Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JUARA: JURNAL WAHANA ABDIMAS SEJAHTERA

PERCONTOHAN PAGAR PENGAMAN RUANG TERBUKA DI KELURAHAN KALIANYAR Maria Immaculata Ririk Winandari; Punto Wijayanto; Sri Handjajanti; Juliandini Iskandar; Aurum Obe Titu Eki
JUARA: Jurnal Wahana Abdimas Sejahtera Volume 3, Nomor 1, Januari 2022
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1208.668 KB) | DOI: 10.25105/juara.v3i1.9878

Abstract

Kalianyar settlement has the highest density in Indonesia. These conditions make this settlement vulnerable to fire hazards. The need for open space, the dense environmental conditions, as well as the possibility of fire hazards require residents to prepare for the disaster threat. Understanding and skills regarding the disaster mitigation development and maintenance of open space is necessary to maximize the use of space, to improve the quality of the environment, as well as the skills of citizens. Community action plan is very important to improve the environment quality. The aim of this program is to provide a safety fence based on community action plan. The method used in this program is assisting the development process. This program can optimize the use of space while improving the environment quality. Participants were neighborhood officers and residents at RT 02 RW 07. The result showed that the sense of belonging to the open space can be improved through the fence construction pilot project. The sense of belonging is shown by painting the safety fence independently by residents.
Percontohan Placemaking Melalui Narasi Ruang Publik Lorong Bintan Maria immaculata ririk winandari; Punto Wijayanto; Virginia Suryani Setiadi; Mayissa Anggun Pekerti; Aurum Obe Titu Eki
JUARA: Jurnal Wahana Abdimas Sejahtera Volume 4, Nomor 2, Juli 2023
Publisher : Jurusan Teknik Lingkungan Fakultas Arsitektur Lanskap dan Teknologi Lingkungan, Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/juara.v4i2.14884

Abstract

Lingkungan permukiman Lorong Bintan merupakan permukiman tua bersejarah di Kota Tanjung Pinang, Kepulauan Riau. Sebagai kawasan pusaka, permukiman yang mayoritas penghuninya adalah etnis Tionghoa ini mengalami penurunan kualitas lingkungan. Kondisi ini menyebabkan kawasan kurang terawat dan kotor di beberapa lokasi. Bangkitnya kesadaran penghuni akan tingginya sejarah dan peninggalan pusaka di lingkungan permukiman mereka menyebabkan Kawasan tersebut mulai berbenah diri. Pemahaman mengenai potensi lingkungan sebagai lingkungan pusaka serta pengetahuan dan ketrampilan mengenai penataan kawasan pusaka melalui kegiatan pendukung kawasan sangat diperlukan untuk meningkatkan kualitas lingkungan sekaligus menghidupkan kawasan. Pendekatan placemaking berdasar partisipasi masyarakat menjadi solusi yang dianggap tepat untuk menyelesaikan masalah tersebut. Sasaran PKM adalah peningkatan kualitas lingkungan permukiman di Kawasan Lorong Bintan. Tujuan PKM adalah memberikan percontohan placemaking secara partisipatif melalui narasi sejarah Kawasan Lorong Bintan. Metode yang dilakukan adalah pendampingan perencanaan dan perancangan placemaking. Peserta percontohan adalah pengurus Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) di Kelurahan Tanjungpinang Kota, Kecamatan Tanjung Pinang Kota, Kota Tanjung Pinang, Kepulauan Riau. Hasil program menunjukkan bahwa rasa memiliki warga terhadap asset pusaka di lingkungannya dapat ditingkatkan melalui percontohan placemaking ruang publik. Bukti rasa memiliki tersebut ditunjukkan dengan pembuatan mural di dinding bangunan di Lorong Bintan.