Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Literature Review: Pengaruh Latihan Resistensi terhadap Tekanan Darah Penderita Hipertensi Hj. Norkhalifa Hj. Norkhalifa; Fauzan Muttaqien; Asnawati Asnawati
Homeostasis Vol 4, No 2 (2021)
Publisher : Homeostasis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (215.559 KB)

Abstract

Abstract: High blood pressure or hypertension is one of the main causes of death globally, which increase morbidity and mortality worldwide. Physical training is considered a nonpharmacological therapy to reduce blood pressure, one of which is resistance training. The purpose of this literature review is to describe the effect of resistance training on blood pressure in patients with hypertension. The method of this study is analyzing the literature found from the search results on the medical journal database, PubMed and Google Scholar. Articles used in English and published in 2010-2020. Total of the articles used for the literature review were 20 articles. When doing resistance training, energy metabolism process will increase blood vessels adaptation so that it can lower blood pressure. Changing blood pressure after doing resistance training based on several factors, such as age, history of disease, uncontrolled eating habits, risk factors and limited resistance training capacity in hypertension patients. Keywords: Hypertension, resistance training, blood pressure. Abstrak: Tekanan darah tinggi atau hipertensi merupakan salah satu penyebab utama kematian secara global, yang dapat meningkatkan morbiditas dan mortalitas di seluruh dunia. Latihan fisik yang direkomendasikan sebagai terapi non farmakologi untuk menurunkan tekanan darah, salah satunya dengan latihan resistensi. Tujuan penulisan literature review ini untuk membuat gambaran umum terkait pengaruh latihan resistensi terhadap tekanan darah penderita hipertensi. Penulisan dilakukan dengan menganalisis literatur terkait yang didapatkan dari hasil pencarian pada database jurnal kedokteran yaitu PubMed dan Google Scholar. Artikel yang digunakan menggunakan bahasa Inggris dan dipublikasikan pada tahun 2010-2020. Artikel yang digunakan untuk literature review ini sebanyak 20 artikel. Ketika melakukan latihan resistensi maka akan terjadi proses metabolisme energi yang dapat meningkatkan adaptasi pembuluh darah sehingga dapat menurunkan tekanan darah. Perubahan tekanan darah setelah melakukan latihan resistensi dipengaruhi oleh beberapa faktor, seperti: usia, riwayat penyakit, kebiasaan makan-makanan yang tidak terkontrol, faktor risiko dan kapasitas latihan resistensi yang terbatas pada penderita hipertensi. Kata-kata kunci: hipertensi, latihan resistensi, tekanan darah.