Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Inovasi 3D Virtual Reality Exhibition dalam Konsep e-Marketplace untuk UMKM Binaan MUI Menggunakan Metode Occlusion Based Berbasis Web dan Mobile Ananda Faridhatul Ulva; Rizky Putra Fhonna; Hafizh Al Kautsar Aidilof; Muzakir Nur; Muhammad Zikri
G-Tech: Jurnal Teknologi Terapan Vol 6 No 2 (2022): G-Tech, Vol. 6 No. 2 Oktober 2022
Publisher : Universitas Islam Raden Rahmat, Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (391.866 KB) | DOI: 10.33379/gtech.v6i2.1660

Abstract

Konsep Virtual Reality dengan animasi 3 Dimensi menjadi sebuah inovasi pada kegiatan pameran secara online pada saat pandemic.Tujuan dari penelitian ini adalah sebuah penerapan racangan 3D pada sebuah platform pameran dengan konsep marketplace di 3D Virtual Reality. Adanya penerapan Occlusion Based untuk membangun e-Matketplace sehingga konsep 3D Virtual Exhibitionnya  hidup. Sehingga sistem pameran akan terlihat nyata, terlihat adanya animasi, sebuah konsep gedung, dan ada sistem manajemen web backend sehingga mudah dalam mengkontrol sistem aplikasi ini nantinya. Metode Pengembangan sistem yang cocok dalam pengembangan aplikasi ini adalah dengan metode ADDIE yaitu Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluate. Dari hasil yag dirancang didapat sebuah konsep pameran dengan suguhan berbeda, dan banyak konsumen yang tertarik dengan konsep virtual reality. Karena konsep ini dibangun dengan metode Occlusion Based sehingga menjadikan sistem pameran ini seperti nyata.
Aplikasi IoT Pemantauan Detak Jantung Pasien Lansia Beresiko Tinggi di RSCM Cut Mutia Lhokseumawe Berbasis Mobile Ananda Faridhatul Ulva; Nurdin; Rizky Putra Fhonna; Desvina Yulisda; Muzakir Nur; Rizki Setiawan
G-Tech: Jurnal Teknologi Terapan Vol 7 No 1 (2023): G-Tech, Vol. 7 No. 1 Januari 2023
Publisher : Universitas Islam Raden Rahmat, Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.503 KB) | DOI: 10.33379/gtech.v7i1.1979

Abstract

Monitoring the health of the elderly is very necessary, this monitoring must be carried out periodically and in real time using a genetic algorithm, so as to increase the guarantee of the safety and welfare of the elderly population and can be a preventive action to anticipate things that you want to avoid. However, sometimes the distance between the patient and RSCM Cut Mutia Lhokseumawe is quite far, and handlers are not responsive enough to make it difficult for elderly families to receive early treatment. The method for creating an IoT application for monitoring elderly heart rate using the waterfall method, for a decision-making system for high-risk patient systems using a Genetic Algorithm. The expected result of this application is remote monitoring with rapid response in the form of an IoT Heartbeat tool that is used in the elderly, so that if elderly patients experience heart failure, the system will quickly respond to receive messages about what is felt by the elderly, through the IoT style used elderly and decision making system using a genetic algorithm
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMA KIP-KULIAH MENGGUNAKAN METODE SMART Muzakir Nur; Nurdin Nurdin; Ananda Faridhatul Ulva
Sisfo: Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Vol 7, No 2 (2023): Sisfo: Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Vol. 7, No. 2, Oktober 2023
Publisher : Universitas Malikussaleh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/sisfo.v7i2.14627

Abstract

Indonesia memiliki program beasiswa KIP-Kuliah guna mewujudkan UUD 1945 pasal 28C ayat 1, yang mana Indonesia menjamin hak masyarakat untuk mendapatkan pendidikan yang layak. Adapun pada penelitian ini, penulis mencoba untuk membuat sebuah sistem pendukung keputusan yang harapannya dapat membantu dalam pengambilan keputusan penerima KIP-Kuliah khususnya di Universitas Malikussaleh. Pada penelitian ini, digunakan metode SMART sebagai metode perhitungan untuk memprioritaskan penerima KIP-Kuliah dengan lebih efisien dan tepat sasaran. Hasil yang diperoleh dari pengurutan menggunakan metode SMART yaitu terdapat perolehan ranking penerima KIP-Kuliah dari paling prioritas hingga tidak prioritas berdasarkan atribut-atribut yang telah ditetapkan. Perankingan ini nantinya dapat dijadikan sebagai acuan untuk proses seleksi penerima beasiswa KIP-Kuliah.