang Regency 2019/2020. This study used descriptive qualitative method. The results of the study based on test scores showed different percentages. Of the 34 students there were 2 students or 6% who did not complete and 32 students or 94% who had finished. The average grade of the results of the test is 82.41. This value has reached the school KKM value of 65. Thus, the visual media of snakes and ladders can be used for learning to write to a class XI student of SMAN 1 Bantarbolang Pemalang Regency in 2019/2020.ABSTRAKPenelitian ini dilatar belakangi oleh kurangnya kosakata yang diketahui oleh siswa dan minimnya media pembelajaran sehingga proses pembelajaran menjadi membosankan. Permasalahan pada penelitian ini adalah bagaimana hasil penerapan media visual ular tangga dalam pembelajaran menulis sesorah SMAN 1 Bantarbolang Kabupaten Pemalang? tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan media visual ular tangga dalam pembelajaran menulis sesorah pada siswa kelas XI SMAN 1 Bantarbolang Kabupaten Pemalang Tahun 2019/2020. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian berdasarkan nilai tes menunjukan prosentase yang berbeda. Dari 34 siswa ada 2 siswa atau 6% yang tidak tuntas dan 32 siswa atau 94% yang sudah tuntas. Nilai rata-rata kelas hasil dari test adalah 82,41. Nilai tersebut sudah mencapai nilai KKM sekolah yaitu 65. Dengan demikian, media visual ular tangga dapat digunakan untuk pembelajaran menulis sesorah siswa kelas XI SMAN 1 Bantarbolang Kabupaten Pemalang tahun 2019/2020.
Peningkatan Keterampilan Menulis Teks Dialog Sederhana Dengan Media Cluecard dalam Pembelajaran Bahasa Jawa Kelas VII F SMP Negeri 1 Ambarawa Semester Genap Tahun Pelajaran 2020/2021 endang sulastri; Alfiah Alfiah; Bambang Sulanjari
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 3, No 1 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (207.957 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v3i1.10240

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatkan keterampilan menulis teks dialog sederhana pada peserta didik kelas VII F SMP Negeri 1 Ambarawa dengan menggunakan media cluecard. Selain itu, bertujuan untuk mendeskripsikan cara menciptakan pembelajaran dialog yang menyenangkan dengan menggunakan media cluecard dalam pembelajaran jarak jauh.Adapun penelitian ini masuk dalam jenis penelitian tindakan kelas, dengan metode: (1) perencanaan (planning), (2) tindakan (acting), (3) pengamatan (observing), dan (4) refleksi (reflecting). Teknik pengumpulan data menggunakan teknik unjuk kerja dan kuesioner. Alat pengumpulan data menggunakan lembar unjuk kerja  dan lembar kuesioner. Analisis data dalam penelitian ini terbagi menjadi dua, yaitu analisa data untuk data berjenis kuantitatif, berupa angka hasil belajar peserta didik, dan analisa data untuk data kualitatif, berupa kalimat yang menggambarkan hasil pengamatan observer terhadap pembelajaran yang dilaksanakan. Teknik kuantitatif digunakan untuk menganalisis data yang diperoleh dari hasil tes tertulis pada setiap siklus.Setelah dilakukan analisis data, ditemukan beberapa hasil penelitian sebagai berikut yaitu: (1) Penggunaan media pembelajaran Cluecard dapat meningkatkan keaktifan belajar dalam pembelajaran bahasa Jawa materi menulis teks dialog sederhana peserta didik kelas VIIF Semester 2 SMP Negeri 1 Ambarawa Tahun Pelajaran 2020/2021. Dari kategori rendah (49) sebelum tindakan menjadi kategori tinggi (79) setelah tindakan dibuktikan dengan hasil observasi tentang keaktifan belajar; (2) Tes unjuk kerja peserta didik terhadap penguasaan materi keterampilan menulis teks dialog sederhana  dalam pembelajaran bahasa Jawa  dengan media pembelajaran Cluecard terdapat peningkatan dari kategori cukup (76,6) sebelum tindakan, menjadi kategori Baik (84,7) setelah tindakan; dan (3) Penggunaan media pembelajaran  Cluecard dapat meningkatkan keterampilan menulis teks dialog sederhana peserta didik kelas VIIF Semester 2 SMP Negeri 1 Ambarawa Tahun Pelajaran 2017/2018 dari kategori cukup (76,6) sebelum tindakan menjadi kategori baik (84,7) setelah tindakan dibuktikan dengan hasil tes keterampilan menulis teks dialog sederhana. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatkan keterampilan menulis teks dialog sederhana pada peserta didik kelas VII F SMP Negeri 1 Ambarawa dengan menggunakan media cluecard. Selain itu, bertujuan untuk mendeskripsikan cara menciptakan pembelajaran dialog yang menyenangkan dengan menggunakan media cluecard dalam pembelajaran jarak jauh.Adapun penelitian ini masuk dalam jenis penelitian tindakan kelas, dengan metode: (1) perencanaan (planning), (2) tindakan (acting), (3) pengamatan (observing), dan (4) refleksi (reflecting). Teknik pengumpulan data menggunakan teknik unjuk kerja dan kuesioner. Alat pengumpulan data menggunakan lembar unjuk kerja  dan lembar kuesioner. Analisis data dalam penelitian ini terbagi menjadi dua, yaitu analisa data untuk data berjenis kuantitatif, berupa angka hasil belajar peserta didik, dan analisa data untuk data kualitatif, berupa kalimat yang menggambarkan hasil pengamatan observer terhadap pembelajaran yang dilaksanakan. Teknik kuantitatif digunakan untuk menganalisis data yang diperoleh dari hasil tes tertulis pada setiap siklus.Setelah dilakukan analisis data, ditemukan beberapa hasil penelitian sebagai berikut yaitu: (1) Penggunaan media pembelajaran Cluecard dapat meningkatkan keaktifan belajar dalam pembelajaran bahasa Jawa materi menulis teks dialog sederhana peserta didik kelas VIIF Semester 2 SMP Negeri 1 Ambarawa Tahun Pelajaran 2020/2021. Dari kategori rendah (49) sebelum tindakan menjadi kategori tinggi (79) setelah tindakan dibuktikan dengan hasil observasi tentang keaktifan belajar; (2) Tes unjuk kerja peserta didik terhadap penguasaan materi keterampilan menulis teks dialog sederhana  dalam pembelajaran bahasa Jawa  dengan media pembelajaran Cluecard terdapat peningkatan dari kategori cukup (76,6) sebelum tindakan, menjadi kategori Baik (84,7) setelah tindakan; dan (3) Penggunaan media pembelajaran  Cluecard dapat meningkatkan keterampilan menulis teks dialog sederhana peserta didik kelas VIIF Semester 2 SMP Negeri 1 Ambarawa Tahun Pelajaran 2017/2018 dari kategori cukup (76,6) sebelum tindakan menjadi kategori baik (84,7) setelah tindakan dibuktikan dengan hasil tes keterampilan menulis teks dialog sederhana.
Telaah Kelayakan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Jawa SMP di Kota Semarang Tahun Pelajaran 2019-2020 Bambang Sulanjari; Alfiah Alfiah; Sunarya Sunarya; Nuning Zaidah
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 2, No 2 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (663.417 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v2i2.7658

Abstract

Textbooks are a basic requirement in learning. The availability of adequate textbooks determines the quality of learning. The Javanese textbooks used in learning, although generally stated to have met the standards by the government, need to get a feasibility assessment related to curriculum changes and 21st-century learning challenges. This study aims to describe the suitability of the contents of the Javanese textbooks for SMP in Semarang city with 2013 curriculum changes and 21st-century learning challenges.This research was conducted in the city of Semarang for 3 (three) months, starting from October to December 2019. The data in this study is evidence of the suitability of the contents of Javanese textbooks for junior high schools on the demands of 21st-century learning. The sources of data in this study are Junior high school Javanese language textbooks used in learning Javanese in the city of Semarang. The books are Marsudi Basa lan Sastra Jawa published by publishers Erlangga and Padha Bisa Basa Jawa published by Yudhistira publishers. Data collection techniques using document studies and interviews. Qualitative data analysis is inductive, that is analysis based on the data obtained. The data analysis step is data reduction, data presentation, and drawing conclusions, the three of which run alongside the research process.The results of this study indicate that the three textbooks are feasible to be used as textbooks in school with some notes. At present, the indicators need to be modified again by the teacher so that they meet good indicator standards. In terms of song material, the teacher needs to find other references to interpret the song text.
Pendidikan Karakter pada Crita Cekak dalam Buku Teks Prigel Basa Jawa SMA/SMK/MA Karya Gandung Widaryatmo Fhita Naurma Purwanti; Alfiah Alfiah; Yuli Kurniati Werdiningsih
JISABDA: Jurnal Ilmiah Sastra dan Bahasa Daerah, Serta Pengajarannya Vol 3, No 2 (2022)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.735 KB) | DOI: 10.26877/jisabda.v3i2.12208

Abstract

This research aims to describe character education in the short story in the textbooks of Prigel Basa Jawa SMA/SMK/MA by Gandung Widaryatmo. This research uses qualitative methods and the approach used is a pragmatic approach. The source of this research data is the short story text that is in the textbook Prigel Basa Jawa SMA/SMK/MA by Gandung Widaryatmo. The data of this research are in the form of sentences or paragraphs that contain character education in the short stories in the textbook. There are three forms of character education in the short story text in the PBJ SMA/SMK/MA textbook by Gandung Widaryatmo. The form of character education includes character values in relation to God, oneself, and others. The character value in relation to God, namely religiosity, is implemented by praying to God. Character values in relation to oneself include six variations of values, namely; independent, disciplined, superior and achievers, tough, honest, and responsible. The value of character in relation to others consists of two variations of values, namely empathy, and helping to help. Thus the character value in relation to oneself has a more dominant variation of values in the short story in Gandung Widaryatmo's PBJ SMA/SMA/MA textbooks.