I Ketut Sedana Artha, I Ketut Sedana
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

APLIKASI INFORMASI WISATA SURFING DI BALI BERBASIS ANDROID Artha, I Ketut Sedana; Paramartha, I Gusti Ngurah Darma; Agung Sugiartha, I Gusti Rai
JOSIKOM : Jurnal Online Sistem Komputer Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : JOSIKOM : Jurnal Online Sistem Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Selancar merupakan sebuah olahraga yang biasanya berlangsung diatas ombak yang tinggi. Olahraga ini dilakukan dengan menggunakan sebilah papan sebagai alat untuk bermanuver di atas ombak. Papan tersebut akan bergerak dengan  menggunakan tenaga arus ombak di bawahnya dan arahnya dikemudikan oleh peselancar. Andrenalin akan terpacu karena tertekan untuk mengarahkan papan selancar sekaligus menjaga keseimbangan. Kurangnya media informasi mengenai surfing juga banyak terdapat situs-situs pada internet. Namun masih jarang ada website ataupun aplikasi yang menyediakan informasi tentang surfing secara detail. Maka dibuatlah sebuah aplikasi mobile yang dapat membantu para peselancar untuk mencari informasi dan lokasi pantai, sekolah surfing, peralatan surfing. Tools atau software yang digunakan untuk merancang sistem ini yaitu Eclipse Indigo dengan SQLite. Aplikasi informasi wisata surfing di bali berbasis android ini dapat menarik minat para peselancar dan wisatawan untuk mengetahui informasi dan wawasan tentang pantai yang jadi primadona bagi pecinta peselancar atau surfing. Sistem ini bisa menampilkan informasi lokasi pantai, sekolah surfing, peralatan surfing saat dalam berselancar.  Kata Kunci: Informasi, Android, Surfing, Aplikasi, Peta, Eclipse, SQLite.