Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

SOSIALISASI PENGGUNAAN MICROSOFT WORD DALAM PEMBUATAN MAKALAH PADA SISWA/I PESANTREN BAHRUL HADI ARRAHMANI Abdul Azis Salim; Alexsandro Deldiero; Arif Wibawa; Cut Fatma Anwar; Fazriel Arief Nugraha; Mahsa Nurfarhan Hidayat; Muhammad Atlant Modestio; Muhammad Ghozy; Teguh Zakaria
Abdi Jurnal Publikasi Vol. 1 No. 2 (2022): November
Publisher : Abdi Jurnal Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Microsoft Office is a software that is much needed in today’s digital era. In Microsoft Office software there are many applications provided by Microsoft, such as Microsoft Word, Microsoft Excel, Microsoft Power Point, and Microsoft Outlook. Microsoft Word is a software that functions to process words. Microsoft Word was first published in 1983 under the name Multi-Tool Word for Xenix. With the development of today’s digital era, many people in the office, health and education sectors need the Microsoft Word applications to create a document. Therefore a socialization activity was created to use Microsoft Word in the framework of Community Service, this activity aims to increase the understanding of students and female students at the Bahrul Hadi Arrahmani Islamic Boarding School in making a paper using Microsoft Word software. After carrying out the activities of delivering material and practicing, the students and female students at the Bahrul Hadi Arrahmani Islasmic Boarding School can understand making papers using Microsoft Word. This socialization activity aims to increase knowledge and insight for students and female students in using the Microsoft Word applications.
Systematic Literature Review: Analisis Penerapan Algoritma YOLO Dalam Mendeteksi Objek Jenis Makanan Ringan Abdul Azis Salim; Afiffudin; Muhamad Akbar; Muhammad Atlant Modestio; Perani Rosyani
Jurnal Riset Informatika dan Inovasi Vol 1 No 2 (2023): JRIIN : Jurnal Riset Informatika
Publisher : shofanah Media Berkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Makanan ringan merupakan sebuah camilan atau kudapan yang dimaksudkan untuk menghilangkan rasa lapar seseorang dalam jangka waktu yang bersifat sementara, memberi pasokan tenaga ke tubuh untuk sementara, dan dimakan untuk dinikmati rasanya. Namun, kandungan gizi yang terdapat didalam makanan ringan sangatlah tidak baik bagi tubuh jika dikonsumsi dalam jangka panjang. Oleh karena itu, fokus literatur penelitian ini adalah untuk menganalisis objek jenis makanan ringan dengan menggunakan metode YOLO. Metode YOLO merupakan salah satu model deep learning yang dapat digunakan untuk mendeteksi sebuah objek dengan kecepatan dan akurasi yang tinggi, bahkan dalam kondisi penerangan yang kurang ideal. Dalam menggunakan metode YOLO harus melewati beberapa tahapan seperti pengumpulan data, analisis terhadap metode pra-pemrosesan data, arsitektur jaringan YOLO, serta pendekatan yang diambil untuk melabeli dan mengklasifikasikan jenis – jenis makanan ringan berdasarkan objek. Dengan adanya penelitian literatur review ini, diharapkan dapat menambah wawasan tentang penerapan algoritma YOLO  dalam mendeteksi objek jenis – jenis makanan ringan dengan kecepatan dan akurasi yang tinggi.