This Author published in this journals
All Journal PeTeKa
Windy Eka Putri
Universitas singaperbangsa karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA GURU MADRASAH DINIYAH DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN MATERI PENDIDIKAN ISLAM (STUDI KASUS DI MDA NURUL HUDA ADIARSA BARAT) Windy Eka Putri; Akil Akil; Jaenal Abidin
PeTeKa (Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran) Vol 5, No 3 (2022): PeTeKa (Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ptk.v5i3.347-353

Abstract

Madrasah Diniyah adalah lembaga pendidikan dengan status nonformal. Madrasah Diniyah fokus dalam memberikan pembelajaran terkait nilai-nilai agama islam. Walaupun dalam sifat nya Madrasah Diniyah ini sebagai pendidikan nonformal akan tetapi madrasah menjadi pelengkap pendidikan formal sehingga madrasah terdapat pada sistem pendidikan nasional dengan harapan lembaga pendidikan nonformal juga dapat memberikan kontribusinya dalam meningkatkan kecerdasan anak bangsa melalui nilai-nilai agama sehingga dalam hal tersebut dapat mencapai tujuan dari pendidikan nasional. Jenis dari penelitian ini ialah kulaitati dengan menggunakan metode penelitian nya deskriptif kualitatif. Lokasi yang dijadikan dalam penelitian ini di MDA Nurul Huda Adiarsa Barat. Sehingga dilakukan nya penelitian ini bertujuan untuk bagaimana upaya guru MDA Nurul Huda Adiarsa Barat dalam meningkatkan pemahaman peserta didik dalam memahami materi pendidikan agama islam. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Dalam menganalisis data, penelitian ini menggunakan penyajian data, reduksi data, serta menarik kesimpulan melalui data yang di dapat dalam penelitian.