Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Asuhan Kebidanan Berkelanjutan pada Ny. D, Ny. N dan Ny.S di PMB Eli Noviandari, S.Tr.,Keb Bangunrejo Kabupaten Lampung Tengah Yona Desni Sagita; Nopi Anggista Putri; Rika Agustina
Journal of Current Health Sciences Vol. 2 No. 2: 2022
Publisher : Utan Kayu Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47679/jchs.202226

Abstract

Breast milk production is strongly influenced by the psychological condition of the nursing mother. Psychologically the mother occurs because the mother experiences anxiety, anxiety is an emotional response to an assessment that describes worry, anxiety, fear, and restlessness accompanied by various physical complaints. When breastfeeding mothers feel comfortable and relaxed, the release of oxytocin can take place. well. In continuous care that focuses on postpartum care, researchers provide different interventions to postpartum mothers, namely oxytocin massage, breast care and marmet techniques, although different interventions are carried out, all of them aim to increase milk production. This study is a case study with the subject of three postpartum mothers who were given intervention on the third postpartum day. The results of the study were obtained after being given treatment, and the mother's milk production began to run smoothly. It is hoped that health workers, especially midwives, can provide education to postpartum mothers and families regarding oxytocin massage, breast care and marmet techniques as a form of stimulation that can facilitate the production of postpartum mother's milk. Abstrak: Produksi ASI sangat dipengaruhi oleh kondisi psikolog ibu menyusui, Psikologis ibu terjadi karena ibu mengalami kecemasan, kecemasan merupakan respon emosional terhadap penilaian yang menggambarkan khawatir, gelisah, takut, tidak tentram disertai berbagai keluhan fisik Saat ibu menyusui merasa nyaman dan rileks maka pengeluaran oksitosin dapat berlangsung dengan baik. Asuhan berkesinambungan yang berfokus pada asuhan nifas ini peneliti memeberikan intervensi yang berbeda kepada ibu nifas yaitu pijat oksitosin, breascare dan teknik marmet meskipun berbeda intervensi yang dilakukan, namun semua bertujuan untuk meningkatkan produksi ASI. Penelitian ini merupakan sebuah studi kasus dengan subjek tiga orang ibu nifas yang diberikan intervensi pada hari ketiga postpartum. Hasil penelitian didapatkan setelah diberikan perlakuan produksi ASI ibu mulai lancar. Diharapkan petugas kesehatan khususnya bidan dapat memberikan edukasi kepada ibu nifas dan keluarga terkait pijat oksitosin, breascare dan teknik marmet sebagai salah bentuk stimulasi yang dapat memperlancar produksi ASI ibu nifas.
PENGURANGAN INTENSITAS NYERI PERSALINAN PADA IBU HAMIL DENGAN INTERVENSI BIRTH BALL Melia Indrawati; Nensi Utari; Rika Agustina; Lusia Asih Wulandari
Jurnal Maternitas Aisyah (JAMAN AISYAH) Vol. 3 No. 3 (2022): Jurnal Maternitas Aisyah (JAMAN AISYAH)
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30604/jaman.v3i3.733

Abstract

Asuhan Kebidanan berkelanjutan merupakan asuhan yang diberikan seorang bidan terhadap klien/pasien mulai dari masa kehamilan, persalinan, nifas, BBL dan KB. Selama proses persalinan terjadi banyak perubahan pada seorang ibu. Tujuan laporan tugas akhir ini adalah untuk memberikan asuhan kebidanan secara berkelanjutan dengan intervensi pemberian komplementer Brithing Ball untuk mempercepat penurunan kepala dan persalinan dan pemberian komplementer kompres hangat untuk mengurangi nyeri kontraksi pada persalinan kala I di PMB Melia Indrawati, S.ST., M.M Pekon Giri Tunggal Kecamatan Pagelaran Utara Kabupaten Pringsewu Provinsi Lampung Tahun 202. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan menggunakan pendekatan studi kasus yang dilakukan dengan memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif, dengan subjek studi kasus yaitu Ny. E, Ny. N, dan Ny. H. Hasil Laporan Tugas Akhir ini menunjukan bahwa pemberian terapi birthing ball efektif dalam kemajuan persalinan mampu mengurangi nyeri persalinan pda ketiga pasien. Kesimpulan brithing ball dapat diterapkan dalam pemberian asuhan kebidanan secara berkelanjutan untuk mengatasi nyeri persalinan sehingga proses persalinan dapat berjalan dengan lancar dan aman.
PENYULUHAN DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA MELALUI PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI (SADARI) DI DESA WATES TAHUN 2023 Rika Agustina; Elsa Surya; Emi Nurkamilah; Gita Anjarwati; Haviza Dewi Eliyawati
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu( ABDI KE UNGU) Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu ( ABDI KE UNGU)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30604/abdi.v5i1.1032

Abstract

Penyakit kanker merupakan salah satu penyebab utama kematian dan jenis kanker yang lebih banyak terjadi pada wanita adalah kanker payudaraSaat ini kanker payudara masih menduduki angka tertinggi kanker pada perempuan di Indonesia. Pencegahan untuk menghambat perkembangan kanker payudara ke stadium yang lebih tinggi bisa dilakukan, akan tetapi masih banyak masyarakat yang tidak tahu ataupun merasa tabu untuk melakukan kegiatan tersebut. Kanker payudara merupakan salah satu jenis kanker yang umum pada wanita. Tujuan kegiatan pengabdian pada masyarakat ini adalah merupakan suatu upaya pencegahan dan pengendalian kanker di Indonesia dengan cara memberikan edukasi dengan menitikberatkan pada usaha preventif dan promotive dalam mencegah dan mendeteksi secara dini kanker payudara melalui pemeriksaan payudara sendiri atau SADARI. Pelaksanaan kegiatan pengabdian pada masyarakat ini diikuti oleh Wanita Usia Subur di Pekon Wates yang berjumlah 30 orang. Metode yang digunakan dalam kegiata ini adalah melalui media leaflet, ceramah, dan diskusi serta tanya jawab, dimana sebelum dan sesudahnya diberikan pretest dan posttest. Kegiatan ini meningkatkan pengetahuan ibu tentang cara mendeteksi dini kanker payudara melalui SADARI.
Asuhan kebidanan Berkelanjutan pada Klien, Ny. A, Ny. T., dan Ny. H dengan Komplementer Aromaterapi Lavender di PMB Mawar Eka Sari, S.Tr Keb Tahun 2023 Nanik supiarsih; Yetty Setiawati; Tri Sundari; Rodliyah Ali Anjani; Rika Agustina
Health Research Journal of Indonesia Vol 2 No 1 (2023): Health Research Journal of Indonesia
Publisher : CV. Wadah Publikasi Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendahuluan: Nyeri persalinan dapat ditangani dengan aromaterapi karena dipercaya sebagai terapi komplementer untuk menurunkan intensitas nyeri dan mengurangi masalah kesehatan saat persalinan. Tujuan: Penelitian bertujuan untuk memberikan asuhan kebidanan berkesinambungan (Continuity Of Care) mulai dari kehamilan, persalinan, bayi baru lahir, nifas dan keluarga berencana dengan tambahan pelayanan komplementer pada persalinan. Metode: Dalam laporan studi kasus menerapkan asuhan kebidanan berkesinambungan kepada ibu hamil, ibu bersalin dengan komplementer aromaterapi lavender, bayi baru lahir, ibu nifas, keluarga berencana pada ketiga klien dan pendokumentasian secara SOAP selama kehamilan, persalinan, nifas, bayi baru lahir sampai KB secara komprehensif. Populasi penelitian adalah ibu hamil yang melakukan ANC secara rutin di PMB Mawar Eka Sari S.Tr.Keb Kecamatan Trimurjo Lampung Tengah pada trimester III pada bulan Oktober 2022 berjumlah 20 orang. Sampel penelitian ini adalah  Klien, Ny. A Ny. T, Ny. H. Hasil: Berdasarkan pengkajian data didapatkan hasil asuhan pada Ny. H, Ny. A dan Ny. T berlangsung baik. Intervensi yang dilakukan untuk mengurangi nyeri kehamilan dengan pemberian aromaterapi lavender. Kesimpulan: Hasil evaluasi keadaan fisik dan psikologis menjadi lebih baik serta dapat membantu mengurangi nyeri persalinan kala I fase aktif.
PENYULUHAN TENTANG PENGGUNAAN METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG (MKJP) PADA WANITA USIA SUBUR Yunita Anggriani; Komalasari Komalasari; Maulia Isnaini Isnaini; Rika Agustina; Nopi Anggista Putri; Mareza Yolanda Umar; Juwita Desri Ayu; Psiari Kusuma Wardani; Elsy Juni Andri Karini
Jurnal Inovasi dan Terapan Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2024)
Publisher : Politeknik 'Aisyiyah Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35721/jitpemas.v4i1.90

Abstract

Long Term Contraceptive Method (MKJP) is a contraceptive method that works for a long time and has high effectiveness in preventing pregnancy. The use of contraception is one of the effective efforts in the Family Planning Program to control fertility or suppress population growth. In its implementation, efforts are made to ensure that all contraceptive methods or devices provided or offered to the public provide optimal benefits. In choosing a method, a woman must consider various factors, including health factors, potential side effects of a method, and the consequences of unwanted pregnancy. However, contraceptive use among women at young and old ages (risk age) is much lower than for women aged 20-39 years (non-risk age). Family Planning (KB) participants are women of childbearing age (WUS), one of whom uses contraceptive methods/methods for the purpose of preventing pregnancy or better known as acceptors. This community service implementation was carried out in Kediri Village Gading Rejo Districtand followed by 25 women of childbearing age. The methods used in health education are lecture, discussion and question and answer methods using flip sheets. It can be concluded that the education day regarding the use of MKJP can increase awareness and interest among women of childbearing age to choose to use long-term contraceptive methods and understand the many benefits of using long-term contraceptive methods.